Sriwijaya Air Pilih Rawat Pesawat di Dalam Negeri

Reporter

Rabu, 18 September 2013 18:00 WIB

Pesawat Sriwijaya Air. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta -Juru Bicara Sriwijaya Air Agus Sujono mengaku maskapainya lebih memilih menggunakan perusahaan perawatan pesawat dalam negeri dibandingkan asing. Menurut dia, saat ini fasilitas yang dimiliki di dalam negeri sudah mencukupi.

"Fasilitas dalam negeri sudah memadai," kata Agus saat dihubungi Rabu 18 September 2013. Dia mengaku, pihaknya baru menggunakan perawatan di perusahaan asing ketika kondisi di hanggar tengah penuh.

Menurut Agus, Sriwijaya Air memiliki tiga tempat untuk melakukan perawatan pesawatnya. Yang pertama adalah GMF Aero Asia. Yang lainnya adalah perusahaan dari Singapura dan Malaysia (Malaysia Airlines). "Kalau di GMF penuh, baru kita keluar," kata dia.

Agus menambahkan tidak ada pertimbangan tertentu saat maskapainya akan melakukan perawatan. "Sama saja, fasilitas sama-sama lengkap," kata dia. Namun dia memastikan, mayoritas pesawat Sriwijaya dirawat di GMF Aero Asia.

Sebelumnya, Direktur Human Capital and Corporate Affair GMF Aero Asia Harkandri M Dahler menyatakan, 70 persen pasar perawatan pesawat diambil oleh asing. Menurut dia, fasilitas dan sumber daya manusia di Indonesia masih terbatas sehingga belum mampu melayani seluruh perawatan pesawat dalam negeri. Maskapai pun lebih memilih melakukan perawatan pesawat ke bengkel asing.

NINIS CHAIRUNNISA


Berita Terkait
Pesawat T-50i Golden Eagle Gantikan HAWK Mk-53
Dahlan Iskan Kunjungi Anak Usaha PT DI di Amerika
Penerbangan Lion Air dari Solo Juga Terlambat
Kabut Tebal, Silk Air Batal Mendarat di Pekanbaru
Enam Alasan Naik Pesawat Terbang Makin Nyaman

Berita terkait

5 Maskapai Penerbangan Ini Tawarkan Liburan Gratis saat Transit

9 jam lalu

5 Maskapai Penerbangan Ini Tawarkan Liburan Gratis saat Transit

Liburan ini bisa gratis karena maskapai penerbangan memberi fasilitas kamar hotel tanpa biaya saat transit di Abu Dhabi, Kairo, hingga Doha.

Baca Selengkapnya

Bawa Cairan ke Dalam Pesawat Pahami Aturan 3-1-1

1 hari lalu

Bawa Cairan ke Dalam Pesawat Pahami Aturan 3-1-1

menurut Transportation Security Administration atau TSA wisatawan harus mengikuti aturan 3-1-1 saat membawa cairan dalam hand luggage di pesawat

Baca Selengkapnya

5 Tips Mengemas Barang Bawaan dengan Hand Luggage

1 hari lalu

5 Tips Mengemas Barang Bawaan dengan Hand Luggage

Tips mengemas barang bawaan dengan hand luggage bermanfaat bagi yang sering mengemas barang bawaaan berlebihan saat bepergiaan

Baca Selengkapnya

Posisi Kursi Pesawat Terbaik Agar Bisa Tidur Selama Penerbangan Jarak Jauh

9 hari lalu

Posisi Kursi Pesawat Terbaik Agar Bisa Tidur Selama Penerbangan Jarak Jauh

Pakar tidur membagikan beberapa tips agar bisa tidur di pesawat selama penerbangan jarak jauh

Baca Selengkapnya

Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

9 hari lalu

Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

Maskapai penerbangan Air India membatalkan sejumlah penerbangan karena awak kabin ramai-ramai sakit.

Baca Selengkapnya

Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

10 hari lalu

Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

Sekitar 13.000 penumpang terkena dampak pembatalan penerbangan Air India Express.

Baca Selengkapnya

Tips Menghindari Kursi Pesawat Tanpa Jendela Menurut Pakar Penerbangan

13 hari lalu

Tips Menghindari Kursi Pesawat Tanpa Jendela Menurut Pakar Penerbangan

Ada cara untuk menghindari kursi pesawat tanpa jendela, namun tidak mudah.

Baca Selengkapnya

Maskapai Penerbangan Ini Harus Bayar Kompensasi 39 Juta Gara-gara Sandaran Kursi Tak Bisa Direbahkan

19 hari lalu

Maskapai Penerbangan Ini Harus Bayar Kompensasi 39 Juta Gara-gara Sandaran Kursi Tak Bisa Direbahkan

Pnumpang maskapai penerbangan ini merasa diperlakukan sebagai penumpang kelas ekonomi meski sudah bayar kelas bisnis.

Baca Selengkapnya

Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

23 hari lalu

Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

Ketika traveling dengan pesawat, dia otomatis masuk dalam kategori anak bawah umur yang harus didampingi supervisor.

Baca Selengkapnya

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

24 hari lalu

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

Tony Fernandes ditunjuk sebagai penasihat dan pengurus Grup Chief Executive Officer (Advisor and Steward Group Chief Executive Officer) AirAsia.

Baca Selengkapnya