Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar Harga Franchise Warteg Bahari dan Cara Membelinya

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Warga bersiap makan di Warteg Subsidi Bahari kawasan Jalan Fatmawati, Jakarta, Sabtu, 28 Marer 2020. Program Operasi Makan Gratis bersama sejumlah Warung Tegal (Warteg) di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi diharapkan bisa membantu persoalan pendapatan para pemilik warteg dan pekerja harian yang terdampak wabah Virus Corona (COVID-19).  ANTARA
Warga bersiap makan di Warteg Subsidi Bahari kawasan Jalan Fatmawati, Jakarta, Sabtu, 28 Marer 2020. Program Operasi Makan Gratis bersama sejumlah Warung Tegal (Warteg) di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi diharapkan bisa membantu persoalan pendapatan para pemilik warteg dan pekerja harian yang terdampak wabah Virus Corona (COVID-19). ANTARA
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBisnis makanan disebut bisnis yang tidak ada matinya sebab makanan adalah kebutuhan pokok manusia. Salah satu bisnis makanan yang cukup populer adalah Warteg Bahari. Banyak orang yang akhir mencoba franchise Warteg Bahari. 

Menurut Permendag No 71 tahun 2091, franchise atau waralaba merupakan hak khusus yang dimiliki oleh perseorangan atau badan usaha terhadap bisnis dengan ciri khas usaha dalam rangka memasarkan barang dan jasa yang telah terbukti berhasil, serta dapat dimanfaatkan atau digunakan oleh pihak lain berdasarkan perjanjian waralaba.

Sebagai salah satu franchise, Warteg Bahari menjadi bisnis yang cukup populer. Untuk mengetahui apa itu franchise Warteg Bahari, daftar harga, dan cara membelinya, berikut ini informasinya untuk Anda.

Mengenal Franchise Warteg Bahari

Warung Tegal (Warteg) Kharisma Bahari adalah warung yang dibuka sejak tahun 1996 oleh Sayudi. Warteg Bahari menyediakan berbagai lauk pauk seperti ayam bumbu rendang, sate bakso, hingga sambal goreng usus.

Perjalanan bisnis yang ditempuh Sayudi cukup panjang sehingga bisa mengantarkannya menjadi bisnis yang luas hingga membuka franchise.

Ide awal franchise Warteg Bahari berawal dari dua cabang yang hanya dikelola oleh karyawannya. Semakin lama, pengelolaan dua cabang semakin minus, hingga akhirnya Sayudi memutuskan mengajak teman dan keluarga untuk bergabung dan membagi hasil 50:50.

Bermula dari sana, Warteg Bahari membuka franchise dengan para investor yang tertarik bergabung.

Sistem kemitraan pun adalah sistem jual putus, yakni Anda hanya perlu membayar satu kali di awal tanpa harus mengeluarkan biaya lainnya seperti perpanjangan penggunaan brand ke depannya. 

Franchise Warteg Bahari tidak akan membuat mitranya sendirian karena akan mendapatkan dukungan penuh dari tim profesional yang telah berpengalaman di industri makanan dan minuman. 

Mulai dari pelatihan staf, manajemen inventaris, hingga strategi pemasaran yang akan membantu Anda menjalankan bisnis dengan lancar dan efisien.

Daftar Harga Franchise Warteg Bahari

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk bergabung dengan kemitraan Warteg Bahari ada 3 paket yang ditawarkan, yakni paket hemat, paket reguler, dan paket besar. 

Adapun rincian pake tersebut adalah sebagai berikut:

  • Paket hemat seharga Rp135 juta rupiah dengan omset mencapai Rp2 juta perhari, bimbingan bisnis seumur hidup, lokasi bantu dicarikan, potensi balik modal 1 tahun. dan sangat cocok untuk pemula.
  • Paket regular seharga Rp177 juta rupiah menjadi paket usaha terlaris dengan omset mencapai Rp5 juta perhari, bimbingan seumur hidup, lokasi bantu dicarikan, dan personal trainer.
  • Paket besar seharga Rp314 juta rupiah dengan potensi omset Rp10 juta perhari, bimbingan usaha seumur hidup, lokasi bantu dicarikan, dan paket usaha paling lengkap dibandingkan dengan dua paket sebelumnya.

