Dengan IMF Indonesia Kurang Inovasi

Reporter

Editor

Jumat, 8 Agustus 2003 11:37 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Kredit Indonesia sekitar 300 persen dari kuota IMF, kata pengamat ekonomi Umar Juoro. Karena sering melebihi pagu kredit itulah, Indonesia tidak bisa begitu saja lepas dari IMF, kecuali melakukan default alias pernyataan tak bisa membayar seperti Rusia. Umar kesimpulan itu di sela-sela diskusi tentang IMF di The Habibie Center di Jakarta(9/4). Karena itu IMF masih akan melakukan pengawasan program pemulihan ekonomi sekalipun tidak memberikan dana langsung. Sehingga pengawasan yang dilakukan harus ditekankan hanya pada kebijakan moneter dan fiskal untuk menjaga stabilitas makro dengan memberikan keleluasaan kepada pihak Indonesia untuk menetukan kebijakan-kebijakan. Umar menyarankan agar IMF hanya sebagai lembaga yang melakukan pengawasan dan monitoring pada indikator-indikator makro seperti pertumbuhan ekonomi, inflansi, dan ekspor. IMF hanya sebagai wasit saja mengawasi aturan, tegasnya. Ia mencontohkan pengalaman restrukturisasi utang Pakistan yang juga di bawah IMF, merupakan pembicaraan bilateral antara Presiden Pakistan Jendral Musharraf dengan Presiden Amerika George Bush meskipun pengawasannya dilakukan IMF. Dalam Kesempatan yang sama, Dr. Prabowo Senior External Trade Policy Adviser dari United Nation Support Facility for Indonesian Recovery, mengungkapkan perlunya pemerataan dalam pemulihan ekonomi. Menurutnya pemerataan harus ditempatkan pada sentral pembangunan, karena ketimpangan akan menghambat pertumbuhan. (Priandono-Tempo News Room)

Berita terkait

Revisi UU Polri, Peneliti BRIN Soroti Potensi Kecemburuan di Internal Polisi

26 menit lalu

Revisi UU Polri, Peneliti BRIN Soroti Potensi Kecemburuan di Internal Polisi

Peneliti BRIN Sarah Nuraini Siregar menanggapi potensi kecemburuan di internal polisi akibat revisi UU Polri yang dapat memperpanjang masa jabatan aparat penegak hukum tersebut.

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Rokan Jadi Penghasil Migas Nomor 1 di Indonesia Sepanjang Tahun 2023

30 menit lalu

Pertamina Hulu Rokan Jadi Penghasil Migas Nomor 1 di Indonesia Sepanjang Tahun 2023

Tahun 2023 merupakan momentum penting bagi PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) dalam meneguhkan posisinya sebagai produsen minyak dan gas (migas) terbesar di Indonesia.

Baca Selengkapnya

VoA 7 Hari Tak Kunjung Ditetapkan Kemenkeu, Target Kunjungan Wisman ke Kepri akan Diturunkan

33 menit lalu

VoA 7 Hari Tak Kunjung Ditetapkan Kemenkeu, Target Kunjungan Wisman ke Kepri akan Diturunkan

Visa on Arrival 7 hari ini sangat penting untuk mengejar target kunjungan turis ke Kepri

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil Thailand Open 2024 Jumat 17 Mei: 5 Wakil Indonesia Kandas, 2 Lolos ke Babak Semifinal

34 menit lalu

Rekap Hasil Thailand Open 2024 Jumat 17 Mei: 5 Wakil Indonesia Kandas, 2 Lolos ke Babak Semifinal

Indonesia menyisakan satu wakil dari ganda campuran dan ganda putri di semifinal Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

38 menit lalu

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

Berita terkini bisnis: Presiden Jokowi dan Sri Mulyani rapat membahas pembatasan impor, sertifikat tanah di Kabupaten Bekasi beralih ke elektronik.

Baca Selengkapnya

Dinas Kelautan dan Perikanan Berhasil Realisasikan 33 Janji Kerja Gubernur Arinal Djunaidi

38 menit lalu

Dinas Kelautan dan Perikanan Berhasil Realisasikan 33 Janji Kerja Gubernur Arinal Djunaidi

Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Lampung telah mengemban 33 Janji Kerja Gubernur yang digagas oleh Arinal Djunaidi

Baca Selengkapnya

Ratu Camilla Tak akan Lagi Beli Baju dari Bulu Hewan

38 menit lalu

Ratu Camilla Tak akan Lagi Beli Baju dari Bulu Hewan

Istana Buckingham mengirimkan surat ke PETA kalau Ratu Camilla tak akan lagi membeli baju baru yang terbuat dari bulu hewan asli.

Baca Selengkapnya

Penembakan Robert Fico, Tanggapan NATO hingga Kondisinya

40 menit lalu

Penembakan Robert Fico, Tanggapan NATO hingga Kondisinya

Robert Fico ditembak saat menghadiri pertemuan pemerintahannya di Handlova

Baca Selengkapnya

Santer Isu Prabowo Tambah Kementerian, Rumah Dinas Menteri di IKN Bakal Ditambah?

43 menit lalu

Santer Isu Prabowo Tambah Kementerian, Rumah Dinas Menteri di IKN Bakal Ditambah?

Bagaimana pembangunan rumah tapak jabatan menteri di IKN di tengah bergulirnya isu penambahan kementerian di kabinet Prabowo?

Baca Selengkapnya

Tak sampai Sepekan, Dua Orang Lompat dari Jembatan Barelang Batam hingga Tewas

45 menit lalu

Tak sampai Sepekan, Dua Orang Lompat dari Jembatan Barelang Batam hingga Tewas

Dua orang tewas usai melompat dari Jembatan Barelang di Kota Batam dalam waktu yang berdekatan

Baca Selengkapnya