Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Garuda Indonesia Mulai Terapkan Aturan Kemenhub soal Prokes Perjalanan di Masa Transisi Endemi Covid-19

image-gnews
Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setyaputra (kiri) bersama Direktur Layanan dan Niaga Ade R Susardi (kanan) mengecek fasilitas di pesawat Garuda Indonesia yang akan digunakan untuk armada haji 1444 H/2023 di Hanggar GMF Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa 23 Mei 2023. Garuda Indonesia menyiapkan 14 pesawat berbadan lebar sebagai armada haji yang akan mengangkut 104.172 jamaah calon haji dari sembilan embarkasi yakni Jakarta, Solo, Medan, Padang, Banda Aceh, Makasar, Banjarmasin, Balik Papan, dan Lombok. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setyaputra (kiri) bersama Direktur Layanan dan Niaga Ade R Susardi (kanan) mengecek fasilitas di pesawat Garuda Indonesia yang akan digunakan untuk armada haji 1444 H/2023 di Hanggar GMF Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa 23 Mei 2023. Garuda Indonesia menyiapkan 14 pesawat berbadan lebar sebagai armada haji yang akan mengangkut 104.172 jamaah calon haji dari sembilan embarkasi yakni Jakarta, Solo, Medan, Padang, Banda Aceh, Makasar, Banjarmasin, Balik Papan, dan Lombok. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mulai mengimplementasikan aturan baru terkait pelonggaran protokol kesehatan, khususnya persyaratan penggunaan masker pada saat melaksanakan perjalanan. Hal itu merujuk pada Surat Edaran Kementerian Perhubungan Nomor 16 Tahun 2023 Tentang Protokol Kesehatan Pelaku Perjalanan Orang Dengan Transportasi Udara Pada Masa Transisi Endemi Covid-19. 

Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra menjelaskan dengan diberlakukannya aturan itu, saat ini pihaknya siap mengimplementasikan penyesuaian protokol kesehatan pada layanan penerbangan. “Khususnya terkait aturan penggunaan masker bagi penumpang, di mana penumpang yang dalam keadaan sehat diperbolehkan tidak menggunakan masker,” ujar dia lewat keterangan tertulis dikutip Selasa, 13 Juni 2023.

Berdasarkan ketentuan SE Kemenhub jika penumpang dalam keadaan tidak sehat atau berisiko Covid-19, maka tetap dianjurkan memakai masker. Selain itu juga diminta untuk menjaga jarak atau menghindari kerumunan orang untuk mencegah terjadinya penularan Covid-19.

Kebijakan itu juga melengkapi berbagai ketentuan pelaku perjalanan dengan transportasi udara di masa transisi endemi Covid-19. Melalui penerapan kebijakan itu, kata Irfan, awak kabin yang bertugas juga akan mulai mengimplementasikan peniadaan penggunaan masker secara bertahap.

“Tentunya berbagai penyesuaian penerapan prokes di masa transisi endemi ini akan kami lakukan secara bertahap,” tutur Irfan. “Dengan mengkaji kebutuhan penyesuaian layanan masyarakat di tengah masa adaptasi normalisasi layanan di masa transisi endemi.”

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut dia, optimalisasi berbagai lini layanan ini menjadi upaya Garuda Indonesia untuk menghadirkan pengalaman penerbangan yang aman dan nyaman. “Melalui sinergitas bersama berbagai stakeholder penerbangan baik dalam prosedur pre flight, in flight hingga post flight”, ucap Irfan. 

Di tengah semakin meningkatnya mobilitas penumpang, Irfan berujar, penyesuaian ketentuan protokol kesehatan di masa transisi endemi Covid-19 akan dijalankan secara cermat. “Termasuk konsisten memperhatikan perkembangan situasi Covid-19 yang tidak dapat dipungkiri telah membentuk kebiasaan baru masyarakat,” kata Irfan.

Pilihan Editor: Polemik Ekspor Pasir Laut, Begini Awal Mulanya hingga Tudingan Ada Pihak yang Diuntungkan

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Contoh Pasar Oligopoli di Indonesia

2 hari lalu

Ada banyak contoh pasar oligopoli di Indonesia yang cukup mendominasi, seperti di bidang telekomunikasi, penerbangan, hingga otomotif. Foto: Canva
10 Contoh Pasar Oligopoli di Indonesia

Ada banyak contoh pasar oligopoli di Indonesia yang cukup mendominasi, seperti di bidang telekomunikasi, penerbangan, hingga otomotif.


Terkini: Teten Temui Tokopedia terkait Merger TikTok dan GoTo, Garuda Indonesia Kembali Gelar Travel Fair

3 hari lalu

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki saat berbincang dengan salah satu pedagang di Blok A Pasar Tanah Abang pada Selasa, 19 September 2023. TEMPO/Ami Heppy
Terkini: Teten Temui Tokopedia terkait Merger TikTok dan GoTo, Garuda Indonesia Kembali Gelar Travel Fair

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengaku telah bertemu Tokopedia. Pertemuan berkaitan kabar bergabungnya TikTok dengan GoTo Gojek Tokopedia.


