Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dirut Tempo Ajak Mahasiswa Baru Terapkan Nilai-Nilai Tempo di Kampus

Reporter

Editor

Grace gandhi

image-gnews
Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli hadir sebagai narasumber pada hari pertama PKKMB Politeknik Tempo 2023, Senin 4 September 2023. Sesi ini dipandu oleh moderator Nadira Salsabila Tamara yang disambut dengan antusias oleh mahasiswa baru Politeknik Tempo Angkatan 2023/2024. Foto: Maya Syafira
Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli hadir sebagai narasumber pada hari pertama PKKMB Politeknik Tempo 2023, Senin 4 September 2023. Sesi ini dipandu oleh moderator Nadira Salsabila Tamara yang disambut dengan antusias oleh mahasiswa baru Politeknik Tempo Angkatan 2023/2024. Foto: Maya Syafira
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Utama Tempo Media Group Arif Zulkifli menjadi pemateri pertama dalam acara Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) Politeknik Tempo 2023.

Mantan Pemimpin Redaksi Majalah Tempo ini memaparkan nilai-nilai Tempo dan berdiskusi dengan seluruh mahasiswa baru Politeknik Tempo Angkatan 2023/2024 pada Senin, 4 September 2023. 

Azul, sapaan akrab Arif Zulkifli, memulai pemaparannya di hari pertama PKKMB Politeknik Tempo ini dengan menceritakan sejarah awal PT Tempo Inti Media Tbk. Tempo digagas oleh Goenawan Mohamad bersama Harjoko Trisnadi, Fikri Jufri, Lukman Setiawan, Usamah, Eric Samola, dan Christianto Wibisono.

“Tempo terinspirasi dari Majalah Times karena pada saat itu di Indonesia belum ada majalah dengan gaya penulisan feature atau gaya penulisan bertutur,” ucap Arif Zulkifli.

Lebih lanjut, Arif Zulkifli juga menuturkan bahwa Tempo sempat mengalami pembredelan sebanyak dua kali. Pembredelan pertama terjadi pada tahun 1984 karena pada saat itu Tempo memberitakan Kampanye Golkar di Lapangan Banteng. Berselang 10 tahun, Tempo kembali dibredel karena memberitakan Menteri Riset dan Teknologi saat itu, BJ Habibie, yang membeli kapal perang bekas dari Jerman. Tempo kembali diizinkan terbit setelah reformasi 1998.

Setelah terbit kembali, Arif Zulkifli menjelaskan, Tempo hadir dengan dua konsep baru berdasarkan nilai-nilai Tempo yang sudah ada sejak tahun 1971. Dua konsep dasar tersebut adalah ‘Story Behind The News’ dan ‘Clearing House of Information’. Tempo sadar bahwa setelah reformasi 1998, akan banyak perusahaan media baru yang bermunculan.

“Tempo tidak ingin jadi media yang hanya menyebarkan informasi saja seperti media lain. Kami memilih konsep cerita di belakang berita agar menjadi pembeda kami dengan media lain,” jelas Arif Zulkifli. Selain menerbitkan cerita di belakang berita, saat itu, Tempo juga ingin menjadi rumahnya informasi di tengah arus informasi yang sangat padat.

Selanjutnya: Sebelum menutup pemaparannya, Arif Zulkifli....

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jurnalis Tempo Nurhadi Terima Restitusi atas Kekerasan yang Dialami

11 menit lalu

Keluarga terpidana kasus penganianyaan terhadap jurnalis Tempo Nurhadi menyerahkan restitusi kepada korban di Kantor Kejari Tanjung Perak, Surabaya. Penyerahan restitusi dilakukan setelah kasus tersebut berkekuatan hukum tetap. TEMPO/Kukuh S. Wibowo
Jurnalis Tempo Nurhadi Terima Restitusi atas Kekerasan yang Dialami

Kejaksaan Negeri Tanjung Perak, Surabaya, memfasilitasi penyerahan restitusi terpindana kasus penganiayaan terhadap jurnalis Tempo Nurhadi, yakni Purwanto dan M. Firman Subkhi, terhadap korban


IM57+ Sampaikan 5 Sikap untuk Melawan Kriminalisasi

4 hari lalu

Ketua IM57+, Mochamad Praswad Nugraha,  memberikan sambutan dalam Dies Natalis ke-2 IM57+ Intitute pada 29 September 2023 di Gedung Pusat Perfilman Usmar Ismail, Jakarta Selatan.
IM57+ Sampaikan 5 Sikap untuk Melawan Kriminalisasi

IM57+ deklarasi untuk melawan kriminalisasi di era reformasi. Mengajak masyarakat sipil untuk berkonsolidasi melawan kriminalisasi.


