Terkini Bisnis: Libur Hari Kejepit Dibahas, Direksi PT GNI Ucapkan Belasungkawa

Reporter

Selasa, 17 Januari 2023 12:00 WIB

Penumpang pesawat berjalan setibanya di Terminal 2 Kedatangan Domestik Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Ahad, 2 Januari 2022. Dilihat dari pergerakan pesawat baik dari dan ke Bandara Soekarno Hatta hari ini diprediksi menjadi puncak arus balik libur tahun baru 2022. ANTARA/Fauzan

TEMPO.CO, Jakarta - Berita terkini ekonomi dan bisnis hingga Selasa siang, 17 Januari 2023 dimulai dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan kementeriannya tengah membahas usulan hari kejepit nasional.

Selanjutnya adalah informasi mengenai nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa pagi, 17 Januari 2023, melemah seiring investor menunggu kebijakan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI).

Selain itu berita tentang PT Gunbuster Nickel Industry atau PT GNI memberikan penjelasan terbaru dari demo karyawan yang berakhir ricuh pada 14 Januari 2023 lalu. Berikut adalah ringkasan dari ketiga berita tersebut:

1. Wacana Libur Harpitnas Masih Digodok, Menparekraf Sandiaga Uno Usulkan Dilakukan Bertahap

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Menparekraf Sandiaga Uno kembali bicara soal usulan hari kejepit nasional atau harpitnas menjadi hari libur nasional. Dia mengatakan rencana tersebut masih digodog di kementeriannya. Kalaupun nanti diputuskan, Sandiaga menyebut prosesnya akan dilakukan secara bertahap.

Advertising
Advertising

“Mungkin tahun ini dimulai dengan beberapa dulu. Jangan semua hari libur yang seandainya di hari Sabtu dimajukan jadi Jumat atau kalau Minggu dimundurkan ke Senin,” kata Sandiaga dalam The Weekly Brief with Sandi Uno yang disiarkan melalui YouTube Kemenparekraf, Senin, 16 Januari 2023.

Ide penetapan hari kejepit menjadi hari libur nasional berangkat dari pengalaman Sandiaga ketika menempuh pendidikan di luar negeri. Di antaranya hari libur nasional Martin Luther Weekend, Memorial Weekend, dan Bank Holiday. Hari libur tersebut ditetapkan di hari Senin supaya ada long weekend.

Baca berita selengkapnya di sini.

Berita terkait

PPP Belum Kunjung Bersikap, Sandiaga Berkukuh Dukung Pemerintahan Prabowo

1 jam lalu

PPP Belum Kunjung Bersikap, Sandiaga Berkukuh Dukung Pemerintahan Prabowo

Menurut Sandiaga, dukungan untuk pemerintah sejalan dengan nama PPP.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

5 jam lalu

Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

Ahok-Anies santer disebut bakal disandingkan dalam Pilgub DKI. Namun, duet keduanya bakal melanggar UU Pilkada.

Baca Selengkapnya

Nilai Tukar Rupiah Kembali Melemah

9 jam lalu

Nilai Tukar Rupiah Kembali Melemah

Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS melemah dalam penutupan perdagangan hari ini.

Baca Selengkapnya

Cegah Tragedi SMK Lingga Kencana Terulang, Ini Petunjuk Menteri Sandiaga tentang Bus Pariwisata

10 jam lalu

Cegah Tragedi SMK Lingga Kencana Terulang, Ini Petunjuk Menteri Sandiaga tentang Bus Pariwisata

Menteri Sandiaga menyiapkan sosialisasi agar masyarakat berhati-hati memilih bus pariwisata agar kecelakaan seperti SMK Lingga Kencana tak terulang.

Baca Selengkapnya

Nilai Tukar Rupiah Hari Ini Diperkirakan Menguat hingga Rp 15.990 Terhadap Dolar AS

13 jam lalu

Nilai Tukar Rupiah Hari Ini Diperkirakan Menguat hingga Rp 15.990 Terhadap Dolar AS

Analis Ibrahim Assuaibi, memperkirakan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS hari ini fluktuatif dan akan ditutup menguat pada rentang Rp 15.990 sampai Rp 16.070

Baca Selengkapnya

Perkuat Transaksi Mata Uang Lokal, BI dan Bank Sentral UEA Jalin Kerja Sama

1 hari lalu

Perkuat Transaksi Mata Uang Lokal, BI dan Bank Sentral UEA Jalin Kerja Sama

Gubernur BI dan Gubernur Bank Sentral UEA menyepakati kerja sama penggunaan mata uang lokal untuk transaksi bilateral.

Baca Selengkapnya

Apindo Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Tercapai

4 hari lalu

Apindo Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Tercapai

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) optimistis target pertumbuhan ekonomi sebesar 5 persen pada tahun ini dapat tercapai.

Baca Selengkapnya

Gubernur BI: Kami Upayakan Nilai Tukar Rupiah Turun di Bawah Rp 16.000 per Dolar AS

5 hari lalu

Gubernur BI: Kami Upayakan Nilai Tukar Rupiah Turun di Bawah Rp 16.000 per Dolar AS

BI optimistis rupiah akan terus menguat sesuai fundamental.

Baca Selengkapnya

LPEM FEB UI Komentari Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tertinggi Sejak 2015

5 hari lalu

LPEM FEB UI Komentari Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tertinggi Sejak 2015

LPEM FEB UI memaparkan secara keseluruhan pertumbuhan ekonomi masih cenderung stagnan.

Baca Selengkapnya

Rupiah Ditutup Melemah 20 Poin Jadi Rp 16.046 per Dolar AS

6 hari lalu

Rupiah Ditutup Melemah 20 Poin Jadi Rp 16.046 per Dolar AS

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (dolar AS) yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa melemah 20 poin.

Baca Selengkapnya