Dahlan: Satelit Gagal Luncur, Itu Sudah Risiko  

Reporter

Editor

Selasa, 7 Agustus 2012 18:52 WIB

Wikimedia.org

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menyatakan telah menerima informasi mengenai hilangnya Satelit-3 milik PT Telkom.

"Dalam peluncuran satelit, kalau gagal, itu jadi risiko yang sudah dihitung," kata Dahlan dalam acara buka puasa bersama di kediaman Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia II Richard Joost Lino, di Pejaten, Selasa, 7 Agustus 2012.

Dahlan mengatakan tidak akan mencampuri kebijakan korporasi, yakni PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (Telkom), atas hilangnya satelit tersebut.

Seperti diberitakan, roket Proton-M milik pemerintah Rusia gagal meluncur ke orbit setelah mengalami kegagalan mesin pendorong akhir. Satelit milik Telkom senilai US$ 150 juta yang berada di dalamnya tak sampai pada ketinggian operasional.

"Roket terakhir bersama dua satelit di dalamnya tak terlihat pada orbit transisi Selasa ini," ujar juru bicara Russian Federal Space Agency (Roscocosmos) kepada Interfax-AVN.

Roket beserta muatan diluncurkan dari pusat peluncuran Baikonur Cosmodrome, Selasa, 7 Agustus 2012, pukul 03.31 WIB. Roket ini dibagi ke dalam tiga kali dorongan. Dua dorongan pertama berlangsung sukses.

Laporan sementara menyebutkan mesin pendorong Briz-M, yang seharusnya bermanuver selama 18 menit 7 detik, tidak bekerja sempurna. Pendorong terakhir ini hanya bekerja selama tujuh detik sehingga dipastikan gagal mengantar muatan ke orbit yang diinginkan.

MARIA YUNIAR

Terpopuler:

Kekasih Anda Ternyata Gay? Kenali dari Matanya

Begini Pesawat NASA Mendarat di Mars

Gunung di Mars, Gambar Pertama Kiriman Curiosity

Obama Puji Pendaratan Curiosity di Mars

Pendaratan Curiosity di Mars, NASA Sebut Keajaiban

Mengapa Burung Cuckoo Harus Menyamar?

Tubuh Curiosity Mirip Manusia

Roket Rusia Gagal Bekerja, Satelit Telkom-3 Hilang

Samsung Luncurkan Galaxy Note 10 Inci

Tim formula UGM Bimasakti Berlaga di Jepang

Berita terkait

OPPO Find X7 Ultra Versi Satellite Communication Mulai Dijual di China, Ini Spesifikanya

1 jam lalu

OPPO Find X7 Ultra Versi Satellite Communication Mulai Dijual di China, Ini Spesifikanya

OPPO Find X7 Ultra Satellite Communication mendukung kartu China Telecom dan kartu khusus satelit Tiantong.

Baca Selengkapnya

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

1 hari lalu

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

Ponsel Vivo X100 Ultra akan menggunakan satelit Tiantong untuk komunikasinya.

Baca Selengkapnya

Kemenkominfo Ingin Tingkatkan Pengelolaan Spektrum Frekuensi Lewat Forum APSMC

5 hari lalu

Kemenkominfo Ingin Tingkatkan Pengelolaan Spektrum Frekuensi Lewat Forum APSMC

Agenda prioritas Indonesia dalam APSMC adalah saling berdiskusi soal tantangan dan pengalaman dalam manajemen spektrum frekuensi.

Baca Selengkapnya

Oppo Find X7 Ultra Satellite Edition Resmi Dirilis, Miliki Konektivitas Off-grid

30 hari lalu

Oppo Find X7 Ultra Satellite Edition Resmi Dirilis, Miliki Konektivitas Off-grid

Pertama kali dirilis awal tahun ini, Oppo Find X7 Ultra Satellite Edition menjadi ponsel pertama di dunia dengan pengaturan kamera periskop ganda.

Baca Selengkapnya

BRIN: Satelit LAPAN Bantu Proses Komunikasi Wilayah Terlanda Bencana

31 hari lalu

BRIN: Satelit LAPAN Bantu Proses Komunikasi Wilayah Terlanda Bencana

Satelit LAPAN-A2/LAPAN-ORARI merupakan salah satu hasil riset karya anak bangsa yang dikembangkan oleh BRIN.

Baca Selengkapnya

Berkali Banjir di Tol Menuju Bandara Soekarno-Hatta, Dahlan Iskan Pernah Merasa Malu Soal Ini

36 hari lalu

Berkali Banjir di Tol Menuju Bandara Soekarno-Hatta, Dahlan Iskan Pernah Merasa Malu Soal Ini

Ruas tol Sedyatmo yang terhubung dengan pintu masuk Bandara Sekarno-Hatta mengalami banjir kemarin. Banjir ke bandara pernah berkali terjadi.

Baca Selengkapnya

Pembaruan Terbaru Android 15 Hadirkan Dukungan Konektivitas Satelit

36 hari lalu

Pembaruan Terbaru Android 15 Hadirkan Dukungan Konektivitas Satelit

Perubahan besar pada Android 15 DP2 adalah dukungannya terhadap konektivitas satelit di tingkat sistem operasi.

Baca Selengkapnya

SpaceX Dikabarkan Bangun Jaringan Ratusan Satelit Mata-mata untuk Intelijen AS, Nilai Kontrak Rp 28 Triliun

42 hari lalu

SpaceX Dikabarkan Bangun Jaringan Ratusan Satelit Mata-mata untuk Intelijen AS, Nilai Kontrak Rp 28 Triliun

SpaceX menggambarkan Starshield sebagai jaringan satelit aman yang berfokus pada pemerintah

Baca Selengkapnya

Susul iPhone, Fitur SOS Satelit akan Hadir pada Ponsel Google Pixel

52 hari lalu

Susul iPhone, Fitur SOS Satelit akan Hadir pada Ponsel Google Pixel

Pengguna ponsel Pixel sudah dapat melihat opsi "SOS Satelit" di bagian pengaturan "Keselamatan & Darurat".

Baca Selengkapnya

Budi Arie Bahas Percepatan Filing Satelit CAKRA-1

58 hari lalu

Budi Arie Bahas Percepatan Filing Satelit CAKRA-1

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Budi Arie Setiadi, membahas upaya pecepatan penyelesaian pembahasan dokumen penggunaan slot orbit atau filing satelit maritim CAKRA-1 dengan Sekretaris Jenderal International Telecommunication Union (ITU)

Baca Selengkapnya