Separuh Kekayaan Dunia Dikuasai 1 Persen Orang Terkaya

Reporter

Selasa, 27 Januari 2015 05:29 WIB

Demonstrasi memprotes ketimpangan sosial. Ilustrasi

TEMPO.CO, Jakarta - Lembaga nonpemerintahan Oxfam mengingatkan ancaman serius akan ketimpangan sosial secara global. Oxfam menunjukkan data, ada satu persen penduduk terkaya di dunia yang menguasai hampir separuh kekayaan. (Baca: Lima Fakta tentang Orang Terkaya Dunia)

Menurut Oxfam, kondisi itu sangat ironis karena di saat bersamaan satu dari sembilan orang di dunia tidak memiliki cukup makanan. Sebanyak satu miliar penduduk dunia hanya hidup dengan pendapatan kurang dari US$ 1,25 per hari. (Baca juga: Berapa Kekayaan Bos Facebook Saat Ini?)

Menjelang pertemuan tahunan Forum Ekonomi Dunia di Davos, Oxfam menerbitkan makalah mengenai kesenjangan sosial. Menurut Oxfam, kekayaan satu persen orang terkaya dunia berlipat dari penguasaan 44 persen perekonomian dunia tahun 2009 naik menjadi 48 persen tahun 2014.

Pada tahun depan Oxfam memperkirakan separuh kekayaan global dikuasai satu persen orang. "Elite global ini memiliki kekayaan rata-rata US$ 2,7 miliar per orang dewasa pada tahun 2014,” kata Oxfam. (Baca juga: Kaya Raya, Lima Pesohor Bangkrut dalam Semalam)

Oxfam menyerukan pemerintah untuk mengatasi ketimpangan dengan menekan penghindaran pajak oleh perusahaan dan individu kaya, mendorong investasi universal berupa pelayanan kesehatan dan pendidikan gratis, menggeser beban pajak dari tenaga kerja dan konsumsi ke pajak modal dan kekayaan, mendorong upah layak bagi semua pekerja, memperkenalkan undang-undang upah, memberikan jaminan pendapatan minimum, dan bersama-sama mengatasi ketimpangan global.

AGUS SUPRIANTO

Berita Terpopuler
KPK-Polri, Samad: Apa yang Jamin Saya Selamat...?

EKSKLUSIF: Gaya Jokowi Minta Bambang KPK Dilepas

Ini Alasan Moeldoko Mengirim TNI Menjaga KPK

Berita terkait

Perhutanan Sosial Indonesia Jadi Contoh Mitigasi Iklim Berbasis Masyarakat

2 hari lalu

Perhutanan Sosial Indonesia Jadi Contoh Mitigasi Iklim Berbasis Masyarakat

Bank Dunia menggelar Konferensi Lahan 2024 yang mengangkat topik perhutanan sosial sebagai penopang manajemen lahan dan ketahanan iklim.

Baca Selengkapnya

5 Negara dengan Tingkat Urbanisasi Paling Tinggi di Asia, Indonesia Termasuk?

10 hari lalu

5 Negara dengan Tingkat Urbanisasi Paling Tinggi di Asia, Indonesia Termasuk?

Urbanisasi menjadi penentu zaman ketika lebih dari separuh populasi dunia kini tinggal di perkotaan.

Baca Selengkapnya

10 Orang Terkaya di Indonesia Mei 2024, Agoes Projosasmito Jadi Nama Baru

11 hari lalu

10 Orang Terkaya di Indonesia Mei 2024, Agoes Projosasmito Jadi Nama Baru

Orang terkaya di Indonesia masih diduduki oleh sejumlah nama seperti Budi Hartono, Michael Hartono, hingga Chairul Tanjung. Ini daftarnya.

Baca Selengkapnya

10 Daftar Orang Terkaya di Singapura versi Forbes 2024

11 hari lalu

10 Daftar Orang Terkaya di Singapura versi Forbes 2024

Berikut ini daftar orang-orang terkaya di Singapura versi Forbes 2024. Kekayaannya ada yang mencapai US$ 15,9 miliar. Ini informasinya.

Baca Selengkapnya

10 Orang Terkaya di Korea Selatan versi Forbes Mei 2024

11 hari lalu

10 Orang Terkaya di Korea Selatan versi Forbes Mei 2024

Berikut ini deretan orang terkaya di Korea Selatan versi Forbes. Petinggi Samsung termasuk ke dalam daftar. Berikut ini daftar lengkapnya.

Baca Selengkapnya

Robert Budi Hartono Menapaki 83 Tahun, Salah Satu Orang Terkaya Dimiliki Indonesia

20 hari lalu

Robert Budi Hartono Menapaki 83 Tahun, Salah Satu Orang Terkaya Dimiliki Indonesia

Hartono bersaudara merupakan pemilik beberapa perusahaan mentereng termasuk Perusahaan Rokok Djarum, profil Budi Hartono yang genap berusia 83 tahun.

Baca Selengkapnya

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

20 hari lalu

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengatakan terdapat tiga hal utama dari pertemuan tersebut, yaitu outlook dan risiko ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Bertemu Managing Director IFC, Apa Saja yang Dibicarakan?

27 hari lalu

Sri Mulyani Bertemu Managing Director IFC, Apa Saja yang Dibicarakan?

Sri Mulyani melakukan pertemuan bilateral dengan Managing Director IFC Makhtar Diop di Washington DC, Amerika Serikat. Apa saja yang dibicarakan?

Baca Selengkapnya

PBB-Bank Dunia: Kerusakan Infrastruktur Gaza Diperkirakan Mencapai Rp 294 T

46 hari lalu

PBB-Bank Dunia: Kerusakan Infrastruktur Gaza Diperkirakan Mencapai Rp 294 T

Penilaian awal ini kemungkinan besar merupakan perkiraan yang terlalu rendah terhadap kerusakan, kerugian, dan kebutuhan nyata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Ukraina Bakal Bangkrut Jika Negara-negara Barat Tak Hapus Utang

47 hari lalu

Ukraina Bakal Bangkrut Jika Negara-negara Barat Tak Hapus Utang

Sumber di Bank Dunia memperingatkan Ukraina bisa terperosok dalam utang jika negara-negara Barat tak hapus atau restrukturisasi utang

Baca Selengkapnya