Pertamina Tagih Sri Mulyani Lunasi Utang Subsidi Solar 30 T

Reporter

Bisnis.com

Editor

Yudono Yanuar

Kamis, 28 Desember 2017 22:06 WIB

Harga BBM Bersubsidi September Tidak Turun

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan meminta Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati segera membayar tunggakan subsidi penyaluran solar kepada PT Pertamina sebagai imbal keputusan tidak berubahnya harga bahan bakar minyak.

Dia berharap agar Menteri Keuangan Sri Mulyani bisa segera membayarkan tagihan kepada Pertamina. Tujuannya, agar pembayaran tunggakan ini bisa digunakan untuk memperlancar arus kas (cash flow) Pertamina yang terseret harga BBM. Untuk tiap liter solar subsidi, pemerintah memberikan Rp500 per liter.

Baca juga: Dirut Pertamina Klarifikasi Isu Kerugian Rp 12 Triliun

"Saya mohon kepada menkeu agar ada alokasi segera untuk membayar tagihan Pertamina sebagai badan usaha," ujarnya dalam jumpa pers di Jakarta, Rabu, 27 Desember 2017.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Utama PT Pertamina Elia Massa Manik berharap pada akhir 2017 dan awal 2018 pemerintah segera melunasi sisa tunggakan. Dia menyebut, masih terdapat Rp30 triliun yang masih tersisa dari akumulasi tahun-tahun sebelumnya. "Yang 30 (triliun) belum (dibayar)," kata Elia.

Advertising
Advertising

Menurut Jonan, ESDM telah menetapkan agar harga solar subsidi, premium dan minyak tanah tak mengalami perubahan hingga 31 Maret 2018. Pertimbangannya, agar daya beli masyarakat tetap terjaga. Dengan demikian, masyarakat bisa tetap membeli solar subsidi seharga Rp5.150 per liter, premium Rp6.450 per liter dan minyak tanah Rp2.500 per liter.

"Penetapan pemerintah tidak naik karena satu-satunya mempertimbangkan daya beli masyarakat," kata Jonan. BBM bersubsidi akan disalurkan oleh Pertamina.

BISNIS.COM

Berita terkait

Sri Mulyani dan Presiden ADB Bahas Mekanisme Transisi Energi: Kita Mulai Bicara yang Konkret

4 jam lalu

Sri Mulyani dan Presiden ADB Bahas Mekanisme Transisi Energi: Kita Mulai Bicara yang Konkret

Sri Mulyani Indrawati dan Presiden ADB Masatsugu Asakawa membahas lebih lanjut program Mekanisme Transisi Energi (ETM) ADB untuk Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

16 jam lalu

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

Hingga Maret 2024, Pertamina Hulu Energi juga mencatatkan kinerja penyelesaian pengeboran tiga sumur eksplorasi.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Waspadai Dampak Kenaikan BI Rate terhadap APBN

1 hari lalu

Sri Mulyani Waspadai Dampak Kenaikan BI Rate terhadap APBN

Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan ada dampak kenaikan BI Rate ke level 6,25 persen terhadap APBN, terutama penerimaan pajak.

Baca Selengkapnya

Daftar 7 Lowongan Kerja BUMN dan Swasta pada Mei 2024

1 hari lalu

Daftar 7 Lowongan Kerja BUMN dan Swasta pada Mei 2024

Sejumlah perusahaan Badan Usaha Milik Negara atau BUMN membuka lowongan kerja pada bulan Mei 2024 ini

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Meski Kurs Rupiah Melemah, Masih Lebih Baik dibanding Baht dan Ringgit

1 hari lalu

Sri Mulyani: Meski Kurs Rupiah Melemah, Masih Lebih Baik dibanding Baht dan Ringgit

Menkeu Sri Mulyani mengatakan, nilai tukar rupiah pada triwulan I 2024 mengalami depresiasi 2,89 persen ytd sampai 28 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Kuartal I-2024, KSSK Sebut Stabilitas Sistem Keuangan RI Terjaga meski Ketidakpastian Meningkat

1 hari lalu

Kuartal I-2024, KSSK Sebut Stabilitas Sistem Keuangan RI Terjaga meski Ketidakpastian Meningkat

Menkeu Sri Mulyani mengatakan Stabilitas Sistem Keuangan Indonesia pada kuartal pertama tahun 2024 masih terjaga.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Sebut Pertumbuhan Ekonomi Global Bakal Stagnan di 3,2 Persen, Bagaimana Dampaknya ke RI?

1 hari lalu

Sri Mulyani Sebut Pertumbuhan Ekonomi Global Bakal Stagnan di 3,2 Persen, Bagaimana Dampaknya ke RI?

Sri Mulyani menyebut perkiraan pertumbuhan ekonomi global pada tahun ini bakal relatif stagnan dengan berbagai risiko dan tantangan yang berkembang.

Baca Selengkapnya

Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

3 hari lalu

Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

IM Aditya Bagus Arfan dan GM Novendra Priasmoro juara di pertandingan catur Pertamina Indonesian GM Tournament 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

3 hari lalu

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. mencatatkan pertumbuhan pendapatan di kuartal I 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen dibandingkan kuartal I 2023.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Tekankan Pentingnya Kekuatan APBN untuk Efektivitas Transisi Energi

3 hari lalu

Sri Mulyani Tekankan Pentingnya Kekuatan APBN untuk Efektivitas Transisi Energi

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menekankan pentingnya kekuatan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) untuk efektivitas transisi energi.

Baca Selengkapnya