3 Instansi Pemerintahan yang Buka Formasi CPNS 2024 Lulusan SMA

Sabtu, 22 Juni 2024 05:12 WIB

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis 9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso

TEMPO.CO, Jakarta - Calon pegawai negeri sipil (CPNS) menjadi salah satu formasi yang diincar oleh pendaftar rekrutmen calon aparatur sipil negara (CASN) pad setiap tahunnya. Tidak hanya bagi lulusan perguruan tinggi, tetapi juga lulusan sekolah menengah atas (SMA) dan sederajat.

Sebelumnya, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) merencanakan pelaksanaan seleksi CASN untuk CPNS dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) dimulai pada Juni atau Juli mendatang. Sebanyak 1.289.824 formasi yang disetujui, dari total pemenuhan 2,3 juta ASN secara bertahap pada 2024.

“Untuk pelaksanaan seleksi CASN 2024, targetnya akan dilaksanakan pada Juni atau Juli setelah instansi mendapatkan surat keputusan (SK) Menteri PANRB mengenai penetapan kebutuhan ASN,” kata Menpan RB Abdullah Azwar Anas dalam konferensi pers di Jakarta, Jumat, 3 Mei 2024. Lantas, apa saja formasi CPNS yang mensyaratkan ijazah SMA dan sederajat?

Daftar Formasi CPNS Lulusan SMA

Mengacu pada seleksi CASN tahun lalu, berikut tiga instansi pusat yang membuka kesempatan untuk dilamar oleh lulusan SMA dan dapat digunakan sebagai referensi CPNS 2024:

Advertising
Advertising

Kemenkumham

Biro Sumber Daya Manusia (SDM) - Sekretariat Jenderal (Setjen) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) telah mengumumkan daftar formasi CPNS dan PPPK 2024. Formasi ditujukan bagi lulusan SMA/sederajat, diploma III (D3), sarjana terapan (D4), sarjana (S1), dan magister (S2).

“Putra-putri terbaik bangsa Indonesia, ayo bergabung bersama Kementerian Hukum dan HAM menjadi CASN 2024,” tulis akun Instagram @birosdmsetjenkumham, Selasa, 11 Juni 2024.

Adapun dua formasi CPNS Kemenkumham 2024 yang ditujukan kepada lulusan SMA/sederajat adalah penjaga tahanan dan pemeriksa keimigrasian. Namun, informasi terkait jumlah formasi yang dibutuhkan belum dirinci.

Selanjutnya baca: Formasi CPNS di Kejagung dan BIN

Berita terkait

Selain dapat Promosi, Ini Fasilitas Tambahan Bagi ASN yang Mau Pindah Ke IKN

1 hari lalu

Selain dapat Promosi, Ini Fasilitas Tambahan Bagi ASN yang Mau Pindah Ke IKN

Pemerintah menyiapkan banyak fasilitas, termasuk promosi bagi ASN yang mau memboyong keluarganya ke IKN,

Baca Selengkapnya

ASN ke IKN : Tawaran Percepatan Karier hingga Pindah pada September 2024

1 hari lalu

ASN ke IKN : Tawaran Percepatan Karier hingga Pindah pada September 2024

Mendagri Tito Karnavian mengatakan, ASN yang bersedia pindah ke IKN bisa cepat mendapat promosi jabatan

Baca Selengkapnya

Tito Karnavian Sebut ASN yang Mau Pindah ke IKN Bisa Cepat Dapat Promosi

3 hari lalu

Tito Karnavian Sebut ASN yang Mau Pindah ke IKN Bisa Cepat Dapat Promosi

Menurut Mendagri Tito Karnavian, percepatan karier menjadi salah satu motivasi untuk ASN agar mau pindah ke IKN.

Baca Selengkapnya

KPK Jadikan Solo Salah Satu Percontohan Kota Antikorupsi Nasional 2024, Bagaimana Penilaiannya?

3 hari lalu

KPK Jadikan Solo Salah Satu Percontohan Kota Antikorupsi Nasional 2024, Bagaimana Penilaiannya?

KPK jadikan Kota Solo atau Surakarta salah satu Percontohan Kota Antikorupsi Nasional 2024. Apa penilaiannya?

Baca Selengkapnya

Sebut Pilkada 2024 Lebih Rawan dari Pilpres, Pemprov Jateng Lakukan Ini

3 hari lalu

Sebut Pilkada 2024 Lebih Rawan dari Pilpres, Pemprov Jateng Lakukan Ini

Penjabat Gubernur Jateng menyebutkan setidaknya ada empat indikator kesuksesan Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Rekrutmen CPNS 2024 Dibuka Juli, Cek Link, Syarat, dan Cara Daftar

4 hari lalu

Rekrutmen CPNS 2024 Dibuka Juli, Cek Link, Syarat, dan Cara Daftar

Pendaftaran seleksi CPNS 2024 dan PPPK dibuka Juli, simak link, ketentuan, dan mekanisme registrasinya berikut ini.

Baca Selengkapnya

Ini Ancaman Sanksi Bagi ASN dan TNI-Polri yang Main Judi Online

4 hari lalu

Ini Ancaman Sanksi Bagi ASN dan TNI-Polri yang Main Judi Online

Mendagri tengah mengkaji sanksi bagi ASN pemain judi online, sementara bagi TNI-Polri mulai dari hukuman pemecatan hingga tindak pidana.

Baca Selengkapnya

Heru Budi soal Peluang Maju di Pilgub Jakarta: Yang Lain Lebih Bagus dari Saya

5 hari lalu

Heru Budi soal Peluang Maju di Pilgub Jakarta: Yang Lain Lebih Bagus dari Saya

Heru Budi Hartono menyatakan dirinya masih akan mempertimbangkan untuk maju pilgub Jakarta, meskipun memiliki pilihan untuk mundur sebagai ASN.

Baca Selengkapnya

Petugas Upacara 17 Agustus di IKN Bakal Menginap di Kantor Kemenko 1

6 hari lalu

Petugas Upacara 17 Agustus di IKN Bakal Menginap di Kantor Kemenko 1

Pemerintah akan menggelar upacara HUT ke-79 Kemerdekaan RI secara hibrida di IKN dan Jakarta.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Pelayanan Imigrasi Mulai Pulih, Pengusaha Khawatir Dampak Turunnya Nilai Rupiah

8 hari lalu

Terpopuler: Pelayanan Imigrasi Mulai Pulih, Pengusaha Khawatir Dampak Turunnya Nilai Rupiah

Terpopuler bisnis: Pelayanan keimigrasian mulai pulih pascagangguan Pusat Dana Nasional (PDN). Para pengusaha khawatir dampak melemahnya nilai rupiah.

Baca Selengkapnya