Garuda Indonesia Kembali Gelar Travel Fair, Ada Diskon Harga Tiket hingga 80 Persen

4 hari lalu

Garuda Indonesia kembali menyelenggarakan pameran GOTF 2023 ke-5 di tahun ini (sumber: https://web.garuda-indonesia.com)
Garuda Indonesia Kembali Gelar Travel Fair, Ada Diskon Harga Tiket hingga 80 Persen

Garuda Indonesia menyelenggarakan pameran GOTF 2023 ke-5 di tahun ini. Selain diskon harga tiket, ada promo apa lagi?


Lonjakan Penyakit Pernapasan Cina Tidak Setinggi Masa Pra-Pandemik Covid-19

4 hari lalu

Seorang pria yang membawa seorang anak duduk di luar rumah sakit anak-anak di Beijing, Cina, 27 November 2023. REUTERS/Tingshu Wang
Lonjakan Penyakit Pernapasan Cina Tidak Setinggi Masa Pra-Pandemik Covid-19

Sehubungan lonjakan penyakit pernapasan, WHO menegaskan tidak ada patogen baru atau tidak biasa yang ditemukan dalam kasus-kasus baru-baru ini.


Cek Diskon Tiket Pesawat Garuda Indonesia untuk Natal dan Tahun Baru 2024

8 hari lalu

Pekerja Garuda Maintenance Facility (GMF) merapikan fasilitas di pesawat Garuda Indonesia yang akan digunakan untuk armada haji 1444 H/2023 di Hanggar GMF Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa 23 Mei 2023. Garuda Indonesia menyiapkan 14 pesawat berbadan lebar sebagai armada haji yang akan mengangkut 104.172 jamaah calon haji dari sembilan embarkasi yakni Jakarta, Solo, Medan, Padang, Banda Aceh, Makasar, Banjarmasin, Balik Papan, dan Lombok. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Cek Diskon Tiket Pesawat Garuda Indonesia untuk Natal dan Tahun Baru 2024

Diskon tiket pesawat Garuda Indonesia berlangsung pada 20-26 November 2023 untuk Natal dan Tahun Baru 2024.


Tentang Peningkatan Penyakit Pernapasan, Cina: Tidak Ditemukan Patogen Aneh

8 hari lalu

Ilustrasi WHO.  REUTERS/Dado Ruvic
Tentang Peningkatan Penyakit Pernapasan, Cina: Tidak Ditemukan Patogen Aneh

Data menunjukkan peningkatan penyakit pernapasan ini terkait dengan pencabutan pembatasan Covid-19 serta peredaran patogen yang biasa menyerang anak.


WHO Minta Cina Beri Informasi Mengenai Wabah Penyakit Pernapasan

9 hari lalu

Ilustrasi WHO.  REUTERS/Dado Ruvic
WHO Minta Cina Beri Informasi Mengenai Wabah Penyakit Pernapasan

WHO mengatakan ada laporan peningkatan kejadian penyakit pernafasan di negara tersebut.


Sidik Kasus Korupsi APD Covid-19 di Kemenkes, KPK Geledah Kantor BNPB

10 hari lalu

Juru bicara KPK, Ali Fikri didampingi asisten Jubir, Takdir (kiri), memberikan keterangan kepada awak media terkait kegiatan penggeledahan rumah dinas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo, di gedung KPK, Jakarta, Jumat, 29 September 2023. Ali Fikri menyatakan tim penyidik KPK telah melakukan kegiatan penggeledahan di rumah dinas Mentan Syahrul Yasin Limpo, selama 20 jam, berhasil mengamankan sejumlah barang bukti berupa mata uang rupiah dan asing dengan jumlah mencapai puluhan miliar, dokumen penting, catatan keuangan dan aset yang bernilai ekonomis dalam pengembangan penyelidikan kasus tindak pidana korupsi di Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Sidik Kasus Korupsi APD Covid-19 di Kemenkes, KPK Geledah Kantor BNPB

KPK menggeledah beberapa lokasi yang berhubungan dengan dugaan kasus korupsi Alat Pelindung Diri (APD) Covid-19 di Kementerian Kesehatan.


Mahfud Md Dilaporkan ke Bawaslu Buntut Pose 3 Jari dengan Pilot Garuda

10 hari lalu

Ilustrasi Bawaslu. dok.TEMPO
Mahfud Md Dilaporkan ke Bawaslu Buntut Pose 3 Jari dengan Pilot Garuda

Calon wakil presiden nomor urut 3 Mahfud Md dilaporkan ke Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) pada hari ini, Selasa 21 November 2023.


Investigasi Covid-19 di Inggris: Sunak Pernah Mengatakan Biarkan Orang Mati daripada Lockdown

11 hari lalu

Kanselir Menteri Keuangan Rishi Sunak berbicara dalam konferensi pers tentang situasi yang sedang berlangsung dengan penyakit virus Corona (COVID-19) di London, Inggris 17 Maret 2020. [Matt Dunham / Pool via REUTERS]
Investigasi Covid-19 di Inggris: Sunak Pernah Mengatakan Biarkan Orang Mati daripada Lockdown

Rishi Sunak dikutip mengatakan pemerintah seharusnya "membiarkan orang mati" selama pandemi COVID-19 daripada memberlakukan lockdown