Pertamina Bersiap Kelola Blok Mahakam Januari 2018

Reporter

Editor

Budi Riza

Kamis, 25 Mei 2017 01:57 WIB

Lapangan lepas pantai Bekapai di Blok Mahakam daerah operasi Total E&P Indonesie. TEMPO/SG WIBISONO

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Utama PT Pertamina, Elia Massa Manik, mengatakan sekarang sedang menyiapkan langkah-langkah pengambil alihan Blok Mahakam pada 2018.

“Kami akan mengebor 15 sumur supaya dapat menangani penurunan produksi," ujar Elia di Gedung Pusat Pertamina, Jakarta Pusat, Rabu, 24 Mei 2017.


Baca: Menteri Jonan Minta Total Tetap Bergabung di Blok Mahakam

Selain itu, Elia mengatakan telah menemui manajemen Total E&P Indonesia, yang merupakan pengelola Blok Mahakam sampai saat ini. "Meninjau cara organisasi, strateginya, teknologi, dan sudah bertemu dengan karyawan," ujarnya.

Elia berujar salah satu kunci dalam pengoperasian Blok Mahakam adalah solidaritas antara Pertamina dengan para pekerja, yang saat ini masih mengabdi pada Total. "Saya mengatakan ke kawan-kawan di Pertamina bahwa kawan-kawan kita di Total akan jadi keluarga kita. Supaya mereka begitu masuk bisa nyaman," kata dia.


Baca: Pertamina Danai Pengeboran di Blok Mahakam Mulai Agustus 2017

Mengenai keinginan Total E&P Indonesia, yang meminta hak partisipasi sebesar 39 persen itu, Elia enggan berkomentar lebih jauh. "Kami tidak eligible untuk mengomentari itu," ujarnya.

Elia mengatakan manajemen Pertamina hanya berfokus untuk mempersiapkan alih kelola ladang gas di Kutai, Kalimantan Timur itu sebaik-baiknya karena waktu pengambil alihan sudah semakin dekat, yakni Januari 2018.


"Jadi kami di Pertamina sudah menetapkan dengan atau tanpa Total kita harus berhasil mengelola Mahakam dengan baik," kata dia.

CAESAR AKBAR

Advertising
Advertising

Berita terkait

Pertamina Paparkan Strategi Pertumbuhan Ganda di Forum CERAWeek

38 hari lalu

Pertamina Paparkan Strategi Pertumbuhan Ganda di Forum CERAWeek

PT Pertamina (Persero) melangkah maju dengan strategi pertumbuhan ganda untuk mempertahankan kebutuhan energi nasional.

Baca Selengkapnya

Deretan Timses atau Penyokong Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Hingga Promosi

42 hari lalu

Deretan Timses atau Penyokong Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Hingga Promosi

Pengamat politik Adi Prayitno, menilai bagi-bagi jabatan komisaris BUMN ke para pendukung Prabowo-Gibran adalah balas budi politik dan alamiah.

Baca Selengkapnya

PT Pertamina Hadirkan UMKM Unggulan di Inacraft 2024

27 Februari 2024

PT Pertamina Hadirkan UMKM Unggulan di Inacraft 2024

PT Pertamina (Persero) akan menjadi salah satu yang terdepan dalam menghadirkan 29 Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) unggulan di pameran produk kerajinan Inacraft 2024.

Baca Selengkapnya

Perdana di Kawasan Timur Indonesia, Operasi Tumor Otak Berbasis Pemindaian Tiga Dimensi

1 Februari 2024

Perdana di Kawasan Timur Indonesia, Operasi Tumor Otak Berbasis Pemindaian Tiga Dimensi

Rumah Sakit Otak dan Jantung Pertamina di Makassar menjadi pionir operasi tumor otak berbasis pemindaian tiga dimensi di Indonesia Timur.

Baca Selengkapnya

5 Lowongan Kerja BUMN Oktober 2023

7 Oktober 2023

5 Lowongan Kerja BUMN Oktober 2023

5 lowongan kerja perusahaan BUMN ini dapat dikirim selama Oktober 2023.

Baca Selengkapnya

Diperiksa KPK, Dahlan Iskan Mengaku Tak Tahu Masalah Teknis Pengadaan LNG Pertamina

14 September 2023

Diperiksa KPK, Dahlan Iskan Mengaku Tak Tahu Masalah Teknis Pengadaan LNG Pertamina

Dahlan Iskan menerangkan pemeriksaan tersebut memakan waktu yang lama karena memeriksa dokumen lama.

Baca Selengkapnya

Ini Alasan Kenaikan BBM Nonsubsidi, Berapa Harga Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex Srekarang?

5 Juli 2023

Ini Alasan Kenaikan BBM Nonsubsidi, Berapa Harga Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex Srekarang?

PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga untuk bahan bakar minyak atau BBM nonsubsidi per 1 Juli 2023. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Catat, Ini Daftar 75 Daerah yang Wajib Gunakan MyPertamina untuk Pembelian BBM Bersubsidi

7 Maret 2023

Catat, Ini Daftar 75 Daerah yang Wajib Gunakan MyPertamina untuk Pembelian BBM Bersubsidi

Pertamina baru saja memperbarui daftar 75 daerah yang wajib menggunakan QR Code melalui MyPertamina untuk pembelian BBM bersubsidi.

Baca Selengkapnya

65 Tahun Pertamina, Berikut Profil 2 Periode Nicke Widyawati Pimpin PT Pertamina (Persero)

11 Desember 2022

65 Tahun Pertamina, Berikut Profil 2 Periode Nicke Widyawati Pimpin PT Pertamina (Persero)

Pertamina telah 65 tahun, Direktur Utama PT Pertamina (Persero), Nicke Widyawati, masuk dalam Daftar Wanita Paling Berpengaruh di Dunia versi Forbes.

Baca Selengkapnya

65 Tahun Sepak Terjang Pertamina, Tahun-tahun Bersejarah Perusahaan Minyak dan Gas Negara Ini

10 Desember 2022

65 Tahun Sepak Terjang Pertamina, Tahun-tahun Bersejarah Perusahaan Minyak dan Gas Negara Ini

PT Pertamina (Persero) telah berusia 65 tahun pada hari ini, Sabtu, 10 Desember 2022. Berikut tahun-tahun penting perusahaan minyak dan gas negara ini

Baca Selengkapnya