Tunggu BI Rate, Rupiah Stabil  

Kamis, 12 Juni 2014 13:33 WIB

Ilustrasi mata uang Rupiah. TEMPO/Imam Sukamto

TEMPO.CO, Jakarta - Nilai tukar rupiah relatif bergerak stabil pada Kamis siang, 12 Juni 2014, sebagai imbas meredanya sentimen pelemahan rupiah.

Tidak adanya data-data perekonomian penting yang dirilis membuat para pelaku pasar hanya bersikap wait and see. Mereka menunggu perkembangan situasi. Hingga pukul 12.00 WIB, kurs rupiah masih diperdagangkan pada level 11.815 per dolar, atau turun tipis 5 poin (0,04 persen) dari penutupan perdagangan sebelumnya.

Ekonom dari PT Samuel Sekuritas Indonesia, Rangga Cipta, mengatakan minimnya kehadiran sentimen membuat laju rupiah akhirnya bergerak stabil. Pasalnya, selain pengumuman defisit neraca perdagangan Amerika Serikat yang turun tipis menjadi US$ 130 miliar, menurut dia, memang tak ada data signifikan yang dinantikan pelaku pasar pada hari ini. “Minim data, sentimen pelemahan rupiah akhirnya sedikit mereda,” katanya dalam analisis hariannya.

Rangga berpendapat, pergerakan stabil rupiah juga dipengaruhi oleh ekspektasi akan dipertahankannya suku bunga acuan (BI Rate). Tingkat inflasi bulan Mei yang masih rendah pada level 0,16 persen disinyalir menjadi alasan bank sentral belum akan mengubah BI Rate.

Mayoritas mata uang regional memang tampak stabil dalam perdagangan pada sesi pagi. Sebagian kecil kurs regional bahkan mampu menguat tipis terhadap dolar. Yen dan won, masing-masing bergerak sempit pada kisaran level 102,12 per dolar dan 1.016,39 per dolar. Yuan justru mampu menguat 0,11 persen ke level 6,22 per dolar.




PDAT | MEGEL JEKSON

Berita terkait

Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, BCA Belum akan Ikuti

5 jam lalu

Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, BCA Belum akan Ikuti

BCA belum akan menaikkan suku bunga, pasca BI menaikkan suku bunga acuan ke angka 6,25 persen.

Baca Selengkapnya

Nilai Tukar Rupiah Makin Merosot, Rp 16.255 per USD

5 jam lalu

Nilai Tukar Rupiah Makin Merosot, Rp 16.255 per USD

Nilai tukar rupiah ditutup melemah 45 poin ke level Rp 16.255 per USD dalam perdagangan hari ini.

Baca Selengkapnya

Kenaikan BI Rate Berpotensi Tekan Penyaluran Kredit

15 jam lalu

Kenaikan BI Rate Berpotensi Tekan Penyaluran Kredit

Kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI Rate) menjadi 6,25 persen bisa berdampak pada penyaluran kredit.

Baca Selengkapnya

BI Perluas Cakupan Sektor Prioritas KLM untuk Dukung Pertumbuhan Kredit

16 jam lalu

BI Perluas Cakupan Sektor Prioritas KLM untuk Dukung Pertumbuhan Kredit

BI mempersiapkan perluasan cakupan sektor prioritas Kebijakan Insentif Likuiditas Makroprudensial (KLM).

Baca Selengkapnya

BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Naik 4,7-5,5 Persen Tahun Ini

1 hari lalu

BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Naik 4,7-5,5 Persen Tahun Ini

BI sedang mempersiapkan instrumen insentif agar mendorong pertumbuhan ekonomi.

Baca Selengkapnya

BI Catat Rp 2,47 T Modal Asing Tinggalkan RI Pekan Ini

2 hari lalu

BI Catat Rp 2,47 T Modal Asing Tinggalkan RI Pekan Ini

BI mencatat aliran modal asing yang keluar pada pekan keempat April 2024 sebesar Rp 2,47 triliun.

Baca Selengkapnya

Ekonom Ideas Ingatkan 3 Tantangan RAPBN 2025

3 hari lalu

Ekonom Ideas Ingatkan 3 Tantangan RAPBN 2025

Direktur Institute for Demographic and Poverty Studies (Ideas) Yusuf Wibisono menyebut RAPBN 2025 akan sejumlah tantangan berat.

Baca Selengkapnya

Zulhas Tak Khawatir Rupiah Melemah, BI Mampu Hadapi

4 hari lalu

Zulhas Tak Khawatir Rupiah Melemah, BI Mampu Hadapi

Zulhas percaya BI sebagai otoritas yang memiliki kewenangan akan mengatur kebijakan nilai tukar rupiah dengan baik di tengah gejolak geopolitik.

Baca Selengkapnya

Sehari Usai BI Rate Naik, Dolar AS Menguat dan Rupiah Lesu ke Level Rp 16.187

4 hari lalu

Sehari Usai BI Rate Naik, Dolar AS Menguat dan Rupiah Lesu ke Level Rp 16.187

Nilai tukar rupiah ditutup melemah 32 poin ke level Rp 16.187 per dolar AS dalam perdagangan hari ini.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Kenaikan BI Rate hanya Jangka Pendek, Faktor Eksternal Lebih Dominan

4 hari lalu

Pengamat Sebut Kenaikan BI Rate hanya Jangka Pendek, Faktor Eksternal Lebih Dominan

BI menaikkan BI Rate menjadi 6,25 persen berdasarkan hasil rapat dewan Gubernur BI yang diumumkan pada Rabu, 24 April 2024.

Baca Selengkapnya