Pameran Dagang Migas Digelar di Jakarta Mulai Hari Ini

Reporter

Rabu, 9 September 2015 12:04 WIB

Fasilitas stasiun produksi yang berada di PT Pertamina EP Field Subang, Jawa Barat, (26/03). Subang Field memiliki 21 sumur yang memproduksi rata-rata 1.484 BOPD untuk minyak dan 255,612 MMSCFD untuk gas. Tempo/Amston Probel

TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia menggelar pameran dagang Oil & Gas Indonesia 2015 bersamaan dengan Minning Indonesia 2015 dan Construction Indonesia 2015 di Jakarta International Expo, Kemayoran, mulai hari ini, Rabu, 9 September 2015.

Acara yang diadakan untuk kali kesepuluh dan berlangsung hingga 12 September mendatang tersebut dihadiri perusahaan minyak, gas, pertambangan, dan konstruksi yang berasal dari 30 negara, antara lain Cina, Jerman, Korea, Singapura, Amerika Serikat, Australia, dan Italia.

Project Director PT Pamerindo Indonesia Maysia Stephanie mengatakan gelaran tahun ini lebih dimaksudkan untuk menetapkan standar bagi pemenuhan kebutuhan sumber daya mineral di Indonesia.

"Menghadapi tantangan dan kondisi pasar yang terjadi saat ini, kami terus mengajak perusahaan yang benar-benar memiliki komitmen dalam membangun kerja sama jangka panjang di industri oil dan gas guna berfokus pada kemampuan bertahan di industri ini," ucapnya, Rabu, 9 September 2015.

Dia berharap, dengan berbagai ragam produk yang dihadirkan selama pameran, akan terjadi kesepakatan dan kolaborasi kerja sama pada masa yang akan datang.

"Dengan hadirnya beragam produk serta solusi dalam pameran ini, kami mengedepankan adanya keterlibatan para stakeholders dalam membangun masa depan industri oil dan gas pada masa mendatang" tuturnya.

Adapun perusahaan yang berpartisipasi dalam acara ini antara lain AT Oceanic, Alfa Valve, Columbus Mckinnon, Elliot Ebara, Greatwall Drilling, IKM Subsea, Indokarya Mandiri, Jie Hui Innovative Engineering, Oshkosh JLG, Paradise Perkasa, RG Petro, Rukun Sejahtera Teknik, Schulz, Shandong Kerui, dan Unggul Prakasa Prisma Hisakindo.

BISNIS.COM

Berita terkait

Kemenperin Tegaskan Perluasan Industri Penerima Harga Gas Khusus Tak Bebani Industri Migas

23 Februari 2024

Kemenperin Tegaskan Perluasan Industri Penerima Harga Gas Khusus Tak Bebani Industri Migas

Kemenperin menbantah Kementerian ESDM terkait perluasan harga gas khusus industri yang dinilai membebani industri migas.

Baca Selengkapnya

Penyalahgunaan BBM Selama 2022 1,4 Juta Liter, BPH Migas: Dominan Solar

3 Januari 2023

Penyalahgunaan BBM Selama 2022 1,4 Juta Liter, BPH Migas: Dominan Solar

BPH Migas bersama Polri mengungkap penyalahgunaan bahan bakar minyak atau BBM sebanyak 1,4 juta liter sepanjang tahun 2022.

Baca Selengkapnya

Airlangga Buka Peluang Revisi Regulasi untuk Mendorong Industri Migas

24 November 2022

Airlangga Buka Peluang Revisi Regulasi untuk Mendorong Industri Migas

Airlangga Hartarto meminta agar SKK Migas melakukan langkah-langkah agar situasi iklim investasi maupun insentif bisa lebih baik di industri migas.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Optimalkan Kebijakan Fiskal untuk Dorong Industri Hulu Migas

23 November 2022

Sri Mulyani Optimalkan Kebijakan Fiskal untuk Dorong Industri Hulu Migas

Sri Mulyani Indrawati menyatakan bakal mengoptimalkan kebijakan fiskal untuk mendukung pertumbuhan pertumbuhan industri migas.

Baca Selengkapnya

Kepala SKK Migas Sebut Industri Hulu Minyak dan Gas RI Butuh Investasi USD 179 Miliar

23 November 2022

Kepala SKK Migas Sebut Industri Hulu Minyak dan Gas RI Butuh Investasi USD 179 Miliar

Kepala SKK Migas Dwi Soetjipto menjelaskan industri hulu minyak dan gas (migas) membutuhkan investasi yang cukup besar.

Baca Selengkapnya

Eks Menteri Pertambangan Soebroto Sebut Industri Hulu Migas Bukan Sunset Industri

28 Oktober 2022

Eks Menteri Pertambangan Soebroto Sebut Industri Hulu Migas Bukan Sunset Industri

Menteri Pertambangan dan Energi RI periode 1978-1988, Soebroto, mengatakan industri hulu minyak dan gas (migas) bukan sunset industri, tetapi menjadi sunrise industri

Baca Selengkapnya

Temuan Potensi Gas Melimpah di Blok Andaman, SKK Migas Ungkap Pengeboran Makin Intensif

21 Juli 2022

Temuan Potensi Gas Melimpah di Blok Andaman, SKK Migas Ungkap Pengeboran Makin Intensif

SKK Migas melaporkan kegiatan pengeboran di Blok Andaman I,II, dan III belakangan makin intensif.

Baca Selengkapnya

Arus Mudik, BPH Migas Prediksi Ketersediaan Bensin Bakal Naik 5 Persen

25 April 2022

Arus Mudik, BPH Migas Prediksi Ketersediaan Bensin Bakal Naik 5 Persen

BPH Migas menjelaskan beberapa proyeksi untuk sektor bahan bakar minyak (BBM) selama periode Idul Fitri.

Baca Selengkapnya

Krisis Energi, Kemenko Perekonomian: Kita Perlu Belajar Mumpung Ada Waktu

24 Oktober 2021

Krisis Energi, Kemenko Perekonomian: Kita Perlu Belajar Mumpung Ada Waktu

Raden Pardede mengatakan salah satu kontributor krisis energi saat ini akibat mulai ditinggalkannya industri fosil

Baca Selengkapnya

Joe Biden Menangguhkan Sementara Izin Pengeboran Minyak dan Gas

22 Januari 2021

Joe Biden Menangguhkan Sementara Izin Pengeboran Minyak dan Gas

Pemerintahan Joe Biden untuk sementara menangguhkan izin pengeboran minyak dan gas di daratan dan perairan federal untuk memerangi perubahan iklim.

Baca Selengkapnya