Lemari Es Ini Diklaim Bisa Mengusir Bau Tak Sedap

Jumat, 9 Desember 2016 17:09 WIB

Jajaran Direksi PT. Panasonic Gobel Indonesia saat Peluncuran Produk Lemari Es BB Series di Jakarta, Jumat, 9 Desember 2016. Tempo/ Tongam sinambela

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan elektronik Panasonic menghadirkan inovasi baru sebagai bentuk komitmennya untuk memenuhi kebutuhan peralatan rumah tangga. Kulkas atau lemari es Panasonic Bright and Beauty Series (BB Series) diklaim mengandung teknologi econavi dan inverter.

Teknologi itu berupa sensor yang mampu mendeteksi adanya pemborosan energi terbuang percuma. Sensor tersebut dapat mendeteksi lokasi, gerakan manusia, ruangan kosong dan intensitas cahaya matahari. Kemudian akan menyetel kekuatan pendinginan secara otomatis untuk menghemat energi secara efisien dan nyaman.


Menurut Presiden Direktur PT Panasonic Gobel Indonesia, Hiroyoshi Suga, produk terbaru itu sebagai komitmen perusahaannya dalam meningkatkan kualitas hidup konsumen. “Panasonic tak henti berinovasi untuk menghadirkan kebutuhan-kebutuhan produk elektronik,” katanya di Jakarta, Jumat, 9 Desember 2016.

Manager Marketing Produk PT Panasonic Gobel Indonesia, Frangky Purnomo, menjelaskan bahwa selain teknologi sensor energi, lemari es BB Series juga menghadirkan Isolated Meat Box. Fitur ini mengedepankan higenitas dan penyimpanan khusus daging yang terletak pada bagian freezer.

Fitur ini, kata Frangky, untuk menjawab permasalahan konsumen yang kerap merasakan ketidaknyamanan ketika tetesan air atau aroma ikan atau daging nenempel di kabin feezer dan menyebabkan lemari es menjadi berbau tidak sedap. Bau tak sedap ini yang kemudian sering kali mengubah aroma dan rasa makanan lain yang di simpan didalam lemari es secara bersamaan.

Selain itu, lemari es BB Series juga di lengkapi dengan Fitur AG Clean yang dibenamkan ke dalam lemari es terbaru ini sebagai penghasil enzim aktif untuk menghilangkan dan mencegah penyebaran bau tidak sedap.

Bau tak sedap ini disebabkan oleh jamur dan bakteri dari penyimpanan daging, ikan, dan sayuran hingga 99 persen. Dengan fitur itu, lemari es itu bisa menyimpan makanan lebih lama dengan kesegarannya tetap terjaga dan optimal.

TONGAM SINAMBELA | RR ARIYANI

Berita terkait

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

6 hari lalu

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

Pada 35 tahun lalu, pengusaha Jepang Konosuke Matsushita pendiri Panasonic Corporation meninggal. Ini kisahnya membangun perusahaan elektronik itu.

Baca Selengkapnya

Zulhas Sebut Impor Produk Elektronik Tidak Dilarang tapi Diatur, Ini Sebabnya

23 hari lalu

Zulhas Sebut Impor Produk Elektronik Tidak Dilarang tapi Diatur, Ini Sebabnya

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas angkat bicara soal pembatasan impor produk elektronik yang dilakukan oleh Kementerian Perindustrian.

Baca Selengkapnya

Batasi Impor Produk Elektronik, Kemenperin Harapkan Geliat Produsen Dalam Negeri

24 hari lalu

Batasi Impor Produk Elektronik, Kemenperin Harapkan Geliat Produsen Dalam Negeri

Kemenperin berharap pengaturan tata niaga impor produk elektronik dapat membuka peluang bagi produsen dalam negeri.

Baca Selengkapnya

Kemenperin Batasi Impor Produk Elektronik Televisi, Mesin Cuci, AC hingga Kulkas

24 hari lalu

Kemenperin Batasi Impor Produk Elektronik Televisi, Mesin Cuci, AC hingga Kulkas

Pengaturan arus impor ini sebagai tindak lanjut arahan Joko Widodo perihal kondisi neraca perdagangan produk elektronik pada 2023 yang defisit.

Baca Selengkapnya

Korsleting Listrik Kerap Disebut Penyebab Kebakaran, Begini Cara Mencegahnya

28 Februari 2024

Korsleting Listrik Kerap Disebut Penyebab Kebakaran, Begini Cara Mencegahnya

Korsleting listrik kerap disebut penyebab di berbagai peristiwa kebakaran. Apakah penyebabnya dan bagaimana bisa mengantisipasinya?

Baca Selengkapnya

78 Autogate di Bandara Soekarno-Hatta Diresmikan, Kini Layanan Pemeriksaan Imigrasi Hanya 15-25 Detik

3 Januari 2024

78 Autogate di Bandara Soekarno-Hatta Diresmikan, Kini Layanan Pemeriksaan Imigrasi Hanya 15-25 Detik

Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM meresmikan 78 autogate baru di Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya

Demi IKN Nusantara, Infrastruktur Digital Andal Disiapkan Kemkominfo

7 November 2023

Demi IKN Nusantara, Infrastruktur Digital Andal Disiapkan Kemkominfo

Kementerian Komunikasi dan Informatika menghadirkan infrastruktur digital yang andal dalam mendukung Ibu Kota Nusatara atau IKN.

Baca Selengkapnya

Dolar AS Kian Perkasa, Harga Produk Elektronik Mulai Naik?

3 November 2023

Dolar AS Kian Perkasa, Harga Produk Elektronik Mulai Naik?

Penguatan dolar AS menyebabkan rupiah melemah hingga hampir tembus Rp 16.000 per dolar AS. Inikah penyebab harga produk elektronik naik?

Baca Selengkapnya

Ekonom: Dampak Pelemahan Rupiah Dirasakan ke Berbagai Barang

2 November 2023

Ekonom: Dampak Pelemahan Rupiah Dirasakan ke Berbagai Barang

Ekonom Bhima Yudhistira mengungkapkan dampak pelemahan rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (dolar AS). Apa saja?

Baca Selengkapnya

Panasonic Pangkas 15% Perkiraan Laba Unit Baterai, Ada Apa?

30 Oktober 2023

Panasonic Pangkas 15% Perkiraan Laba Unit Baterai, Ada Apa?

Panasonic memangkas perkiraan laba operasional unit baterai sebesar 15% untuk tahun finansial.

Baca Selengkapnya