Pembangunan Tol Mangkrak, Pemerintah Ancam Investor

Reporter

Editor

Selasa, 8 Maret 2011 13:37 WIB

Jembatan layang Penggaron untuk proyek pembangunan jalan Tol Semarang-Solo. Tempo/Budi Purwanto

TEMPO Interaktif, Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum kembali akan membahas 24 ruas tol yang mangkrak pembangunannya. Wakil Menteri Pekerjaan Umum Hermanto Dardak mengatakan, pihaknya akan membuka kembali draft Perjanjian Pengusahaan Jalan Tol.

Perjanjian tersebut, kata dia, diantaranya memuat persyaratan yang harus dipatuhi oleh para investor. Jika persyaratan semacam kelaikan dan kemampuan finansial tidak segera dipenuhi, perjanjian akan memberikan solusi lain. "Solusi di persyaratan jelas. Bakal ada badan usaha yang menggantikan jika nantinya ada badan usaha yang tidak memenuhi persyaratan," kata Hermanto usai peluncuran buku Good Corporate Governance di Kementerian Pekerjaan Umum, Jakarta hari ini, Selasa (8/3).

Nantinya, jelas Hermanto, perbankan yang ditunjuk akan mengambil alih dengan mencari gabungan badan usaha lain yang mampu melaksanakan pembangunan jalan tol tersebut. "Kami ingin 24 ruas jalan tol tetap dilaksanakan," kata dia.

Jangan sampai, tambahnya, pemerintah tersandera dengan kontrak perjanjian yang ada, namun pembangunan tidak bisa terlaksana. "Kan tidak seperti itu juga. Jadi ini tetap dilaksanakan. Kalau terjadi apa-apa, ada jelan keluarnya," kata dia.

Perjanjian pengusahaan jalan tol, kata dia, dapat diimplementasikan. Sehingga dapat menghasilkan ruas tol yang dapat digunakan. "itu sebenarnya esensi dari perjanjian tersebut," kata dia.

SUTJI DECILYA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Akhir 2024, PT Hutama Karya Optimistis Selesaikan Tol Sumut dan Aceh

3 jam lalu

Akhir 2024, PT Hutama Karya Optimistis Selesaikan Tol Sumut dan Aceh

PT Hutama Karya (Persero) optimistis dapat menyelesaikan proyek Jalan Tol Trans Sumatera atau JTTS tahap 1.

Baca Selengkapnya

Ditargetkan Rampung November 2024, Begini Perkembangan Konstruksi Tol Probolinggo-Banyuwangi Tahap 1

14 jam lalu

Ditargetkan Rampung November 2024, Begini Perkembangan Konstruksi Tol Probolinggo-Banyuwangi Tahap 1

Pembangunan jalur Tol Probolinggo-Banyuwangi Tahap 1 mencapai 35,84 persen hingga April 2024. Kejar tayang agar rampung sebelum ujung tahun.

Baca Selengkapnya

PLN Tambah 111 Unit SKPLU di Berbagai Ruas Tol, Dukung Kendaraan Listrik

2 hari lalu

PLN Tambah 111 Unit SKPLU di Berbagai Ruas Tol, Dukung Kendaraan Listrik

PLN menambah unit SKPLU untuk mendukung kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya

Jalan Tol Indrapura-Kisaran Seksi II Segera Beroperasi

7 hari lalu

Jalan Tol Indrapura-Kisaran Seksi II Segera Beroperasi

PT Hutama Karya (Persero) mengumumkan operasional Jalan Tol Indrapura-Kisaran Seksi II segera dibuka.

Baca Selengkapnya

Perbaikan Jalan Tol Jakarta-Tangerang, Sebagian Lajur Ditutup Sementara

7 hari lalu

Perbaikan Jalan Tol Jakarta-Tangerang, Sebagian Lajur Ditutup Sementara

Jasa Marga melakukan pemeliharaan Jalan Tol Jakarta-Tangerang hari ini. Sebagian lajur ditutup sementara.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Perintahkan Sri Mulyani Berkomunikasi dengan Prabowo, Ombudsman Buka Suara Kasus Penipuan Deposito BTN

8 hari lalu

Terkini: Jokowi Perintahkan Sri Mulyani Berkomunikasi dengan Prabowo, Ombudsman Buka Suara Kasus Penipuan Deposito BTN

Staf Khusus Menteri Keuangan mengatakan Jokowi sudah memerintahkan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berkomunikasi dengan Prabowo.

Baca Selengkapnya

Hari Ini Ruas Tol Jagorawi Diperbaiki hingga 12 Mei 2024 Mendatang, Simak Jadwal Lengkap dan Titik Lokasinya

12 hari lalu

Hari Ini Ruas Tol Jagorawi Diperbaiki hingga 12 Mei 2024 Mendatang, Simak Jadwal Lengkap dan Titik Lokasinya

PT Jasa Marga (Persero) Tbk. memperbaiki ruas Tol Jagorawi mulai hari ini, Ahad, 5 sampai 12 Mei 2024 mendatang

Baca Selengkapnya

Pembangunan Jalan Tol Semarang - Demak Dikebut, Ada 2 Alasan

13 hari lalu

Pembangunan Jalan Tol Semarang - Demak Dikebut, Ada 2 Alasan

Juru Bicara Kementerian PUPR Endra S Atmawidjaja mengatakan Jalan Tol Semarang-Demak merupakan proyek strategis nasional (PSN) .

Baca Selengkapnya

Proses Perbaikan, Akses Keluar Jalan Tol Grogol KM 13 Ditutup

14 hari lalu

Proses Perbaikan, Akses Keluar Jalan Tol Grogol KM 13 Ditutup

Jasa Marga menutup sementara off ramp atau jalan keluar di Jalan Tol Grogol KM 13+800 menuju Grogol atau Jalan S. Parman.

Baca Selengkapnya

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

15 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya