Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Harga Kopi Starbucks Naik Satu Dolar  

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Sejumlah orang mengantri diluar toko kopi
Sejumlah orang mengantri diluar toko kopi "Dumb Starbucks", yang merupakan parodi dari toko Starbucks di Los Angeles, California (10/2). REUTERS/Jonathan Alcorn
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta: Perusahaan kedai kopi asal Seattle, Amerika Serikat, Starbucks, mengumumkan kenaikan harga produknya dua hari lalu, Jumat, 20 Juni 2014. Sejumlah pengelola kedai Starbucks di berbagai daerah dan negara akan menaikkan harga sebesar US$ 1 pada pekan depan. "Kami tak ada berniat untuk menaikkan harga, namun ini karena sisa kebijakan fiskal dan harga biji kopi yang tinggi," kata Chief Executive Officer Starbucks, Howard Shcultz, seperti yang dilansir Huffington Pos dan Reuters, Jumat, 20 Juni 2014.

Harga segelas ukuran medium dan besar kopi grande dan venti, akan meningkat masing-masing 10 dan 15 sen di pasar Amerika Serikat. Kenaikan harga grande brewed coffee merupakan kenaikan pertama setelah empat tahun tidak pernah mengalami kenaikan. Sedangkan harga frappucino tak akan naik karena sudah pernah mengalami peningkatan harga di tahun lalu, sama seperti harga kopi kemasan dan makanan yang juga tidak akan naik.

Beberapa jaringan kedai Starbucks di Seattle memperkirakan kenaikan biji kopi dan serbuk kopi akan mencapai 8 persen pada medio Juli 2014. Maka, penikmat kopi mau tak mau harus membeli kopi Starbucks US$ 1 lebih mahal.

Harga kopi arabika di pasar Amerika melonjak hampir 90 persen sejak Januari hingga April lalu. Penyebabnya yakni kekeringan yang melanda Brasil sehingga memperburuk kualitas produk kopi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada pertengahan tahun lalu, sebenarnya Starbucks telah mengantisipasi kenaikan harga dengan menyiapkan cadangan kopi yang lebih banyak. Yaitu, 40 persen fiskal di tahun ini. Namun, kenyataannya, juru bicara Starbucks, Jim Olson, menyatakan persiapan itu tidak cukup. "Kenaikan ini juga dipengaruhi oleh kompetisi yang semakin dinamis dan pembiayaan perusahaan," ujar Jim.

REUTERS | HUFFINGTONPOST | PUTRI ADITYOWATI


Berita Terpopuler:

Jokowi Siapkan Pertanyaan Khusus untuk Prabowo

Hasil Audit BPK, Kado Ulang Tahun buat Jokowi

Satelit Pantau 250 Hotspot, Riau Kembali Terancam

Timnas Senior Menang 4-0 Atas Timnas Pakistan

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Boikot di Beberapa Negara Arab Serang Produk Barat yang Dianggap Pro-Israel

10 hari lalu

Suasana restoran McDonald yang kosong akibat aksi boikot produk Pro-Israel di Mesir akibat pemboman Israel di Gaza di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kairo, Mesir, 20 November 2023. REUTERS /Mohamed Abd El Ghany
Boikot di Beberapa Negara Arab Serang Produk Barat yang Dianggap Pro-Israel

Beberapa waralaba Barat terkena dampak kampanye boikot akar rumput yang spontan atas serangan militer Israel di Jalur Gaza.


5 Poin Fakta Pernyataan Starbucks Usai Diduga Beri Dukungan ke Israel

16 hari lalu

Gerai Starbucks di Jakarta, Minggu, 12 November 2023. Di samping itu, MUI baru saja mengeluarkan fatwa haram untuk sejumlah produk dari perusahaan yang terafiliasi dengan Israel. TEMPO/ Febri Angga Palguna
5 Poin Fakta Pernyataan Starbucks Usai Diduga Beri Dukungan ke Israel

manajemen Starbucks Indonesia buka suara soal dugaan dukungan ke Israel


Penjelasan Coca Cola, Danone, Mcdonald's, dan Starbucks Terkait Tudingan Mendukung Israel

16 hari lalu

Gerai McDonald's dan KFC di Jakarta, Minggu, 12 November 2023. Warga Indonesia yang pro Palestina banyak yang mulai memboikot gerai-gerai makanan dan minuman yang ditengarai mendukung Israel. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Penjelasan Coca Cola, Danone, Mcdonald's, dan Starbucks Terkait Tudingan Mendukung Israel

Berikut penjelasan lengkap dari Coca Cola, Danone, Mcdonald's, dan Starbucks terkait dugaan mereka mendukung Israel.


