Mandiri Gelontorkan Rp 9 Triliun untuk Infrastruktur  

Reporter

Editor

Grace gandhi

Kamis, 7 Mei 2015 13:06 WIB

Direktur Utama Bank Mandiri Budi G Sadikin. FOTO ANTARA/Puspa Perwitasari

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Utama PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Budi Gunadi Sadikin menyatakan bahwa bank yang dipimpinnya sedang jorjoran dalam melakukan pembiayaan infrastruktur.

“Untuk semester pertama ini kami telah menyetujui pembiayaan infrastruktur senilai Rp 9 triliun. Ini jauh lebih banyak dibanding tahun lalu,” kata Budi di sela acara Institute International Finance (IIF) di Hotel Ritz Carlton, Kamis, 7 Mei 2015.

Budi mengatakan hal ini sebagai bentuk dukungan Bank Mandiri sebagai perusahaan milik negara pada program pemerintah. Meski demikian, perseroan tetap mematuhi peraturan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang membatasi pengucuran kredit bank untuk tiap-tiap sektor. “Kami masih dalam batasan itu,” ujarnya.

Bank Mandiri turut dalam upaya peningkatan ketersediaan infrastruktur melalui pembiayaan berskema sindikasi, baik dengan instansi keuangan nasional maupun asing.

Tahun lalu kredit sindikasi Bank Mandiri untuk proyek infrastruktur mencapai Rp 15,3 triliun. Angka itu naik 131 persen dibandingkan dengan 2013 yang hanya mencapai Rp 6,6 triliun.

Realisasi penyaluran itu setara dengan 37 persen dari total kredit sindikasi Bank Mandiri yang hingga Desember 2014 mencapai Rp 41,6 triliun. Adapun proyek-proyek yang mendapat pembiayaan sindikasi Bank Mandiri adalah jalan tol, pelabuhan laut dan udara, serta pembangkit dan transmisi listrik.

PINGIT ARIA

Berita terkait

Koalisi Desak Perbankan Setop Investasi ke Energi Kotor dan Segera Beralih ke EBT

14 jam lalu

Koalisi Desak Perbankan Setop Investasi ke Energi Kotor dan Segera Beralih ke EBT

Koalisi organisasi masyarakat sipil mendesak agar kalangan perbankan berhenti memberikan dukungan pendanaan energi kotor seperti batu bara.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Pastikan Komitmen Keberlanjutan melalui BMSG on Preference

1 hari lalu

Bank Mandiri Pastikan Komitmen Keberlanjutan melalui BMSG on Preference

Acara ini bertujuan meningkatkan kesadaran, serta peran pegawai Mandiri untuk menerapkan ESG dalam operasional perseroan.

Baca Selengkapnya

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

3 hari lalu

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Digitalisasi menjadi salah satu langkah untuk memperluas akses masyarakat terhadap perbankan demi mencapai pertumbuhan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya

Realisasi Kredit Bank Mandiri Kuartal I 2024 Tembus Rp 1.435 Triliun

4 hari lalu

Realisasi Kredit Bank Mandiri Kuartal I 2024 Tembus Rp 1.435 Triliun

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. telah menyalurkan kredit konsolidasi sebesar Rp 1.435 triliun pada kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Yakin Suku Bunga Acuan Turun di Akhir Tahun

5 hari lalu

Bank Mandiri Yakin Suku Bunga Acuan Turun di Akhir Tahun

Bank Mandiri menilai suku bunga acuan berpotensi turun pada kuartal IV 2024.

Baca Selengkapnya

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

11 hari lalu

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

Bank Mandiri merespons soal kenaikan suku bunga acuan oleh Bank Indonesia (BI).

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

16 hari lalu

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

Menjelang kompetisi voli terbesar di Indonesia, Proliga 2024, Bank Mandiri secara resmi mengumumkan tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin' Mandiri (JLM).

Baca Selengkapnya

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

16 hari lalu

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

Bank Mandiri memastikan kondisi likuiditasnya saat ini masih solid, meskipun terjadi fluktuasi nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

16 hari lalu

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Bank Mandiri menempati posisi pertama Top Companies 2024 di Indonesia versi LinkedIn.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

18 hari lalu

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

Bank Mandiri konsisten melengkapi dan mengadopsi berbagai elemen best practices dalam pengelolaan SDM

Baca Selengkapnya