Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Eks Menteri Pertambangan Soebroto Sebut Industri Hulu Migas Bukan Sunset Industri

image-gnews
Ilustrasi Ekspor Impor Migas. antaranews.com
Ilustrasi Ekspor Impor Migas. antaranews.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Pertambangan dan Energi RI periode 1978-1988, Soebroto, mengatakan industri hulu minyak dan gas (migas) bukan sunset industry, tetapi masih menjadi sunrise industry. Hal ini dia sampaikan dalam acara 2nd Northern Sumatera Forum (NSF) di Kota Medan, Kamis, 27 Oktober 2022.

Soebroto juga menyebut sektor ini masih menjadi penopang pertumbuhan ekonomi Indonesia. Dia bahkan mengatakan pekerja dan mayarakat yang mendukung industri hulu migas sebagai pejuang migas.

“Untuk itu pemegang kepentingan daerah atau kepala daerah harus mendukung industri migas guna mewujudkan target 1 juta barrel minyak per hari dan 12 miliar standar kaki kubik gas per hari pada tahun 2030,” ujar Soebroto melalui keterangan tertulis, Kamis, 27 Oktober 2022.

Baca: Harga Minyak Dunia Naik, SKK Migas Klaim Aktivitas Pengeboran Sumur Berjalan Masif

Pria yang pernah menjabat Sekjen OPEC, mengajak Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS), maupun stakeholder migas dan masyarakat, untuk bersemangat menuju Indonesia Emas 2025.

Senada dengan Soebroto, Direktur Eksekutif Energy Watch, Mamit Setiawan, juga mengatakan industri hulu migas belum sunset. Sebab, hulu migas masih berkontribusi besar bagi negara. Dia menyebut PNBP dan PPh migas masih menjadi primadona.

Tak hanya itu, Mamit melanjutkan, sektor migas memberikan multiplier effect yang cukup besar. Kegiatan migas mampu meningkatkan perekonomian nasional maupun daerah, serta membuka lapangan pekerjaan. Karenanya, Mamit menyebut hulu migas dengan industri penunjang yang lokal kontennya besar bisa menarik tenaga kerja yang signifikan

“Selain itu, setiap investasi US$ 1 juta maka akan memberikan nilai tambah US$ 1,6 juta, tambahan PDB sebesar US$ 0,7 juta dan lapangan pekerjaan 100 orang,” ujar Mamit kepada Tempo.

Adapun Wakil Kepala SKK Migas Fatar Yani Abdurrahman juga mengatakan bahwa stakeholder migas perlu bersatu dalam semangat kebangsaan dan langkah bersama dalam menjalankan kegiatan industri hulu migas.

Selain itu, kata Fatar, juga perlu kerja keras untuk menemukan sumber tambahan produksi migas serta cadangan migas yang baru. Salah satunya melalui kegiatan eksplorasi dan pengeboran di wilayah kerja migas di Indonesia, khususnya di wilayah Sumatera Bagian Utara (Sumbagut), untuk mencapai visi hulu migas pada 2030.

“Mari terus kita bergandengan tangan dan bersinergi antara pemerintah daerah, pemerintah pusat dan  industri hulu migas di wilayah Sumbagut untuk mencapai target nasional yang tentunya akan berdampak ke daerah,” ucap Fatar dalam keterangannya, Kamis, 27 Oktober 2022.

Baca: Ekspor RI Sepanjang Januari-September Capai USD 219,35 Miliar, Ditopang Nonmigas

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


IPA Convex ke-48 Dihelat Pekan Depan, Ingin Menarik Kembali Investasi Migas ke Indonesia

1 hari lalu

Suasana konferensi pers penyelenggaraan IPA Convex
IPA Convex ke-48 Dihelat Pekan Depan, Ingin Menarik Kembali Investasi Migas ke Indonesia

IPA Convex ke-48 bertema Gaining Momentum to Advice Sustainable Energy Security in Indonesia and The Region.


Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

4 hari lalu

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

Hingga Maret 2024, Pertamina Hulu Energi juga mencatatkan kinerja penyelesaian pengeboran tiga sumur eksplorasi.


Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

5 hari lalu

Weekend ini bisa agendakan untuk melancong ke Wisata Karang Boma Cliff. Tempat ini cocok bagi para sunset seekers atau pencari matahari terbenam. Foto: Tripadvisor
Wisata Karang Boma Cliff: Harga Tiket, Lokasi, dan Cara Menuju Kesana

Weekend ini bisa agendakan untuk melancong ke Wisata Karang Boma Cliff. Tempat ini cocok bagi para sunset seekers atau pencari matahari terbenam.


