Deretan Kasus Uang Nasabah Bank Raib dalam 2 Tahun Terakhir, Swasta hingga BUMN

Minggu, 20 Juni 2021 07:56 WIB

Ilustrasi Bank. shutterstock.com

Tapi saat itu ia malah menemukan di tabungannya hanya ada dana Rp 31 juta, sebesar yang ia setor sebelumnya. Sedangkan dana Rp 30 juta yang ditabung dari usaha tambal ban belasan tahun sebelumnya di bank itu raib. Padahal selama menabung, tak sekali pun ia menarik dana dari bank.

Karena permintaan penjelasan ke bank tak direspons, ia melaporkan kasus itu ke polisi. Sebulan kemudian, BRI mengembalikan dana Rp 30 juta yang sebelumnya dilaporkan hilang tersebut. Ramlah pun mencabut laporan di polisi.

Meski begitu, BRI akan tetap menjelaskan duduk perkara kasus itu ke polisi, faktor internal atau eksternal apa yang menyebabkan tabungan nasabah hilang. Namun BRI belum bisa berbicara panjang soal modus kasus tersebut.

Mei 2021
Asrizal Askha, Bank Mandiri
Rp 128 juta

Jagad Twitter pada pertengahan Mei lalu sempat ramai dengan tagar Mandiri. Ternyata saat itu para warganet memperbincangkan kasus kehilangan dana Rp 128 juta di Bank Mandiri milik Asrizal Askha.

Ia mengaku terkejut pada awal Februari 2021 lalu ketika melihat cek saldo di ATM-nya kosong, padahal seharusnya ada dana Rp 128 juta. Asrizal kemudian menghubungi call centre dan diinformasikan bahwa telah terjadi transaksi penarikan dan transfer dengan nomor kartu yang sama dengan yang dimiliki nasabah.

Dari hasil investigasi yang berlangsung selama 11 hari kerja, Bank Mandiri menyebutkan telah terjadi kebocoran pin ATM transaksi itu tergolong sah.Oleh karena itu bank tak bisa mengganti dana nasabah yang hilang tersebut.

Sesuai rekaman pengaduan nasabah ke call centre, Bank Mandiri memperkirakan nasabah telah menjadi korban kejahatan dengan modus penukaran kartu debit dan penguasaan PIN. Sebab, kartu debit yang dipegang nasabah berbeda dengan yang terdaftar di Bank Mandiri, sedangkan kartu yang dipakai bertransaksi tak lagi dipegang nasabah.

Berita terkait

BNI Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Officer Development Program 2024, Cek Syaratnya

7 jam lalu

BNI Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Officer Development Program 2024, Cek Syaratnya

BNI buka lowongan kerja untuk Officer Development Program atau ODP batch 2024 hingga Rabu, 29 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Jokowi Dinilai Lemah terhadap Freeport, Keluarga Prabowo Bangun Pabrik Timah

10 jam lalu

Terpopuler: Jokowi Dinilai Lemah terhadap Freeport, Keluarga Prabowo Bangun Pabrik Timah

Terpopuler: Pemerintah Jokowi dinilai lemah terhadap Freeport, keluarga Prabowo Subianto bangun pabrik timah di Batam.

Baca Selengkapnya

Mengenal Fitch Ratings dan BBB yang Diraih Bank Mandiri untuk Peningkatan Peringkat

10 jam lalu

Mengenal Fitch Ratings dan BBB yang Diraih Bank Mandiri untuk Peningkatan Peringkat

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk mendapatkan kenaikan peringkat pada level BBB dari lembaga internasional, Fitch Ratings. Apa artinya?

Baca Selengkapnya

Terkini: Pesangon 233 Mantan Pekerja Pabrik Sepatu Bata Dibayarkan Senin, Penipuan Oknum Pegawai Bank ke Nasabah Sering Terjadi OJK Bilang Begini

1 hari lalu

Terkini: Pesangon 233 Mantan Pekerja Pabrik Sepatu Bata Dibayarkan Senin, Penipuan Oknum Pegawai Bank ke Nasabah Sering Terjadi OJK Bilang Begini

Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia Cabang Purwakarta memastikan 233 pekerja pabrik Sepatu Bata yang di PHK akan menerima pesangon pada Senin.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Meraih Peringkat BBB, Apa Artinya? Ini Skala Peringkat dari Fitch Ratings

1 hari lalu

Bank Mandiri Meraih Peringkat BBB, Apa Artinya? Ini Skala Peringkat dari Fitch Ratings

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk meraih kenaikan peringkat menjadi BBB dai Fitch Rating. Tak hanya BBB, terdapat jenis peringkat lain.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Kisah Petugas Kebersihan di Proyek Bendungan Sepaku Semoi IKN, Tanggapan Stafsus ESDM Soal Kritik Hilirisasi Nikel Lebih Untungkan Cina

1 hari lalu

Terkini Bisnis: Kisah Petugas Kebersihan di Proyek Bendungan Sepaku Semoi IKN, Tanggapan Stafsus ESDM Soal Kritik Hilirisasi Nikel Lebih Untungkan Cina

Cerita pekerja harian di proyek Bendungan Sepaku Semoi Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara.

Baca Selengkapnya

Modus Penipuan Oknum Pegawai ke Nasabah Sering Terjadi, OJK Pernah Sarankan Bank Ambil Alih

1 hari lalu

Modus Penipuan Oknum Pegawai ke Nasabah Sering Terjadi, OJK Pernah Sarankan Bank Ambil Alih

Kasus dugaan penipuan oleh oknum pegawai BTN terhadap nasabah banyak menarik perhatian setelah korban berunjuk rasa di depan kantor bank itu.

Baca Selengkapnya

Izin TaniFund Dicabut, ICT Ingatkan Lender agar Hati-Hati Berinvestasi di Fintech P2P Lending

2 hari lalu

Izin TaniFund Dicabut, ICT Ingatkan Lender agar Hati-Hati Berinvestasi di Fintech P2P Lending

ICT ingatkan para pemberi dana yang ingin berinvestasi di platform pinjaman online berbasis peer to peer lebih berhati-hati.

Baca Selengkapnya

Masih Dibuka Pendaftaran Beasiswa BCA, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

2 hari lalu

Masih Dibuka Pendaftaran Beasiswa BCA, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Simak di sini syarat beasiswa BCA.

Baca Selengkapnya

Izin Usaha TaniFund Dicabut, Ini Profil Bisnisnya

2 hari lalu

Izin Usaha TaniFund Dicabut, Ini Profil Bisnisnya

Mendapat lisensi resmi dari OJK pada 2021, izin operasi TaniFund akhirnya dicabut OJK akibat gagal bayar.

Baca Selengkapnya