Bank Syariah Indonesia Ditargetkan Punya Cabang di Dubai

Rabu, 16 Desember 2020 16:58 WIB

Hery Gunardi. dok.Mandiri

Bank hasil penggabungan berstatus sebagai perusahaan terbuka dan tercatat di Bursa Efek Indonesia dengan ticker code BRIS. Komposisi pemegang saham pada Bank Hasil Penggabungan adalah Bank Mandiri 51,2 persen, BNI 25 persen; BBRI 17,4 persen; DPLK BRI -Saham Syariah 2 persen; dan publik 4,4 persen. Struktur pemegang saham tersebut dihitung berdasarkan perhitungan valuasi dari masing-masing bank peserta penggabungan.

Bank Syariah Indonesia yang menggabungkan aset tiga bank akan memiliki aset Rp 214,6 triliun dan modal inti lebih dari Rp 20,4 triliun. Jumlah tersebut menempatkan perusahaan berada dalam daftar 10 besar bank terbesar di Indonesia dari sisi aset.

Adapun berdasarkan akta penggabungan, berikut ini susunan hasil manajemen bank.

Dewan Komisaris:

  • Komisaris Utama merangkap Komisaris Independen: Mulya E Siregar
  • Komisaris: Suyanto
  • Komisaris: Masduki Baidlowi
  • Komisaris: Imam Budi Sarjito Komisaris: Sutanto
  • Komisaris Independen: Bangun S. Kusmulyono
  • Komisaris Independen: M. Arief Rosyid Hasan
  • Komisaris Independen: Komaruddin Hidayat
  • Komisaris Independen: Eko Suwardi

Dewan Pengawas Syariah:

  • Ketua Dewan Pengawas Syariah: Mohamad Hidayat
  • Anggota Dewan Pengawas Syariah: Oni Syahroni
  • Anggota Dewan Pengawas Syariah: Hasanudin
  • Anggota Dewan Pengawas Syariah: Didin Hafidhuddin

Dewan Direksi:

  • Direktur Utama: Hery Gunardi
  • Wakil Direktur Utama 1: Ngatari
  • Wakil Direktur Utama 2: Abdullah Firman Wibowo
  • Direktur Wholesale & Transaction Banking: Kusman Yandi
  • Direktur Retail Banking: Kokok Alun Akbar
  • Direktur Sales & Distribution: Anton Sukarna
  • Direktur Information Technology: Achmad Syafii
  • Direktur Risk Management: Tiwul Widyastuti
  • Direktur Compliance & Human Capital: Tribuana Tunggadewi
  • Direktur Finance & Strategy: Ade Cahyo Nugroho

Baca: Jokowi Sebut Industri Keuangan Syariah adalah Raksasa yang Sedang Tidur

Berita terkait

Pertamina Bentuk Direktorat Manajemen Risiko di Seluruh Subholding

21 jam lalu

Pertamina Bentuk Direktorat Manajemen Risiko di Seluruh Subholding

PT Pertamina (Persero) resmi menetapkan direktorat baru, yaitu direktorat manajemen risiko di seluruh subholding.

Baca Selengkapnya

Koruptor Pengadaan Lahan Bandara Ditangkap, YKKAP I Apresiasi Kejati Jawa Tengah

1 hari lalu

Koruptor Pengadaan Lahan Bandara Ditangkap, YKKAP I Apresiasi Kejati Jawa Tengah

Yayasan Kesejahteraan Karyawan Angkasa Pura I atau YKKAP I mengapresiasi Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah tangkap koruptor pengadaan lahan bandara.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Resmikan ANTARA Heritage Center di Pasar Baru

2 hari lalu

Erick Thohir Resmikan ANTARA Heritage Center di Pasar Baru

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meresmikan ANTARA Heritage Center (AHC) di Pasar Baru, Jakarta

Baca Selengkapnya

Wamen BUMN Ungkap Kemungkinan Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan dan Tata Kota

3 hari lalu

Wamen BUMN Ungkap Kemungkinan Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan dan Tata Kota

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo ungkap kemungkinan Prabowo bentuk Kementerian Perumahan dan Tata Kota.

Baca Selengkapnya

Wakil Menteri BUMN Sebut Pengadaan Perumahan Masih Kurang Dukungan Pemerintah

4 hari lalu

Wakil Menteri BUMN Sebut Pengadaan Perumahan Masih Kurang Dukungan Pemerintah

Wakil Menteri BUMN sebut pemerintah masih kurang memberikan pendanaan untuk developer, guna memberikan pengadaan hunianuntuk masyarakat

Baca Selengkapnya

11 Orang Korban Kecelakaan Maut di Subang Dapat Santunan dari Jasa Raharja, Berapa Nilainya?

4 hari lalu

11 Orang Korban Kecelakaan Maut di Subang Dapat Santunan dari Jasa Raharja, Berapa Nilainya?

PT Jasa Raharja menjamin seluruh korban kecelakaan bus tersebut akan mendapat santunan.

Baca Selengkapnya

Mengenal Fitch Ratings dan BBB yang Diraih Bank Mandiri untuk Peningkatan Peringkat

5 hari lalu

Mengenal Fitch Ratings dan BBB yang Diraih Bank Mandiri untuk Peningkatan Peringkat

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk mendapatkan kenaikan peringkat pada level BBB dari lembaga internasional, Fitch Ratings. Apa artinya?

Baca Selengkapnya

Fitch Naikkan Rating Bank Mandiri jadi BBB

7 hari lalu

Fitch Naikkan Rating Bank Mandiri jadi BBB

Bank Mandiri meraih kenaikan peringkat Internasional Jangka Panjang dan Jangka Pendek pada level "BBB", dari sebelumnya

Baca Selengkapnya

Wamen BUMN Resmikan Green Building The Gade Tower Milik Pegadaian

8 hari lalu

Wamen BUMN Resmikan Green Building The Gade Tower Milik Pegadaian

Peresmian ditandai oleh penandatanganan prasasti dan pengguntingan pita oleh Kartika Wirjoatmodjo.

Baca Selengkapnya

Wamen BUMN Sebut Freeport Bisa Produksi 50 Ton Emas Batangan per Tahun: Mulai Mei di Manyar

9 hari lalu

Wamen BUMN Sebut Freeport Bisa Produksi 50 Ton Emas Batangan per Tahun: Mulai Mei di Manyar

Wamen BUMN Kartika Wirjoatmodjo menargetkan Indonesia mulai bulan ini bakal memproduksi emas batangan secara mandiri hingga 50 ton per tahun.

Baca Selengkapnya