Ini Agenda Utama Rapat Asosiasi Eksportir Indonesia

Reporter

Editor

Saroh mutaya

Selasa, 8 Maret 2016 23:03 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - Meningkatkan kesejahteraan petani kopi menjadi agenda utama Rapat Umum Anggota Asosiasi Eksportir dan Industri Kopi Indonesia (AEKI) yang digelar 10-11 Maret 2016.


"Kami bicara dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla dan Menteri Perindustrian Saleh Husin, Alhamdulillah dibantu melalui Kredit Usaha Rakyat (KUR) Rp5,9 miliar untuk meningkatkan kesejahteraan petani," kata Ketua AEKI Irfan Anwar di Jakarta, Selasa, 8 Maret 2016.


Sehingga, lanjut Irfan, petani bisa meningkatkan kesejahteraannya dengan membeli bibit dan pupuk berkualitas, serta merawat kebun kopi dengan baik.


Dengan demikian, produksi kopi didalam negeri kian meningkat dari sisi kualitas dan kuantitasnya, yang pada akhirnya memperkuat nilai tawar kopi nasional di mata internasional.


Saat ini, Indonesia menjadi produsen kopi nomor empat di dunia dengan produksi 700 ribu kilogram per hektar per tahun, setelah Brazil (3 juta ton per hektare per tahun), Vietnam (2,3 juta ton per hektar per tahun) dan Kolombia..


"Indonesia baru saja menduduki peringkat empat, sebelumnya berada di peringkat tiga," ujar Irfan.


Untuk itu, AEKI berkoordinasi dengan pemerintah untuk terus meningkatkan produktivitas kopi nasional, seiring meningkatkan konsumsi kopi khas Indonesia di dalam negeri.

ANTARA

Berita terkait

Petani di Berbagai Negara Menuntut Pemenuhan Hak, Apa Saja Hak Petani?

23 Februari 2024

Petani di Berbagai Negara Menuntut Pemenuhan Hak, Apa Saja Hak Petani?

Hak petani termasuk berbagi manfaat secara adil hingga hak untuk menyimpan dan menjual benih.

Baca Selengkapnya

Ragam Aksi Petani di Yunani, Prancis, dan India: Kaum Petani Semakin Terpuruk

23 Februari 2024

Ragam Aksi Petani di Yunani, Prancis, dan India: Kaum Petani Semakin Terpuruk

Aksi petani dan ribuan peternak di berbagai negara untuk menuntut pemerintah memenuhi hak-hak mereka dalam profesinya.

Baca Selengkapnya

Cerita Aksi Petani dan Peternak Yunani Bawa Traktor ke Gedung Parlemen di Athena

23 Februari 2024

Cerita Aksi Petani dan Peternak Yunani Bawa Traktor ke Gedung Parlemen di Athena

Aksi petani dan peternak di Yunani dalam rangkaian demonstrasi besar selama 2 hari menyuarakan tentang kesejahteraan mereka yang belum terjamin.

Baca Selengkapnya

Ribuan Petani Jerman Gelar Protes Massal, Bawa Traktor Hingga ke Berlin

15 Januari 2024

Ribuan Petani Jerman Gelar Protes Massal, Bawa Traktor Hingga ke Berlin

Ribuan petani di Jerman menggelar protes kenaikan pajak oleh pemerintah. Mereka membawa traktor ke pusat kota Jerman.

Baca Selengkapnya

Partai Buruh dan Petani Gelar Unjuk Rasa Desak Reforma Agraria

24 September 2022

Partai Buruh dan Petani Gelar Unjuk Rasa Desak Reforma Agraria

Partai Buruh Bersama organisasi buruh dan para petani menggelar unjuk rasa dalam rangka memperingati Hari Tani Nasional, Sabtu, 24 September 2022.

Baca Selengkapnya

Pemerintah India Kecam Dukungan Rihanna Terhadap Aksi Petani

5 Februari 2021

Pemerintah India Kecam Dukungan Rihanna Terhadap Aksi Petani

Pemerintah India menilai komentar Rihanna tidak akurat dan tidak bertanggung jawab.

Baca Selengkapnya

Ada Aksi Petani, Pemerintah India Blokir Internet

31 Januari 2021

Ada Aksi Petani, Pemerintah India Blokir Internet

Kementerian Dalam Negeri India mengatakan layanan internet di tiga lokasi di pinggiran New Delhi diblokir hingga Ahad pukul 23.00 waktu setempat

Baca Selengkapnya

Unjuk Rasa Ribuan Petani di India Berakhir Ricuh

27 Januari 2021

Unjuk Rasa Ribuan Petani di India Berakhir Ricuh

Aksi damai ribuan petani India menolak tiga undang-undang pertanian yang kontroversial di New Delhi berakhir ricuh.

Baca Selengkapnya

Aksi Kubur Diri Petani Telukjambe Jilid II, 300 Peti Disiapkan

12 Mei 2017

Aksi Kubur Diri Petani Telukjambe Jilid II, 300 Peti Disiapkan

Aksi Petani Telukjambe kubur diri Jilid II akan dilakukan, 300 peti kayu disiapkan, lantaran kecewa dengan keputusan menteri Agraria dan Tata Ruang.

Baca Selengkapnya

Petani Ancam Kubur Diri Lagi Jika Jokowi Tak Selesaikan Masalah

3 Mei 2017

Petani Ancam Kubur Diri Lagi Jika Jokowi Tak Selesaikan Masalah

Jika dalam waktu tiga hari masalah sengketa lahan belum beres, petani Telukjambe mengancam akan menggelar aksi kubur diri lagi.

Baca Selengkapnya