Jawa Timur Garap Proyek Infrastruktur Senilai Rp 4,5 Triliun

Reporter

Rabu, 6 Januari 2016 22:04 WIB

Seorang pekerja meratakan tanah di jalan raya Turi, Lamongan, Jawa Timur (25/8). Perbaikan ini untuk meperlancar arus mudik dan ditarget selesai sebelum hari raya H-7. Foto: ANTARA/Syaiful Arif

TEMPO.CO, Surabaya- Provinsi Jawa Timur telah menandatangani 64 kontrak proyek senilai Rp 4,5 triliun. Sebanyak 64 proyek itu bagian dari 138 kontrak proyek senilai Rp 2,051 triliun dalam rangka mempercepat pembangunan infrastruktur di wilayah sebagian Pulau Jawa, Bali, Nusa Tenggara Timur dan Nusa Tenggara Barat

Dari total 138 proyek tersebut, sebanyak 121 paket nilai proyeknya kurang dari Rp 50 miliar, sedangkan 17 paket sisanya bernilai lebih dari Rp 50 miliar.

"Sebetulnya ada 614 paket dengan nilai Rp 6,94 triliun yang dilelang pada tahun 2016," katanya Soekarwo saat melakukan telekonferensi dengan Presiden Joko Widodo di kantor Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V di Sidoarjo, Rabu, 6 Januari 2015.

Soekarwo menjelaskan bahwa sisa 437 paket senilai Rp 4,98 triliun dari total 614 paket juga akan ditandatangani mulai Januari 2016 hingga Maret 2016.

Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V Ketut Dharma Wahana mengatakan bahwa contoh proyek yang sudah ditandatangani antara lain pelebaran Jalan Bulu-Tuban di jalur Pantai Utara. Jalan itu menghubungkan Provinsi Jawa Timur dengan Provinsi Jawa Tengah. "Ada juga pembangunan Jembatan Ketapang di Banyuwangi," katanya.

Selain itu, ada juga pembangunan proyek Jalan Popoh-Prigi-Panggul, Trenggalek sepanjang tujuh kilometer. Jalan sepanjang tujuh kilometer itu menghubungkan Kabupaten Tulungagung dengan Kabupaten Trenggalek. "Proyek infrastruktur itu merupakan proyek perbaikan atau proyek lanjutan," katanya.

EDWIN FAJERIAL

Berita terkait

Adhy Karyono Jadi Pj Gubernur Jawa Timur

16 Februari 2024

Adhy Karyono Jadi Pj Gubernur Jawa Timur

Adhy menggantikan Khofifah Indar Parawansa yang berakhir masa jabatannya pada 13 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Airlangga Sebut Duet Khofifah-Pakde Karwo Penyerang di Jawa Timur, Siap Menangkan Prabowo-Gibran

7 November 2023

Airlangga Sebut Duet Khofifah-Pakde Karwo Penyerang di Jawa Timur, Siap Menangkan Prabowo-Gibran

Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto mengklaim punya amunisi memenangkan Prabowo-Gibran di Jawa Barat dan Jawa Timur. Ada duet Khofifah-Pakde Karwo.

Baca Selengkapnya

Bantu Lukas Enembe Bikin Rekening, Saksi Tak Tahu Ada Transferan Rp 806 Juta

16 Agustus 2023

Bantu Lukas Enembe Bikin Rekening, Saksi Tak Tahu Ada Transferan Rp 806 Juta

Saksi Teknisi ATM mengaku tidak tahu terkait transferan dana dari Lukas Enembe yang masuk ke rekeningnya

Baca Selengkapnya

Tutupi Utang Proyek Infrastruktur, Waskita Karya Rekayasa Laporan Keuangan

22 Juni 2023

Tutupi Utang Proyek Infrastruktur, Waskita Karya Rekayasa Laporan Keuangan

PT Waskita Karya (Persero) Tbk dan PT Wijaya Karya (Persero) Tbk coba menutupi utang-utang proyek infrastruktur dengan merekayasa laporan keuangan.

Baca Selengkapnya

Hadapi Sidang Dakwaan, Lukas Enembe Dihadirkan Secara Daring

12 Juni 2023

Hadapi Sidang Dakwaan, Lukas Enembe Dihadirkan Secara Daring

Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe menjalani sidang pembacaan dakwaan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, pada Senin, 12 Juni 2023.

Baca Selengkapnya

Rijatono Lakka Penyuap Lukas Enembe Dituntut 5 Tahun Penjara

6 Juni 2023

Rijatono Lakka Penyuap Lukas Enembe Dituntut 5 Tahun Penjara

Rijatono Lakka, Direktur PT Tabi Bangun Papua yang juga terdakwa penyuap Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe, dituntut pidana 5 tahun penjara.

Baca Selengkapnya

Pengacara Lukas Enembe Pakai Baju Toga Saat Diperiksa KPK

9 Mei 2023

Pengacara Lukas Enembe Pakai Baju Toga Saat Diperiksa KPK

Pengacara Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe, Stepanus Roy Rening memakai baju toga saat mendatangi KPK

Baca Selengkapnya

Kuasa Hukum Lukas Enembe Batal Diperiksa KPK Lantaran Sakit

5 Mei 2023

Kuasa Hukum Lukas Enembe Batal Diperiksa KPK Lantaran Sakit

Kuasa hukum Stepanus Roy Rening, Emmanuel Herdiyanto, mengatakan pengacara Lukas Enembe tersebut berhalangan hadir memenuhi panggilan KPK karena sakit

Baca Selengkapnya

Lukas Enembe Ajukan Praperadilan soal Penetapan sebagai Tersangka ke PN Jaksel

2 April 2023

Lukas Enembe Ajukan Praperadilan soal Penetapan sebagai Tersangka ke PN Jaksel

Lukas Enembe mengajukan permohonan praperadilan atas penetapan tersangka, penangkapan, dan penahanannya oleh KPK ke PN Jaksel

Baca Selengkapnya

Pemberi Suap Lukas Enembe Segera Disidangkan

24 Maret 2023

Pemberi Suap Lukas Enembe Segera Disidangkan

Pengusaha Rijantono Lakka yang merupakan penyuap Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe segera disidangkan.

Baca Selengkapnya