Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Endorse: Pengertian, Manfaat Bagi Usaha, hingga Contohnya

image-gnews
Ilustrasi influencer. Shutterstock
Ilustrasi influencer. Shutterstock
Iklan

2. Sebagai Media Promosi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sudah umum diketahui bahwa endorsemen memanglah menjadi media promosi agar bisa dikenal oleh lebih banyak orang di media sosial khususnya. Warganet juga biasanya cukup memperhatikan produk yang di-posting melalui akun selebgram, nah dari sinilah bisnis Anda akan mendapatkan tambahan followers, like, dan yang pasti jumlah pesanan yang banyak.

3. Pesanan yang Meningkat

Seorang public figure biasanya akan menjadi pusat perhatian bagi para fans-nya. Secara langsung, hal ini lah yang bisa dimanfaatkan oleh brand tertentu untuk bisa memasarkan produknya dengan lebih mudah. Dampaknya, ketika seorang influencer membagikan pengalaman baiknya menggunakan brand tertentu, maka jumlah pesanan juga akan meningkat.  

4. Membangun dan Memperkuat Brand Awareness

Berkolaborasi dengan selebritas dalam endorsement juga dapat membangun brand awareness bagi produk Anda. Bahkan, ini juga bisa lebih cepat terbangun daripada Anda menggunakan jenis periklanan tradisional lainnya.

Selain itu, kerja sama dengan selebritas, tokoh publik, atau juga influencer bisa memperingkas proses penguatan brand awareness dari suatu produk atau perusahaan. Namun periklanan model ini memang membutuhkan modal yang tidak sedikit. 

Contoh Endorse

Contoh endorsement misalnya selebgram terkenal di media sosial yang mempromosikan produk melalui berbagai platform media seperti Instagram. Misalnya endorsemen yang dilakukan Fuji melalui laman Instagramnya, @fuji_an yang kini memiliki 12,8 juta pengikut Biasanya promosi tersebut dalam bentuk unggahan foto, video, Instagram stories terkait suatu produk dengan tujuan menarik followers-nya. 

AWALIA RAMADHANI 

Pilihan Editor: Berapa Gaji TikTok 1k Followers? Ini Perkiraannya

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lulus Magister Administrasi Bisnis ITB, Influencer Dokter Tirta Raih Predikat Cumlaude

3 hari lalu

Tirta Mandira Hudhi alias dr. Tirta mengikuti wisuda setelah lulus program magister administrasi bisnis atau MBA dari ITB. (Dok. Humas ITB).
Lulus Magister Administrasi Bisnis ITB, Influencer Dokter Tirta Raih Predikat Cumlaude

Bersama lulusan lain, dokter Tirta menghadiri Sidang Terbuka Wisuda Kedua ITB Tahun Akademik 2023/2024 di Gedung Sabuga, ITB.


Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

6 hari lalu

Om Fahad TikToker asal Irak. Foto: Om Fahad/gambar Facebook
Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

Seorang pria bersenjata yang mengendarai sepeda motor menembak mati seorang influencer media sosial perempuan terkenal Irak


Galih Loss jadi Tersangka Penodaan Agama yang Diunggah di TikTok, Polisi Sebut untuk Cari Endorse

10 hari lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Galih Loss jadi Tersangka Penodaan Agama yang Diunggah di TikTok, Polisi Sebut untuk Cari Endorse

Dalam proses pemeriksaan, Galih Loss disebut membuat konten ujaran kebencian hingga penodaan agama di akun TikTok untuk mencari endorse.


Kontroversi Daud Kim Youtuber Korea Selatan

13 hari lalu

Youtuber Daud Kim. Instagram
Kontroversi Daud Kim Youtuber Korea Selatan

YouTuber Korea Selatan Daud Kim kembali disoroti warganet. Kenapa?


Pengalaman Mendebarkan Nessie Judge, Mobil Mogok di Tengah Hutan Dini Hari Tadi

14 hari lalu

Nessie Judge. Foto: Instagram Nessie Judge.
Pengalaman Mendebarkan Nessie Judge, Mobil Mogok di Tengah Hutan Dini Hari Tadi

Nessie Judge mencuit meminta pertolongan kepada pengguna Twitter lantaran mobilnya mogok dan remnya blong.


8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

17 hari lalu

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar. Foto: Canva
8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar.


Dilema Virtual AI di TikTok untuk Berjualan, Tak Mampu Gantikan Daya Tarik Influencer Manusia

18 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Dilema Virtual AI di TikTok untuk Berjualan, Tak Mampu Gantikan Daya Tarik Influencer Manusia

Virtual AI untuk jualan di TikTok tidak semenarik pengiklan sebenarnya.


Serobot Antrean dan Meludah Saat Nonton Konser Bruno Mars, Una Dembler Minta Jangan Dicontoh

27 hari lalu

Una Dembler
Serobot Antrean dan Meludah Saat Nonton Konser Bruno Mars, Una Dembler Minta Jangan Dicontoh

Meski mengakui telah meludah penonton lain dan membuat keributan, Una Dembler membantah bahwa ia telah menyerobot antrean.


Restoran di Manchester Ini Viral setelah Tolak Influencer yang Minta Makanan Gratis

58 hari lalu

Ilustrasi pelayanan restoran. Shutterstock
Restoran di Manchester Ini Viral setelah Tolak Influencer yang Minta Makanan Gratis

Pengelola restoran mendapatkan direct message permintaan makanan gratis dengan imbalan unggahan promosi di media sosial influencer.


IDI Ancam Sanksi Dokter Influencer yang Promosikan Produk

58 hari lalu

Ikatan Dokter Indonesia (IDI). Wikipedia
IDI Ancam Sanksi Dokter Influencer yang Promosikan Produk

Ikatan Dokter Indonesia mengancam bakal menjatuhkan sanksi kepada dokter influencer yang mempromosikan produk kesehatan dan kecantikan.