Berburu Bintang Setelah Menikmati Sunset Spektakuler di Gurun Pinnacles Perth

7 hari lalu

Suasana gurun Pinnacles Perth Australia menjelang sore, Sabtu 27 April 2024. TEMPO/ JONIANSYAH HARDJONO
Berburu Bintang Setelah Menikmati Sunset Spektakuler di Gurun Pinnacles Perth

Kali ini Tempo mengajak berburu bintang atau stargazing di gurun Pinnacles, Perth, Australia Barat


Konflik Israel-Iran, Pertamina Klaim Tidak Ada Gangguan Stok BBM

15 hari lalu

Aktivitas pengisian truk tangki untuk distribusi bahan bakar minyak (BBM) di Depo BBM Pertamina di Plumpang, Jakarta, Selasa 2 April 2024. Menjelang libur panjang Idul Fitri 1445 H, Pertamina telah menyiapkan sarana dan fasilitas tambahan yang meliputi 1.792 SPBU Siaga 24 Jam, 5.027 Agen LPG Siaga 24 Jam, 200 Mobil Tangki Stand By, 61 Kiosk Pertamina Siaga, 54 Motorist, dan 281 Pertamina Delivery Service. TEMPO/Tony Hartawan
Konflik Israel-Iran, Pertamina Klaim Tidak Ada Gangguan Stok BBM

PT Pertamina Patra Niaga memastikan stok bahan bakar minyak (BBM) Indonesia tidak terganggu meski ada konflik di Israel dan Iran.


Ditegur AS, Ukraina Berkukuh Fasilitas Migas Rusia Sah Jadi Target Serangan

47 hari lalu

Kilang minyak  Omsk, Rusia, 1 Desember  2020. REUTERS/Alexey Malgavko
Ditegur AS, Ukraina Berkukuh Fasilitas Migas Rusia Sah Jadi Target Serangan

Pejabat Ukraina menyebut serangan terhadap fasilitas energi Rusia sejalan dengan praktik terbaik NATO.


FT: AS Desak Ukraina Hentikan Serangan ke Fasilitas Migas Rusia

47 hari lalu

Petugas memadamkan api yang membakar depot minyak di kota Shakhtarsk (Shakhtyorsk) dekat Donetsk, Ukraina yang dikuasai Rusia, 27 Oktober 2022. REUTERS/Alexander Ermochenko
FT: AS Desak Ukraina Hentikan Serangan ke Fasilitas Migas Rusia

Amerika Serikat mendesak Ukraina untuk menghentikan serangan terhadap infrastruktur energi Rusia.


Pertamina EP Sebut Temuan Cadangan Migas di Jabar Masih dalam Evaluasi Teknis, Jadwal Produksinya Tentatif

29 Februari 2024

Ilustrasi proyek migas SKK Migas. Foto: dok SKK Migas
Pertamina EP Sebut Temuan Cadangan Migas di Jabar Masih dalam Evaluasi Teknis, Jadwal Produksinya Tentatif

Pertamina EP menyebut temuan cadangan migas di Jawa Barat masih dalam evaluasi teknis, sehingga jadwal produksinya masih tentatif.


Kemenperin Tegaskan Perluasan Industri Penerima Harga Gas Khusus Tak Bebani Industri Migas

23 Februari 2024

Uji coba penggunaan bakar bakar gas alam cair (LNG) untuk truk pengangkut bahan bakar gas (BBG). (Foto: ANTARA/HO-PT PGN Tbk)
Kemenperin Tegaskan Perluasan Industri Penerima Harga Gas Khusus Tak Bebani Industri Migas

Kemenperin menbantah Kementerian ESDM terkait perluasan harga gas khusus industri yang dinilai membebani industri migas.


Sri Mulyani Catat APBN Surplus Rp 31,3 Triliun per Januari 2024

22 Februari 2024

Menteri Keuangan Sri Mulyani dan pejabat eselon I Kemenkeu memaparkan kinerja APBN Kita edisi Desember 2023 di Kementerian Keuangan, Jakarta, Jumat 15 Desember 2023. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) tercatat melanjutkan tren defisit dengan nilai Rp35 triliun per 12 Desember 2023. Tempo/Tony Hartawan
Sri Mulyani Catat APBN Surplus Rp 31,3 Triliun per Januari 2024

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mencatat APBN mengalami surplus per 31 Januari 2024.