BTN Gelar Pameran Properti, Proyeksi Transaksi Rp 5 triliun

Sabtu, 22 September 2018 17:52 WIB

PT. Bank Tabungan Negara (BTN) Persero Tbk bersama PT. Adhouse Clarion Events, menggelar pameran Indonesia Properti Expo (lPEX) yang diadakan mulai Sabtu, 3 Februari - Minggu, 11 Februari 2018 di Hall, A & B Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta.

TEMPO.CO, Jakarta -PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk kembali menggelar pameran properti atau Indonesia Property Expo dengan kredit baru yang diproyeksi akan mengalir sebesar Rp 5 triliun baik dalam bentuk KPR subsidi maupun non subsidi.

BACA: Rupiah Jeblok, Agung Podomoro Yakin 3 Proyeknya Tak Terimbas

Direktur Utama Bank BTN mengatakan transaksi pada pameran Februari 2018 mencapai Rp 9,3 triliun. Namun dia mengklaim bahwa selama ini, kenaikan dolar terhadap rupiah tidak mempengaruhi harga penjualan rumah yang ditawarkan.

“Tidak ada yang naik meskipun dolar sedang naik. Itu yang perlu dicatat,” kata Maryono saat konferensi pers di Jakarta Convention Center Senayan, Jakarta, Sabtu, 22 September 2018.

BACA: BI Sebut Pasar Sekunder Properti Melambat, Ini Tandanya

Advertising
Advertising

Untuk mencapai target tersebut, Bank BTN memberikan banyak kemudahan kepada konsumen. “Misalnya adalah suku bunga KPR sebesar 6,25 persen selama satu tahun,” kata Maryono.

Adapun kemudahan lain yang diberikan seperti bebas biaya provisi, bebas biaya administrasi, bebas biaya angsuran pokok selama dua tahun, bebas biaya appraisal dan kemudahan lainnya.

Ada sekitar 149 pengembang dalam acara pameran properti yang disingkat IPEX itu dengan menawarkan sekitar 730 proyek di seluruh wilayah Indonesia. Proyek yang ditawarkan diantaranya proyek Transit Oriented Development atau TOD. Dalam pelaksanaan acara tersebut, Bank BTN akan memberikan 1000 akad kredit massal.

Berita terkait

Laba Bersih BTN Syariah Meroket 56 Persen menjadi Rp 164,1 Miliar

2 hari lalu

Laba Bersih BTN Syariah Meroket 56 Persen menjadi Rp 164,1 Miliar

BTN Syariah membukukan laba bersih kuartal I 2024 mencapai Rp 164,1 miliar atau tumbuh 56,1 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

2 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

2 hari lalu

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

PT Bank Tabungan Negara (BTN) usulkan skema dana abadi untuk program 3 juta rumah yang digagas Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Laba Bersih BTN Kuartal I 2024 Tumbuh 7,4 Persen, Tembus Rp 860 M

2 hari lalu

Laba Bersih BTN Kuartal I 2024 Tumbuh 7,4 Persen, Tembus Rp 860 M

BTN mencatat pertumbuhan laba bersih sebesar 7,4 persen menjadi Rp 860 miliar pada kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Spanyol Hapus Kebijakan Golden Visa

19 hari lalu

Spanyol Hapus Kebijakan Golden Visa

Spanyol berencana menghapus golden visa yakni program yang memberikan hak kepada warga di luar Uni Eropa untuk membeli proporti di Spanyol

Baca Selengkapnya

Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

19 hari lalu

Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

Berikut jadwal operasional Bak Mandiri, BCA, BNI, BRI dan BTN selama libur Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Libur Panjang Banyak Penumpang Commuter Line Turun di Stasiun Dekat Pusat Perbelanjaan, OJK Sebut Restrukturisasi Kredit Covid-19 Berakhir

28 hari lalu

Terpopuler: Libur Panjang Banyak Penumpang Commuter Line Turun di Stasiun Dekat Pusat Perbelanjaan, OJK Sebut Restrukturisasi Kredit Covid-19 Berakhir

KAI Commuter mencatat total pengguna commuter line Jabodetabek selama libur panjang mencapai 1,6 juta orang.

Baca Selengkapnya

Daya Beli Masyarakat Menurun, Pendapatan Bisnis Agung Podomoro Land Anjlok 46 Persen

28 hari lalu

Daya Beli Masyarakat Menurun, Pendapatan Bisnis Agung Podomoro Land Anjlok 46 Persen

Penjualan dan pendapatan usaha PT Agung Podomoro Land Tbk (kode saham APLN) anjlok pada 2023.

Baca Selengkapnya

LPEI Bertemu 3 Bos Perbankan, Bahas Penguatan Ekosistem Ekspor Indonesia

31 hari lalu

LPEI Bertemu 3 Bos Perbankan, Bahas Penguatan Ekosistem Ekspor Indonesia

Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) bertemu dengan pimpinan perbankan untuk mendorong pertumbuhan ekspor Indonesia.

Baca Selengkapnya

Harga Rumah Naik Terus, Bagaimana Cara Belinya? Simak Tipsnya

31 hari lalu

Harga Rumah Naik Terus, Bagaimana Cara Belinya? Simak Tipsnya

Seperti yang diketahui, kini harga rumah naik terus. Lalu, bagaimana cara membelinya? Simak beberapa tipsnya berikut ini.

Baca Selengkapnya