Cegah Kerugian, Pelindo III Sosialisasi Peraturan Direksi  

Reporter

Selasa, 30 Juni 2015 22:00 WIB

Akses jalan utama pelabuhan terlihat kosong selama aksi mogok kerja di pelabuhan Antwerp, Belgia, yang merupakan salah satu pelabuhan terbesar di dunia, 24 November 2014. Sebuah pemogokan terjadi di beberapa wilayah Belgia, Serikat buruh dan pekerja menyuarakan kemarahan mereka atas langkah-langkah penghematan yang diumumkan oleh pemerintah. REUTERS/Yves Herman

TEMPO.CO, Jakarta - Guna mencegah risiko kerugian perusahaan, PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) melakukan sosialisasi Peraturan Direksi mengenai tuntunan ganti rugi dan sistem pengendalian intern di Kantor Pelindo III Cabang Gresik.

Sosialisasi Peraturan Direksi Nomor PER.30/HK.30/P.III-2015 tentang pedoman umum sistem pengendalian intern di Lingkungan PT Pelindo III (Persero) dipimpin oleh Onny Djayus selaku General Manager Pelindo III Cabang Gresik.

Onny mengatakan bahwa manajemen jasa kepelabuhanan selain sebagai mata rantai logistik juga sebagai pintu gerbang ekonomi negara, sehingga dituntut untuk melakukan transformasi menjadi lebih modern dan efisien.

“Tentunya perusahaan terus meningkatkan kualitas, baik di sisi fasilitas dan infrastruktur baru, ataupun peningkatan kemampuan operasional maupun non opeasional para karyawan,” jelas Onny dalam keterangan resmi yang dilansir Selasa (30/6/2015).

Peraturan tersebut diharapkan memberi arahan jelas bagi para pegawai BUMN kepelabuhanan itu agar dalam bekerja dan mengambil keputusan selalu terintegrasi dengan prosedur kerja dan kerangka organisasi.

Dengan adanya tindakan yang dilakukan adanya unsur pengendalian yang baik yang memenuhi syarat, maka dapat tercipta sistem pengendalian intern yang sesuai dengan peraturan dan tidak merugikan perusahaan.

“Apalagi kita sudah melakukan penandatanganan code of conduct ketika pengangkatan jabatan struktural. Jadi, kita semua harus tahu siapa yang bertanggung jawab dan juga siapa yang diperlukan dalam mengambil keputusan,” imbuhnya.

Selain sosialisasi tentang sistem pengendalian internal dan tuntutan ganti rugi, juga diadakan pengumuman pemenang bulanan 5R yaitu rapi, resik, rawat, ringkas dan rajin. Untuk kedua kalinya Divisi SDM, Umum, dan Kesisteman mendapatkan penghargaan tersebut.

“Setiap Jumat divisi kita memang melakukan bersih-bersih, tidak hanya meja individu tetapi juga ruangannya, kita selalu jaga agar tetap enak dipandang yang nantinya memberi dampak positif dalam bekerja,” ucap Haris Budiarto Manager SDM, Umum dan Kesisteman Pelindo III Cabang Gresik.


BISNIS.COM

Berita terkait

Penumpang di Ternate Tujuan Manado Beralih Gunakan Kapal Antarpulau

14 hari lalu

Penumpang di Ternate Tujuan Manado Beralih Gunakan Kapal Antarpulau

Sejumlah penumpang di Kota Ternate, Maluku Utara tujuan Manado, Sulawesi Utara, beralih menggunakan kapal antarpulau lintas Kota Ternate-Manado.

Baca Selengkapnya

Terkini: Sri Mulyani Adakan Rapat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Kemenhub Berangkatkan Peserta Arus Balik Gratis dengan 160 Bus

20 hari lalu

Terkini: Sri Mulyani Adakan Rapat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Kemenhub Berangkatkan Peserta Arus Balik Gratis dengan 160 Bus

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengadakan rapat bersama Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara serta jajaran eselon I Kemenkeu.

Baca Selengkapnya

Pelabuhan Alternatif Dimaksimalkan saat Arus Balik Lebaran, Ada 3 Kapal untuk Rute Panjang-Ciwandan

21 hari lalu

Pelabuhan Alternatif Dimaksimalkan saat Arus Balik Lebaran, Ada 3 Kapal untuk Rute Panjang-Ciwandan

Menhub Budi Karya menginstruksikan agar pelabuhan alternatif Panjang-Ciwandan dimaksimalkan kegunaannya selama arus balik lebaran.

Baca Selengkapnya

Menhub Instruksikan Dibuat War Room untuk Pantau Bongkar Muat di Pelabuhan Bakauheni dan Merak

21 hari lalu

Menhub Instruksikan Dibuat War Room untuk Pantau Bongkar Muat di Pelabuhan Bakauheni dan Merak

Menhub meminta dibuatkan fasilitas war room untuk menyajikan data digital untuk memantau aktivitas bongkar muat di pelabuhan Bakauheni dan Merak.

Baca Selengkapnya

5 Tips Jitu Hindari Kehabisan Tiket Pelabuhan Penyeberangan saat Arus Balik

21 hari lalu

5 Tips Jitu Hindari Kehabisan Tiket Pelabuhan Penyeberangan saat Arus Balik

Jangan biarkan arus balik Lebaran jadi berantakan karena kehabisan tiket kapal. Ikuti tips ini untuk mengamankan tiket penyeberangan

Baca Selengkapnya

Tiket Kapal Tak Dijual di Pelabuhan, Pengemudi Saat Arus Balik Diminta Beli Tiket di KM 2,41

21 hari lalu

Tiket Kapal Tak Dijual di Pelabuhan, Pengemudi Saat Arus Balik Diminta Beli Tiket di KM 2,41

Pengemudi yang akan naik kapal saat arus balik agar membeli tiket dalam jarak 2,41 KM menuju pelabuhan.

Baca Selengkapnya

Arus Balik Lebaran, Pemerintah Siapkan Rencana Cadangan Penyeberangan Sumatera-Jawa

22 hari lalu

Arus Balik Lebaran, Pemerintah Siapkan Rencana Cadangan Penyeberangan Sumatera-Jawa

Pemerintah telah menyiapkan strategi guna menangani arus balik Lebaran dari Pulau Sumatera ke Jawa.

Baca Selengkapnya

Khusus Arus Balik Lebaran, ASDP Hapus Kebijakan Tiket Kedaluwarsa 24 Jam

23 hari lalu

Khusus Arus Balik Lebaran, ASDP Hapus Kebijakan Tiket Kedaluwarsa 24 Jam

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) menghapus pemberlakuan tiket kedaluwarsa sampai dengan 24 jam sejak waktu masuk pelabuhan.

Baca Selengkapnya

Budi Karya Akui Penyelenggaraan Mudik di Merak Masih Bermasalah

25 hari lalu

Budi Karya Akui Penyelenggaraan Mudik di Merak Masih Bermasalah

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengakui penyelenggaraan mudik di Pelabuhan Merak masih bermasalah.

Baca Selengkapnya

ASDP Sebut Arus Mudik dari Bakauheni Tahun Ini Naik Dibanding Tahun Lalu

25 hari lalu

ASDP Sebut Arus Mudik dari Bakauheni Tahun Ini Naik Dibanding Tahun Lalu

ASDP Ferry Indonesia melaporkan arus mudik laut dari Pelabuhan Bakauheni (Sumatera-Jawa) meningkat dibanding tahun lalu.

Baca Selengkapnya