Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Cara Menemukan ATM Terdekat dari Lokasi Saya Sekarang

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Pengunjung melakukan transaksi pada mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) di Mall Kota Kassabalnka, Jakarta, Selasa, 2 November 2021. Pemberlakuan kebijakan tersebut baru akan diterapkan pada Desember 2021 nanti. TEMPO/Tony Hartawan
Pengunjung melakukan transaksi pada mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) di Mall Kota Kassabalnka, Jakarta, Selasa, 2 November 2021. Pemberlakuan kebijakan tersebut baru akan diterapkan pada Desember 2021 nanti. TEMPO/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, JakartaUntuk menemukan ATM terdekat dari lokasi saya sekarang, caranya dengan menggunakan smartphone yang sudah memiliki konektivitas internet stabil.

Mulai dari ATM Mandiri terdekat dari lokasi saya sekarang, ATM BCA terdekat dari lokasi saya sekarang 24 jam atau mencari ATM bersama terdekat dari lokasi saya sekarang bisa melalui Google. Secara detail informasi lokasi dan tempat tersebut akan tertulis di laman pencarian Google.

Khususnya bila Anda sedang berada di lokasi baru yang cukup jauh, belum lagi sulit untuk bertanya kepada orang lain, cara ini bisa menjadi alternatif yang mudah dan cukup membantu. 

Cara Menemukan ATM Terdekat dari Lokasi Saya Sekarang

1. Cara Cari ATM Terdekat via Google Maps

Bukan hanya menemukan alamat seseorang atau restoran dan supermarket aja, Anda juga bisa menemukan lokasi ATM terdekat melalui aplikasi Google Maps. 

Setelah memastikan gadget Anda memiliki konektivitas internet yang stabil, maka langkah-langkah menemukan ATM terdekat dari lokasi menggunakan Google Maps antara lain sebagai berikut:

  • Mengaktifkan GPS di smartphone, iPad, atau tablet
  • Membuka aplikasi Google Maps
  • Menuliskan kata kunci “ATM terdekat” pada kolom pencarian atau kolom search
  • Menekan tombol “Telusuri Area ini” untuk melakukan penyegaran laman
  • Memilih menu “ATM Terdekat”
  • Kemudian klik ikon “Direction” atau dalam bahasa Indonesia “Rute”
  • Mengikuti instruksi arah jalan hingga sampai di ATM tersebut

2. Cara Cari ATM Terdekat via Google

Mencari lokasi ATM terdekat dari Google hampir sama dengan mencari lokasi dari Google Maps. Adapun langkah-langkahnya antara lain sebagai berikut:

  • Membuka aplikasi browser yang tersedia pada smartphone, iPad, atau tablet
  • Mengakses laman Google
  • Menuliskan kata kunci “ATM terdekat” atau “ATM terdekat dari lokasi saya”
  • Dalam kasus tertentu, Anda juga bisa menuliskan secara spesifik seperti “ATM BSI terdekat dari lokasi saya sekarang” atau “Bank BRI terdekat”
  • kemudian klik “Search” atau “Cari” dalam bahasa Indonesia
  • Menunggu hingga laman Google tersebut memunculkan informasi ATM terdekat dari lokasi Anda saat ini melalui laman Google Maps
  • Memilih salah satu lokasi kemudian klik “Rute”
  • Mengikuti instruksi arahan jalan dari Google Maps

3. Cara Cari ATM Terdekat via Google Assistant

Alternatif cara selanjutnya adalah mencari lokasi ATM terdekat melalui Google Assistant. Berikut ini langkah-langkahnya, antara lain sebagai berikut:

  • Memastikan fitur “Assistant Voice Match” di smartphone, iPad, atau tablet telah aktif
  • Mengucapkan kata awalan “Ok Google” kemudian diikuti dengan ucapan kata kunci, “ATM terdekat” atau “ATM terdekat dari lokasi saya sekarang”
  • Menunggu hingga laman tersebut menampilkan informasi lengkap tentang beberapa lokasi ATM yang dekat dengan lokasi Anda
  • Memilih salah satu lokasi dan klik “Rute”
  • Mengikuti instruksi arahan jalan dari Google Maps

4. Cara Cari ATM Terdekat via Website Resmi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Alternatif cara terakhir untuk mencari tahu lokasi ATM terdekat dari lokasi Anda saat ini langsung menggunakan aplikasi atau website resmi dari bank tersebut. Berikut ini contoh mencari lokasi atm Mandiri terdekat dari lokasi saya sekarang atau Bank BRI terdekat.