Leila S. Chudori Ungkap 5 Poin dalam Namaku Alam dari Mental Health hingga Karate

10 hari lalu

Sampul Novel Namaku Alam karya Leila S. Chudori. Foto: Instagram LSC.
Leila S. Chudori Ungkap 5 Poin dalam Namaku Alam dari Mental Health hingga Karate

Dalam diskusi Namaku Alam di Bentara Budaya Jakarta, Leila S. Chudori mengungkap 5 poin penting dalam karya terbarunya Namaku Alam.


Cerita Si Kembar Berprestasi, Selalu Bersama dari TK hingga Kuliah di Fakultas Kedokteran

11 hari lalu

Foto Hamdan Rizqi dan Syukron Rizqi mahasiswa FK UM Surabaya. Foto/um-surabaya.ac.id
Cerita Si Kembar Berprestasi, Selalu Bersama dari TK hingga Kuliah di Fakultas Kedokteran

Sepasang kakak-adik kembar berhasil diterima di Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muhammadiyah (UM) Surabaya.


IMF Minta Bank Sentral Lebanon Lakukan Reformasi

17 hari lalu

Logo IMF. wikipedia.org
IMF Minta Bank Sentral Lebanon Lakukan Reformasi

IMF menilai reformasi mendalam masih dibutuhkan Bank Sentral Lebanon karena Lebanon yang masih dilanda krisis dan belum stabil


Telkom University Terima 8.981 Mahasiswa Baru, Termuda Berumur 16 Tahun

19 hari lalu

Kampus Telkom University di Bandung, Jawa Barat. (Dok.Tel-U)
Telkom University Terima 8.981 Mahasiswa Baru, Termuda Berumur 16 Tahun

Rektor Telkom University Adiwijaya mengatakan seluruh mahasiswa baru itu diterima di tujuh fakultas yang memiliki 52 program studi.


Kisruh di Pulau Rempang, Berikut Profil BP Batam dan Muhammad Rudi Kepala Badan Pengusahaan Batam

22 hari lalu

Ribuan massa melakukan demo di depan Kantor BP Batam, Senin 11 September 2023. Yogi Eka Sahputra
Kisruh di Pulau Rempang, Berikut Profil BP Batam dan Muhammad Rudi Kepala Badan Pengusahaan Batam

Berikut profil BP Batam dan Kepala BP Batam yang dituntut untuk dicopot oleh masyarakat Melayu buntut kericuhan di Pulau Rempang


Hasil SPMB PKN STAN Diumumkan, Berikut Cara Daftar Ulangnya

29 hari lalu

Kampus Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN). Doc. KOMUNIKA ONLINE
Hasil SPMB PKN STAN Diumumkan, Berikut Cara Daftar Ulangnya

Bagi para peserta SPMB PKN STAN yang diterima harus melakukan daftar ulang.


Siap Jadi Perisai Hukum Jokowi Usai Lengser, Yusril Ihza Mahendra Pernah Lakukan untuk Soeharto

30 hari lalu

Ekspresi Ketua tim kuasa hukum TKN Jokowi - Ma'ruf Amin, Yusril Ihza Mahendra setelah sidang putusan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) sengketa Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta, Kamis malam, 27 Jui 2019. Majelis hakim MK memutuskan menolak seluruh dalil yang diajukan tim kuasa hukum BPN Prabowo - Sandi selaku pemohon terkait sengketa Pilpres 2019. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Siap Jadi Perisai Hukum Jokowi Usai Lengser, Yusril Ihza Mahendra Pernah Lakukan untuk Soeharto

Ketua PBB Yusril Ihza Mahendra sebut kesediaannya menjadi perisai hukum untuk Jokowi usai tak menjabat. Hal sama pernah dilakukannya untuk Soeharto.


Maba Universitas Brawijaya Pecahkan Rekor MURI, Buat Esai Terbanyak Secara Serempak

30 hari lalu

Rektor Universitas Brawijaya (UB), Prof Widodo (pakai topi) mengalungkan tanda peserta kepada salah seorang mahasiswa baru sebagai tanda dimulainya kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) UB di lapangan REktorat kampus setempat, Senin (14/8) (ANTARA/HO/Universitas Brawijaya/End)
Maba Universitas Brawijaya Pecahkan Rekor MURI, Buat Esai Terbanyak Secara Serempak

PKKMB 2023 di Universitas Brawijaya yang dikenal dengan jelajah almamater (RAJA Brawijaya) digelar dalam dua sesi.