Pekerja Starbucks AS Mogok di Red Cup Day, Tuntut Kenaikan Gaji

16 hari lalu

Anggota Serikat Pekerja Starbucks dan organisasi buruh lainnya piket dan mengadakan rapat umum di luar toko Starbucks milik perusahaan, selama acara Hari Piala Merah jaringan kopi tersebut di New York City, AS, 16 November 2023. REUTERS/Brendan McDermid
Pekerja Starbucks AS Mogok di Red Cup Day, Tuntut Kenaikan Gaji

Pekerja di ratusan gerai Starbucks di Amerika Serikat meninggalkan pekerjaan mereka selama acara Red Cup Day menuntut kenaikan gaji dan jumlah staf.


Starbucks Buka Suara Usai Disebut-sebut Beri Dukungan Dana ke Israel

17 hari lalu

Gerai Starbucks di Jakarta, Minggu, 12 November 2023. Di samping itu, MUI baru saja mengeluarkan fatwa haram untuk sejumlah produk dari perusahaan yang terafiliasi dengan Israel. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Starbucks Buka Suara Usai Disebut-sebut Beri Dukungan Dana ke Israel

Manajemen Starbucks Indonesia buka suara setelah muncul isu perusahaan disebut-sebut menyumbang ke Israel yang melakukan serangan ke Palestina.


Profil Bisnis KFC, MAP dan Erajaya yang Turut Diterpa Isu Seruan Boikot Produk AS

20 hari lalu

Sejumlah massa melakukan aksi bela Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta, Jumat, 21 Mei 2021. Dalam aksi tersebut massa mendorong pemerintah Indonesia agar lebih tampil dalam memberikan dukungan untuk kemerdekaan Palestina dan mengutuk keras tindakan kekerasan oleh Israel. TEMPO/Muhammad Hidayat
Profil Bisnis KFC, MAP dan Erajaya yang Turut Diterpa Isu Seruan Boikot Produk AS

Seruan boikot produk AS yang terafiliasi dengan Israel semakin gencar terdengar. Simak profil KFC, MAP dan Erajaya yang turut diterpa isu boikot itu.


Kisah Howard Schultz, Pebisnis Asal Amerika yang Mendirikan Starbucks

21 hari lalu

Howard Schultz, mantan CEO Starbuck, mundur jadi calon presiden Amerika Serikat dari jalur independen. Sumber: reuters/english.alarabiya.net
Kisah Howard Schultz, Pebisnis Asal Amerika yang Mendirikan Starbucks

Starbucks dikaitkan dengan produk Israel. Begini kisah kedai kopi terbesar di dunia itu


Promo Kopi Kenangan, Janji Jiwa hingga Starbucks pada Harbolnas 11.11, Harga dari Rp 11 Ribu

22 hari lalu

Kopi kenangan. Instagram/@kopikenangan.i
Promo Kopi Kenangan, Janji Jiwa hingga Starbucks pada Harbolnas 11.11, Harga dari Rp 11 Ribu

Berikut ini rincian promo 11.11 yang tersedia untuk produk minuman. Harganya mulai dari Rp 11.000-an.


Optimistis Seruan Boikot Produk Pro Israel Tak Berdampak ke Investasi, Bahlil: Target Rp 1.400 Triliun akan Tercapai

25 hari lalu

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia ketika ditemui di sela acara BNI Investor Daily Summit 2023 di Kawasan Senayan Jakarta, Rabu, 25 Oktober 2023. TEMPO/Riri Rahayu
Optimistis Seruan Boikot Produk Pro Israel Tak Berdampak ke Investasi, Bahlil: Target Rp 1.400 Triliun akan Tercapai

Seruan boikot terhadap produk pro Israel bermunculan


Hyundai Hadirkan Fast Charging Station di Starbucks Adhyaksa Jakarta Selatan

32 hari lalu

Hyundai hadirkan fast charging station di Starbucks Adhyaksa Jakarta Selatan. (Dok HMID)
Hyundai Hadirkan Fast Charging Station di Starbucks Adhyaksa Jakarta Selatan

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) menyediakan EV Fast Charging Station di Starbucks Adhyaksa, Lebak Bulus, Jakarta Selatan.