Gubernur NTT Minta Merpati Beri Jaminan Keselamatan

Reporter

Editor

Zed abidien

Rabu, 12 Juni 2013 12:21 WIB

Direktur Utama PT Merpati Nusantara Airlines, Rudy Setyopurnomo. TEMPO/Imam Sukamto

TEMPO.CO, Kupang - Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Frans Lebu Raya meminta manajemen Merpati Airlines (MNA) menjamin keselamatan penumpang yang menggunakan jasa angkutan pesawat itu. Sehingga kecelakaan seperti di Bandara El Tari Kupang, Senin, 10 Juni 2013 lalu tidak terulang.

"Kami berharap manajemen merpati menjamin keselamatan penumpang terutama di daerah ini," kata Gubernur NTT, Frans Lebu Raya saat menerima Direktur Utama Merpati Rudy Setyopurnomo di Kupang, Rabu, 12 Juni 2013.

Kunjungan Dirut Merpati ini untuk menjelaskan kecelakaan pesawat MA60 di Bandara El Tari Kupang. Menurut Frans, masyarakat NTT sejak tahun 70-an mengandalkan Merpati yang melayani penerbangan perintis dan komersial ke sejumlah wilayah. "Dengan kejadian itu tentu pemakai jasa Merpati trauma menggunakan jasa penerbangan Merpati," katanya.

Direktur Utama Merpati, Rudy Setyopurnomo menjaminan keselamatan masyarakat NTT dan Indonesia yang menggunakan jasa penerbangan Merpati. "Kami siap memberikan jaminan keselamatan bagi pengguna jasa Merpati," katanya.

Menurut dia, Merpati memiliki simulator untuk penerbangan rute-rute yang dilayani Merpati MA 60 termasuk di NTT. "Merpati juga memiliki hanggar yang bisa melakukan overhall pesawat MA 60 di Surabaya," katanya.

Karena itu, dia meminta masyarakat NTT tidak takut menggunakan jasa angkutan penerbangan Merpati. Pesawat tipe MA60 digunakan Merpati sejak Desember 2010. "Bukan semua buatan China, tetapi kombinasi komponen-komponen utamanya berasal dari Eropa dan Amerika," katanya.

Pesawat Merpati tipe MA60 bernomor penerbangan MZ 6517 rute Soa - Kupang mengalami kecelakaan di Bandara El Tari, Kupang, NTT, Senin sekitar pukul 09.40 WITA.

YOHANES SEO


Berita terkait

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

16 hari lalu

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

KNKT memiliki investigator dan sekretariat untuk membantu proses investigasi kecelakaan di Indonesia, termasuk di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

47 hari lalu

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

Komisi Investigasi Kecelakaan Transportasi Selandia Baru (TAIC) akan menyita kotak hitam penerbangan LATAM Airlines Boeing 787.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

50 hari lalu

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

KNKT menjelaskan kronologi pilot-kopilot Maskapai Batik Air tertidur saat terbangkan pesawat dari Kendari ke Jakarta. Ada 153 penumpang dalam pesawat.

Baca Selengkapnya

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

52 hari lalu

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

Pesawat MH370 hilang dalam penerbangan dari Kuala Lumpur, Malaysia ke Cina. Sepuluh tahun berlalu, jejaknya masih misterius.

Baca Selengkapnya

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

56 hari lalu

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

Pemerintah Malaysia mendorong pencarian baru atas pesawat Malaysia Airlines penerbangan MH370 yang hilang misterius 10 tahun lalu

Baca Selengkapnya

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

5 Februari 2024

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

Pesawat Smart Air PK-SNJ mengalami kecelakaan di Bandara Aminggaru, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah

Baca Selengkapnya

Pesawat Sewaan yang Angkut Pengusaha Rusia Jatuh di Afghanistan, Dua Tewas

22 Januari 2024

Pesawat Sewaan yang Angkut Pengusaha Rusia Jatuh di Afghanistan, Dua Tewas

Enam warga Rusia yang naik pesawat carter dari Thailand, jatuh di Afghanistan.

Baca Selengkapnya

Pesawat Sewaan Rusia Berisi 6 Penumpang Hilang di Afghanistan

21 Januari 2024

Pesawat Sewaan Rusia Berisi 6 Penumpang Hilang di Afghanistan

Sebuah pesawat sewaan teregistrasi Rusia dengan enam orang di dalamnya menghilang dari layar radar di Afghanistan.

Baca Selengkapnya

Pesawat Korean Air dan Cathay Pacific Bertabrakan Sayap di Bandara Jepang

17 Januari 2024

Pesawat Korean Air dan Cathay Pacific Bertabrakan Sayap di Bandara Jepang

Pesawat Korean Air menabrak pesawat Cathay Pacific yang kosong saat sedang meluncur di bandara Jepang yang dilanda salju. Sayap pesawat Korean Air rusak.

Baca Selengkapnya

5 Serba-serbi Film Netflix Society of the Snow

16 Januari 2024

5 Serba-serbi Film Netflix Society of the Snow

Film Society of the Snow di Netflix mengangkat kisah nyata kecelakaan pesawat dan bertahan hidup sampai terpaksa menjadi kanibal

Baca Selengkapnya