Sebagai informasi, harga tersebut belum termasuk biaya sewa tempat. Jadi, Anda perlu menyiapkan biaya tambahan untuk menyewa tempat.

Cara Membeli Franchise Warteg Bahari

Warteg Bahari memiliki beberapa keunggulan seperti manajemen yang mudah dan praktis karena menawarkan pengelolaan warteg, sehingga Anda tinggal mengawasi.

Selain itu, kelebihannya adalah selektif dalam pemilihan lokasi, harga yang cukup terjangkau, mendapat bimbingan bisnis, dan brandnya sudah dikenal banyak orang karena telah puluhan tahun dalam industri kuliner.

Bagi Anda yang tertarik untuk membeli franchise Warteg Bahari, berikut ini caranya:

  • Buka website Warteg Bahari.
  • Setelah masuk, pilih paket yang ditawarkan dan klik ‘Get Package’. Anda akan terhubung dengan admin Warteg Bahari yang membantu dalam pembuatan franchise. 
  • Untuk informasi lainnya, Anda dapat mengakses website kemintraankharismabahari.com.

Itulah ulasan mengenai Franchise Warteg Bahari, daftar harga dan cara membuatnya. Semoga membantu, ya.

AULIA ULVA

Pilihan Editor: 20 Ribu Pedagang Warteg Berharap Dilibatkan dalam Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Di Tengah Seruan Boikot, McDonald's Umumkan Akuisisi Waralaba di Israel

22 hari lalu

Suasana restoran McDonald yang kosong akibat aksi boikot produk Pro-Israel di Mesir akibat pemboman Israel di Gaza di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kairo, Mesir, 20 November 2023. REUTERS /Mohamed Abd El Ghany
Di Tengah Seruan Boikot, McDonald's Umumkan Akuisisi Waralaba di Israel

McDonald's menjadi sasaran seruan boikot setelah restoran waralaba di Israel tersebut menawarkan ribuan makanan gratis kepada tentara Israel.


9 Bazar Ramadan di Kuala Lumpur dan Selangor yang jadi Surga Kuliner selama Bulan Suci

39 hari lalu

Kue tradisional Malaysia (Pixabay)
9 Bazar Ramadan di Kuala Lumpur dan Selangor yang jadi Surga Kuliner selama Bulan Suci

Bazar Ramadan di Kuala Lumpur dan Selangor menawarkan hidangan lezat tradisional Melayu.


Polresta Serang Kota Gelar Patroli Rumah Makan Buka Siang Hari Saat Ramadan, 3 Warteg Diminta Tutup

43 hari lalu

Polresta Serang Kota (Serkot) menggelar patroli rumah makan yang buka di siang hari selama ramadhan di wilayah hukum Polresta Serkot, Kamis, 14 Maret 2024. Dok. Polres
Polresta Serang Kota Gelar Patroli Rumah Makan Buka Siang Hari Saat Ramadan, 3 Warteg Diminta Tutup

Polresta Serang Kota menggelar patroli rutin memantau rumah makan yang buka pada siang saat bulan Ramadan.


Pertumbuhan Industri Kuliner Semakin Pesat, Intip Rahasia Kue Mengembang Sempurna

48 hari lalu

Ilustrasi adonan kue. Foto: Freepik.com/Azerbaijan_Stockers
Pertumbuhan Industri Kuliner Semakin Pesat, Intip Rahasia Kue Mengembang Sempurna

Pesatnya pertumbuhan ini tak lepas dari masifnya penggunaan media sosial yang mendorong munculnya tren-tren kuliner kekinian.


