Diskon Tiket Pesawat, Asita: Wisatawan Belitung Belum Terdongkrak

Reporter

Antara

Editor

Rahma Tri

Senin, 2 Maret 2020 14:57 WIB

Objek wisata Pulau Lengkuas, Belitung.

TEMPO.CO, Belitung - Asosiasi Perjalanan Wisata Indonesia (Asita) Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, menilai kebijakan diskon tiket pesawat sedikit banyak mampu mendongkrak kunjungan wisatawan ke daerah itu. Namun, diperkirakan baru akan berdampak besar setelah diskon tiket pesawat itu berjalan 2-3 minggu.

"Ada efeknya tetapi belum seberapa mungkin itu butuh proses dua sampai tiga minggu setelah pemerintah memberlakukan kebijakan diskon tiket pesawat," kata Ketua DPC Asita Belitung, Siswanto di Tanjung Pandan, Senin 2 Maret 2020.

Menurut dia, setelah pemerintah memberlakukan kebijakan tersebut biasanya para wisatawan tidak akan langsung membeli tiket karena mereka sudah memiliki rencana perjalanan sendiri. "Efeknya belum seberapa karena kondisi saat ini masih diisukan dengan adanya wabah virus corona. Karena memang ada beberapa tamu takut untuk berpergian terus ini juga sudah mendekati bulan puasa dan Idul Fitri," Siswanto menambahkan.

Karena itu, menyarankan, pemerintah daerah dapat lebih memperkaya kegiatan di daerah dan menggencarkan promosi di dalam negeri atau domestik seiring dengan program diskon tiket ini. "Seharusnya pemerintah daerah lebih banyak mengadakan kegiatan pariwisata di daerah sendiri dari pada di luar karena kita harus tarik kunjungan wisatawan masuk Belitung," kata dia.

Siswanto mengimbuhkan, saat ini kondisi sektor pariwisata memang mengalami kelesuan ketika diterpa wabah virus corona. "Tetapi untuk kunjungan di Belitung saat ini masih stabil baik wisatawan mancanegara dan nusantara," ujarnya.

ANTARA

Berita terkait

Iuran Wisata untuk Siapa

2 jam lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya

Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

6 jam lalu

Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

Jepang memasang tembok pembatas yang menghalangi turis berfoto dengan latar belakang Gunung Fuji.

Baca Selengkapnya

Gempa Garut, Wisatawan Panik Pantai Selatan Jabar Sempat Sepi

1 hari lalu

Gempa Garut, Wisatawan Panik Pantai Selatan Jabar Sempat Sepi

Dinas Pariwisata Kabupaten Pangandaran mengatakan pantai Pangandaran pasca terjadinya gempa Garut dalam situasi aman.

Baca Selengkapnya

Alasan Jepang Bangun Penghalang di Tempat Foto Gunung Fuji

1 hari lalu

Alasan Jepang Bangun Penghalang di Tempat Foto Gunung Fuji

Foto Gunung Fuji yang berdiri megah di delakang toko Lawson itu menarik bagi wisatawan asing

Baca Selengkapnya

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

1 hari lalu

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan

Baca Selengkapnya

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

4 hari lalu

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

5 hari lalu

Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

Sandiaga Uno yakin BNI Java Jazz akan meningkatkan kunjungan wisatawan.

Baca Selengkapnya

5 Keunikan Kawah Ijen yang Membuat Turis Asing Penasaran

5 hari lalu

5 Keunikan Kawah Ijen yang Membuat Turis Asing Penasaran

Tak hanya punya api biru, kawah Ijen punya berbagai keunikan yang membuat turis asing penasaran untuk datang.

Baca Selengkapnya

Traveling ke Macau, Jangan Lewatkan 9 Destinasi Wisata Gratis

5 hari lalu

Traveling ke Macau, Jangan Lewatkan 9 Destinasi Wisata Gratis

Menikmati liburan di Macau tidak harus selalu mengeluarkan biaya mahal

Baca Selengkapnya

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

5 hari lalu

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.

Baca Selengkapnya