KFC Beri Diskon 30 Persen untuk Whole Bucket Jika Pembeli Tunjukkan Kartu Vaksin

Selasa, 10 Agustus 2021 14:17 WIB

Gerai KFC berkonsep premium, KFC Naughty by Nature, viral di media sosial sejak pengoperasian perdananya, Jumat, 16 Oktober 2020. Rumah makan waralaba ayam goreng yang berlokasi di Senopati, Jakarta Selatan, ini menjual menu yang tak lazimnya gerai-gerai KFC lainnya hingga dijuluki warganet dengan sebutan "KFC Sultan". foto/instagram/naughtybynaturekfc

TEMPO.CO, Jakarta - KFC memberikan diskon 30 persen untuk pembelian Whole Bucket KFC. Syaratnya, pembeli menunjukkan kartu vaksin Covid-19.

"Buat KFC Lovers yang udah divaksin, yuk buruan ke KFC, tunjukin kartu vaksin kamu, dan dapetin 30 persen OFF untuk pembelian Whole Bucket KFC!," tulis dalam akun Instagram resmi KFC @kfcindonesia, Selasa, 10 Agustus 2021.

Dalam akun itu, KFC mengajak warga yang belum divaksin, agar segera divaksin.

"Biar pandemi ini segera mereda dan kamu juga bisa dapetin diskon untuk pembelian bucket KFC loooh."

Promo diskon ini berlaku hari Senin hingga Rabu untuk pembelian Takeaway atau Drive-Thru ya KFC Lovers.

Unggahan KFC itu telah disukai lebih dari 7.200 akun dan mendapatkan lebih dari 300 komentar.

Baca juga: Libur Lebaran, Simak Diskon KFC hingga Starbucks

Berita terkait

Alasan Masyarakat Perlu Imunisasi Seumur Hidup

1 jam lalu

Alasan Masyarakat Perlu Imunisasi Seumur Hidup

Imunisasi atau vaksinasi tidak hanya diperuntukkan bagi bayi dan anak-anak tetapi juga orang dewasa. Simak alasannya.

Baca Selengkapnya

Promo Gajian di Yoshinoya, Pepper Lunch, dan HokBen: Diskon 50 Persen hingga Beli 1 Gratis 1

1 hari lalu

Promo Gajian di Yoshinoya, Pepper Lunch, dan HokBen: Diskon 50 Persen hingga Beli 1 Gratis 1

Sejumlah merchant makanan menawarkan ragam promo di pekan terakhir April 2024. Cek daftar lengkap promo tersebut berikut ini.

Baca Selengkapnya

Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

2 hari lalu

Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

Joko Pinurbo juga meninggalkan karya-karyanya yang sangat lekat dengan pembaca

Baca Selengkapnya

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

2 hari lalu

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

Harga tiket ajang MotoGP di Sirkuit Pertamina Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, didiskon 50 persen selama periode early bird.

Baca Selengkapnya

Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

2 hari lalu

Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu

Baca Selengkapnya

Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

2 hari lalu

Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya

Baca Selengkapnya

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

4 hari lalu

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.

Baca Selengkapnya

Jenis Vaksin yang Dianjurkan Pakar untuk Jemaah Haji

4 hari lalu

Jenis Vaksin yang Dianjurkan Pakar untuk Jemaah Haji

Empat jenis vaksin sangat penting bagi jemaah haji, terutama yang masuk populasi berisiko tinggi seperti lansia dan pemilik komorbid.

Baca Selengkapnya

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

4 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

6 hari lalu

Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

Salah satu fitur yang terus diperbarui Instagram adalah fitur keamanan, termasuk opsi privasi untuk status Instagram.

Baca Selengkapnya