Cara menemukan ATM Mandiri terdekat dengan cara mengakses laman https://www.bankmandiri.co.id/atm. Di laman tersebut terdapat berbagai lokasi ATM Mandiri, pilih lokasi ATM yang dekat dengan lokasi.

Kemudian cara mencari Bank BRI terdekat menggunakan aplikasi BRImo. Di dalam aplikasi tersebut terdapat fitur khusus untuk mencari lokasi ATM BRI terdekat.

Demikianlah informasi tentang ATM terdekat dari lokasi saya sekarang. Kecanggihan teknologi saat ini sangat memudahkan pekerjaan manusia, dalam persoalan ini mencari lokasi yang dibutuhkan.

HERZANINDYA MAULIANTI

Pilihan Editor: Cara Setor Tunai BSI Lewat Teller dan ATM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tolak Proyek Cloud untuk Israel, 50 Karyawan Google Akhirnya Dipecat

3 hari lalu

Kantor pusat Google di Mountain View, California, Amerika Serikat. (theverge.com)
Tolak Proyek Cloud untuk Israel, 50 Karyawan Google Akhirnya Dipecat

Google menjalin kerja sama dengan Israel lewat kontrak Project Nimbus untuk layanan komputasi awan atau cloud senilai hampir Rp 20 triliun.


Kode Bank BSI serta Cara Transfernya Melalui ATM dan M-Banking

3 hari lalu

Seorang pegawai menghitung uang di Kantor Cabang Thamrin Digital Bank Syariah Indonesia (BSI), Jakarta, Selasa (24/8/2021).(ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/wsj.)
Kode Bank BSI serta Cara Transfernya Melalui ATM dan M-Banking

Kode bank BSI untuk transfer terdiri dari tiga digit angka. Berikut ini cara trasnfer ke bank BSI via ATM, internet banking, dan m-banking bank lain.


Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

3 hari lalu

Logo Microsoft terlihat di Los Angeles, California A.S. pada Selasa, 7 November 2017. (ANTARA/REUTERS/Lucy Nicholson/am.)
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

Microsoft luncurkan model bahasa AI kecil, Phi-3 Kemampuannya setara dengan teknologi pintar yang dilatih penuh.


Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

4 hari lalu

Bocoran dari sumber internal di Google menyebutkan bahwa Pixel 8 dan Pixel 8 Pro akan mendapatkan sensor kamera utama 50 MP yang diperbarui dengan Samsung ISOCELL GN2. (GSM Arena)
Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

Google perbaiki patch keamanan Pixel 8. Perbaiki errorr kamera.


Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

4 hari lalu

Salah satu fitur Google Chrome adalah bisa menyimpan password agar kita tidak lupa. Lalu, bagaimana cara melihat password di Google Chrome? Foto: Canva
Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

Chrome, peramban web milik Google, mengembangkan fitur pengpaus riwayat pencarian secara kilat.


Google Form, Apa Saja Fungsinya?

4 hari lalu

Logo Google. REUTERS
Google Form, Apa Saja Fungsinya?

Google Form platform online yang memungkinkan pengguna untuk membuat formulir, survei, kuis, dan polling


Kisruh Google Lakukan PHK yang Diprotes Tentang Kerjasama yang Dukung Israel, Pekerja Buka Suara

5 hari lalu

Ilustrasi PHK. Shutterstock
Kisruh Google Lakukan PHK yang Diprotes Tentang Kerjasama yang Dukung Israel, Pekerja Buka Suara

Salah satu karyawan Google pun buka suara terkait PHK yang dilakukan Google terhadap 28 karyawan.


Perusahaan Lakukan PHK Karyawan, Simak Ketentuan Hak dan Kewajiban yang Harus Ditaati

5 hari lalu

Ilustrasi PHK. Shutterstock
Perusahaan Lakukan PHK Karyawan, Simak Ketentuan Hak dan Kewajiban yang Harus Ditaati

Perusahaan yang melakukan PHK perlu memperhatikan beberapa ketentuan mengenai hak dan kewajibannya terhadap karyawan.


Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

8 hari lalu

Park Gell Barcelona, Spanyol (Pixabay)
Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

Selama bertahun-tahun, penduduk lingkungan La Salut di Barcelona harus berebut bus dengan banyak wisatawan.


Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

8 hari lalu

Logo Google. REUTERS
Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.