Puan Maharani Ajak Produsen Jamu Verifikasi Ramuan di BPOM

Reporter

Tempo.co

Rabu, 12 Desember 2018 18:01 WIB

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Puan Maharani. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta -Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani mengajak pelaku produsen jamu untuk tidak menggunakan bahan-bahan kimia yang tidak sehat dan melakukan verifikasi ramuan di Badan Pengawasan Obat dan Makan atau BPOM.

BACA: Eksklusif Puan Maharani: Meski Anak Megawati, Harus Kerja Keras

“Ada beberapa oknum jamu yang memasukkan bahan kimia sehingga menjadi tidak sehat,” kata Puan dalam sambutannya di acara pencanangan gerakan UMKM jamu berdaya saing dan herbal Indonesia, Jakarta, Rabu, 12 Desember 2018.

Menurutnya selama ini banyak produsen nakal. Namun dengan adanya Cara Pembuatan Obat Tradisional yang Baik atau CPOTB membuat suatu ramuan jamu menjadi terverifikasi dan terjamin kualitasnya.

(ki-ka) Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Presiden ke-5 Megawati Soekarnoputri dan Menko PMK Puan Maharani menghadiri upacara peringatan HUT RI ke-73 di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat, 17 Agustus 2018. TEMPO/Subekti

Advertising
Advertising

Selain memastikan ramuan jamu sudah terverifikasi, Puan Maharani menambahkan pelaku produsen jamu dituntut untuk selalu kreatif. Menurutnya sasaran pasar saat ini bukan hanya pada orang tua tapi menyentuh generasi mileneal, ini tugas produsen untuk memberikan edukasi kepada mereka.

BACA: Menko Puan Maharani Mengaku Tak Pernah Kena Omel Presiden Jokowi

“Dulu saya dipaksa minum jamu sama ibu saya, saya nurut jadi saya minum. Kalau anak sekarang tidak bisa dipaksa seperti itu lagi, mereka akan bertanya ini apa dan khasiatnya apa,” jelasnya.

Puan Maharani juga bercerita bahwa kebiasaan minum jamunya terbawa hingga saat ini dan menurun kepada anaknya. “Sampai saat ini saya rutin minum jamu, kalau tidak ada jamu terasa ada yang kurang begitu” ujarnya.

SURTI RISANTI I MARTHA WARTA SILABAN

Berita terkait

54 Tahun Prananda Prabowo, Profil Putra Megawati dan Perannya di PDIP

4 hari lalu

54 Tahun Prananda Prabowo, Profil Putra Megawati dan Perannya di PDIP

Prananda Prabowo putra Megawati Soekarnoputri, organisatoris PDIP yang pernah dipuji Jokowi, genap berusia 54 tahun pada 23 April 2024.

Baca Selengkapnya

Unilever Tarik Es Krim Magnum di Inggris dan Irlandia dari Peredaran, Begini Penjelasan BPOM soal Produk Itu di RI

5 hari lalu

Unilever Tarik Es Krim Magnum di Inggris dan Irlandia dari Peredaran, Begini Penjelasan BPOM soal Produk Itu di RI

BPOM angkat bicara soal keamanan produk es krim Magnum yang beredar di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo Dimakamkan di Tapos Bogor Siang Ini

5 hari lalu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo Dimakamkan di Tapos Bogor Siang Ini

Mooryati Soedibyo meninggal dalam usia 96 tahun dan saat ini disemayamkan di rumah duka di kawasan Menteng, Jakarta Pusat.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Meninggal, Tantowi Yahya: Tokoh Visioner yang Jamu Ramuannya Mengharumkan Indonesia di Mancanegara

6 hari lalu

Mooryati Soedibyo Meninggal, Tantowi Yahya: Tokoh Visioner yang Jamu Ramuannya Mengharumkan Indonesia di Mancanegara

Mooryati Soedibyo mencetuskan kontes kecantikan nasional, Puteri Indonesia, yang biasa diadakan setiap Maret.

Baca Selengkapnya

Kisah Jokowi Pernah Siapkan Ganjar Maju Pilpres 2024, Lantas Balik Badan

6 hari lalu

Kisah Jokowi Pernah Siapkan Ganjar Maju Pilpres 2024, Lantas Balik Badan

Ganjar Pranowo menerima hasil putusan MK yang menolak permohonan PHPU kubunya. Dulu, Jokowi pernah menyiapkannya maju capres di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

PDIP Usung Ganjar Pranowo Jadi Calon Presiden di Depan Jokowi Setahun Lalu

7 hari lalu

PDIP Usung Ganjar Pranowo Jadi Calon Presiden di Depan Jokowi Setahun Lalu

Setahun yang lalu PDIP mengusung Ganjar Pranowo menjadi calon presiden, disaksikan Jokowi. Berikut kilas balik peristiwanya.

Baca Selengkapnya

Pakar Farmasi Bantah Obat Sakit Kepala Bisa Sebabkan Anemia Aplastik

9 hari lalu

Pakar Farmasi Bantah Obat Sakit Kepala Bisa Sebabkan Anemia Aplastik

Pakar menjelaskan kasus anemia aplastik akibat obat-obatan jarang terjadi, apalagi hanya karena obat sakit kepala.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

11 hari lalu

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

Sebelumnya, pemerintah membatasi barang TKI atau pekerja migran Indonesia, tetapi aturan ini sudah dicabut. Begini isi aturannya.

Baca Selengkapnya

Kata Gerindra Soal Rekonsiliasi dengan PDIP dan Wacana Pertemuan Prabowo-Megawati

17 hari lalu

Kata Gerindra Soal Rekonsiliasi dengan PDIP dan Wacana Pertemuan Prabowo-Megawati

Gerindra menilai komunikasi yang baik antara Sufmi Dasco Ahmad dan Puan Maharani di DPR dapat mempercepat rekonsiliasi kedua partai.

Baca Selengkapnya

Misteri Ketua TKN Prabowo-Gibran Dua Kali Datangi Rumah Megawati

18 hari lalu

Misteri Ketua TKN Prabowo-Gibran Dua Kali Datangi Rumah Megawati

Dua kali Ketua TKN Prabowo-Gibran ini mendatangi rumah Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. Ada apa?

Baca Selengkapnya