20 Ribu Pedagang Warteg Berharap Dilibatkan dalam Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran

59 hari lalu

Warteg di sejumlah pasar Ciputat tetap buka sejak siang hari dengan menutup jendelanya dengan hordeng, di Tanggerang Selatan, Kamis, 23 Maret 2023. Pemkot dan MUI Tangsel telah menyepakati adanya peraturan baru buka restoran atau warteg pukul 12 siang, selama bulan suci Ramadan. TEMPO/MAGANG/MUHAMMAD FAHRUR ROZI.'
20 Ribu Pedagang Warteg Berharap Dilibatkan dalam Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran

Sebanyak 20 ribu pedagang Warteg berharap bisa dilibatkan dalam pengadaan makan siang gratis yang diusung Capres-Cawapres Prabowo dan Gibran.


Terkini: Prabowo-Gibran Unggul Begini Kata Walhi, Bapanas Sebut Bantuan Pangan Beras Kembali Disalurkan

15 Februari 2024

Calon Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 02, Prabowo-Gibran menyapa para pendukungnya saat kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu, 10 Februari 2024. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Terkini: Prabowo-Gibran Unggul Begini Kata Walhi, Bapanas Sebut Bantuan Pangan Beras Kembali Disalurkan

Pasangan Capres dan Cawapres) nomor urut dua Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran) unggul di hitung cepat.


Harga Beras Hampir Rp 700 Ribu per Karung, Pedagang Warteg: Pada Menjerit Semua

15 Februari 2024

Warga bersiap makan di Warteg Subsidi Bahari kawasan Jalan Fatmawati, Jakarta, Sabtu, 28 Marer 2020. Program Operasi Makan Gratis bersama sejumlah Warung Tegal (Warteg) di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi diharapkan bisa membantu persoalan pendapatan para pemilik warteg dan pekerja harian yang terdampak wabah Virus Corona (COVID-19).  ANTARA
Harga Beras Hampir Rp 700 Ribu per Karung, Pedagang Warteg: Pada Menjerit Semua

Pedagang Warteg mengeluhkan harga beras yang semakin melonjak. Bagaimana strategi pedagang warteg untuk bertahan?


Terkena Aksi Boikot Produk Terafiliasi Israel, McDonald's Sebut Ada Intimidasi terhadap Perusahaan

31 Januari 2024

Suasana sepi gerai makanan cepat saji McDonald's Raden Saleh, Jakarta, 10 Juni 2021. Sebanyak 20 gerai McDonald's atau McD di wilayah DKI Jakarta ditutup untuk sementara waktu oleh Satuan Polisi Pamong Praja atau Satpol PP akibat kerumunan saat pembelian BTS Meal. Waktu penutupan terbagi atas 1x24 jam dan 3x24 jam. TEMPO/Muhammad Hidayat
Terkena Aksi Boikot Produk Terafiliasi Israel, McDonald's Sebut Ada Intimidasi terhadap Perusahaan

PT Rekso Nasional Food pun kembali menggarisbawahi bahwa McDonald's Indonesia tidak berkaitan dengan McDonald's negara manapun.


Profil Carl's Jr. yang Akan Tutup Setelah 10 Tahun Beroperasi di Indonesia

21 Desember 2023

Ilustrasi restoran Carl Jr. Google Maps/Bambang P
Profil Carl's Jr. yang Akan Tutup Setelah 10 Tahun Beroperasi di Indonesia

Salah satu restoran burger premium di Indonesia, Carl's Jr., akan berhenti beroperasi di Indonesia akhir tahun ini. Seperti apa profilnya?


Prabowo-Gibran Didukung Warga Tegal, Libatkan Warteg dalam Program Makan Siang Gratis?

10 Desember 2023

Ketua Pembina Warga Tegal (Warteg) sekaligus Wakil Sekretaris Tim Kemenangan Nasional Prabowo-Gibran Edy Budiyarso memimpin deklarasi dukungan pencapresan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. Gedung Joang 45, Menteng, Jakarta Pusat,  Ahad, 10 Desember 2023. Tika Ayu/Tempo
Prabowo-Gibran Didukung Warga Tegal, Libatkan Warteg dalam Program Makan Siang Gratis?

Ahmad Muzani mengatakan kemungkinan pengusaha warteg turut andil dalam program makan siang gratis Prabowo-Gibran.