6 Penerbangan Lion Air Jumat Dibatalkan Dampak Erupsi Gunung Marapi

Reporter

Joniansyah

Editor

Grace gandhi

Sabtu, 23 Desember 2023 09:11 WIB

Pesawat Lion Air. FOTO/Instagram/LionAir

TEMPO.CO, Jakarta - Maskapai Lion Air Group mengumumkan sebanyak enam penerbangan dari dan menuju Bandar Udara Internasional Minangkabau, Padang, Sumatera Barat (PDG) sepanjang Jumat, 22 Desember 2023, mengalami pembatalan operasional dikarenakan dampak dari erupsi Gunung Marapi.

Corporate Communications Strategic of Lion Group, Danang Mandala Prihantoro Keputusan penghentian operasional penerbangan ini didasarkan pada pemberitahuan resmi dari otoritas penerbangan sipil nomor B2559/23 NOTAMN berlaku mulai pukul 16.00 hingga 22.00 WIB (GMT+07).

"Dalam langkah mengedepankan aspek keselamatan dan keamanan penerbangan," ujar Danang dalam keterangan tertulis Sabtu, 23 Desember 2023.

Adapun penerbangan yang terdampak meliputi:

Keberangkatan:

Advertising
Advertising

- 2 penerbangan tujuan Jakarta (CGK)

- 1 penerbangan tujuan Batam (BTH)

Kedatangan:

- 2 penerbangan dari Jakarta (CGK)

- 1 penerbangan dari Kuala Lumpur (KUL)

Danang mengatakan, Lion Group telah menyampaikan informasi (penjelasan) pembatalan penerbangan dampak erupsi Gunung Marapi kepada seluruh penumpang.

Lion Group, ujar dia, terus berkoordinasi secara aktif dengan berbagai pihak terkait untuk mendapatkan pembaruan terkini seiring berjalannya waktu mengenai situasi terbaru.

Operasional penerbangan Lion Group akan selalu mengikuti petunjuk resmi yang diberikan oleh otoritas penerbangan sipil. Keselamatan dan keamanan penumpang tetap menjadi prioritas utama, dan setiap keputusan diambil mengutamakan safety first," kata Danang.

Pilihan Editor: Bos Garuda Indonesia Laporkan Balik Ketua Sekarga ke Polda Metro Jaya

Berita terkait

Walhi Sudah Peringatkan Bencana di Lembah Anai, Tuntut BKSDA Bertanggung Jawab

8 jam lalu

Walhi Sudah Peringatkan Bencana di Lembah Anai, Tuntut BKSDA Bertanggung Jawab

Bencana berulang di Lembah Anai, Sumatera Barat, sudah diprediksi sebelumnya. Bagaimana Walhi bisa melakukan itu?

Baca Selengkapnya

Dua Tips Praktis agar Bagasi Aman saat Traveling, Hilang atau Tertinggal Bisa Ajukan Klaim

8 jam lalu

Dua Tips Praktis agar Bagasi Aman saat Traveling, Hilang atau Tertinggal Bisa Ajukan Klaim

Penumpang bisa meminta ganti rugi jika bagasi terlambat lebih dari sehari atau hilang.

Baca Selengkapnya

Alasan Korban Bencana Alam Tidak Ditanggung oleh BPJS. Bagaimana Aturannya?

15 jam lalu

Alasan Korban Bencana Alam Tidak Ditanggung oleh BPJS. Bagaimana Aturannya?

BPJS Kesehatan memang memiliki aturan tertentu terkait penanganan korban bencana alam. Ini alasannya.

Baca Selengkapnya

Teleport, Perusahaan Logistik AirAsia Targetkan 2 Juta Pengiriman Paket di Asia Tenggara

16 jam lalu

Teleport, Perusahaan Logistik AirAsia Targetkan 2 Juta Pengiriman Paket di Asia Tenggara

Teleport berencana untuk bekerja sama dengan lebih banyak maskapai penerbangan untuk menambah kapasitas pada jalur-jalur utama yang bervolume tinggi.

Baca Selengkapnya

Zona Siaga Erupsi Gunung Ile Lewotolok Diperluas ke Sektor Barat, Imbas Aliran Lava

20 jam lalu

Zona Siaga Erupsi Gunung Ile Lewotolok Diperluas ke Sektor Barat, Imbas Aliran Lava

Badan Geologi memperluas cakupan wilayah terdampak erupsi Gunung api Ili Lewotolok di Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur.

Baca Selengkapnya

Promo Tiket Indonesia Air Asia Penerbangan Rute Asia dan Australia Mulai Rp 389 Ribu

21 jam lalu

Promo Tiket Indonesia Air Asia Penerbangan Rute Asia dan Australia Mulai Rp 389 Ribu

Maskapai penerbangan Indonesja Air Asia menebar promo tiket untuk rute penerbangan Asia dan Australia. Harga tiket mulai Rp 389 ribu.

Baca Selengkapnya

World Water Forum, Garuda Indonesia Tambah Kapasitas Penerbangan

1 hari lalu

World Water Forum, Garuda Indonesia Tambah Kapasitas Penerbangan

PT Garuda Indonesia menambah kapasitas penerbangan untuk mendukung acara World Water Forum (WWF) di Bali.

Baca Selengkapnya

Status Gunung Ruang Turun ke Siaga, Begini Rekomendasi Badan Geologi

1 hari lalu

Status Gunung Ruang Turun ke Siaga, Begini Rekomendasi Badan Geologi

Pada umumnya kegempaan vulkanik di Gunung Ruang cenderung rendah, lebih didominasi oleh gempa tektonik.

Baca Selengkapnya

VONA Merah, Peringatan dari Badan Geologi Ketka Tinggi Abu Gunung Ibu Tembus 5 Kilometer

1 hari lalu

VONA Merah, Peringatan dari Badan Geologi Ketka Tinggi Abu Gunung Ibu Tembus 5 Kilometer

Badan Geologi melaporkan letusan Gunung Ibu pada Senin, 13 Mei 2024, pukul 09.12 WIT, dengan tinggi kolom abu menembus 5 kilometer.

Baca Selengkapnya

Banjir Lahar Dingin Tanah Datar, Korban Meninggal Bertambah Jadi 13 Orang

1 hari lalu

Banjir Lahar Dingin Tanah Datar, Korban Meninggal Bertambah Jadi 13 Orang

BNPB mencatat total korban jiwa akibat banjir di Kabupaten Tanah Datar hingga 12 Mei 2024, pukul 12.00 WIB ,menjadi 13 orang.

Baca Selengkapnya