Ini Doa Netizen untuk Pramugara AirAsia

Reporter

Minggu, 28 Desember 2014 18:50 WIB

Oscar Desano bersama istrinya, Kru pesawat Air Asia QZ8501 Surabaya-Singapura yang hilang kontak. (facebook)

TEMPO.CO, Jakarta - Banjir ucapan duka cita memenuhi akun Twitter Oscar Desano, @ochanky, salah satu pramugara AirAsia yang hilang dalam penerbangan dari Surabaya ke Singapura. Salah satu pemilik akun Twitter, Ema Rachmawati menitipkan pesan agar Oscar diberi keselamatan. "Just now come to know that your on that flight. :( We hope u return safe back to land," kata pemilik akun @topeng2kaca ini.

Teman Oscar lainnya, Andezz Syailendra memanjatkan doa untuk kesalamatan ayah beranak satu ini. "Pray for u brad.." kata pemilik akun @andezzlendra. (Baca:AirAsia yang Hilang Baru Berumur 6 Tahun )

Gracie melalui akunnya @grcnov menuliskan, "Sending thought and prayer for my beloved friend @ochanky and the rest QZ8501 crew and passengers. May God be with them all." (Baca:AirAsia Hilang, Tony Fernandes Terbang Ke Surabaya)

Oscar adalah salah satu kru pesawat tersebut. Pilot pesawat adalah Capt Irianto dan Copilot Remi Emmanuel Plesel. Selain itu Wanti Setiawati sebagai Senior Flight Attendant. Sedangkan awak kabin lainnya adalah Khairunisa Haidar Fauzi, Oscar Desano dan Wismoyo Ari Prambudi dengan teknisi adalah Saiful Rakhmad.

Pesawat Air Asia dengan nomor penerbangan QZ8501, hilang dalam perjalanan dari Surabaya, Jawa Timur menuju Singapura. Pesawat tinggal landas pada pukul 05.35 WIB dan diperkirakaan akan mendarat pada pukul0 8.30. Namun, pesawat hilang kontak dengan menara pengawas pada pukul 07.24.

DEWI

Terpopuler
Pesawat AirAsia Hilang Kontak
Jokowi 'Panggil' Organisasi Papua Merdeka
Diprotes, Faisal Basri: Kita Bukan di Surga
Ternyata Upah Buruh Bekasi Bukan yang Tertinggi
Daftar Nama Kru dan Penumpang AirAsia

Berita terkait

Pendapatan Indonesia AirAsia Melonjak jadi Rp 6,62 Triliun, Apa Saja Komponen Pendorongnya?

1 hari lalu

Pendapatan Indonesia AirAsia Melonjak jadi Rp 6,62 Triliun, Apa Saja Komponen Pendorongnya?

Direktur Utama Indonesia AirAsia Veranita Yosephine membeberkan komponen pendorong lonjakan pendapatan perusahaan pada tahun 2023.

Baca Selengkapnya

Indonesia AirAsia Bukukan Pendapatan Rp 6,62 Triliun Sepanjang 2023, Meningkat 75,24 Persen

2 hari lalu

Indonesia AirAsia Bukukan Pendapatan Rp 6,62 Triliun Sepanjang 2023, Meningkat 75,24 Persen

Manajemen Indonesia AirAsia sedang aktif dalam memperoleh sumber pendanaan melalui beberapa skema potensial.

Baca Selengkapnya

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

18 hari lalu

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

Tony Fernandes ditunjuk sebagai penasihat dan pengurus Grup Chief Executive Officer (Advisor and Steward Group Chief Executive Officer) AirAsia.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

20 hari lalu

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.

Baca Selengkapnya

Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

20 hari lalu

Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

Maskapai penerbangan berbiaya hemat Indonesia AirAsia menawarkan promo hemat 20 persen untuk pembelian tiket penerbangan di 28 rute internasional.

Baca Selengkapnya

Dampak Erupsi Gunung Ruang, Indonesia AirAsia Batalkan Seluruh Penerbangan Menuju Kota Kinabalu

24 hari lalu

Dampak Erupsi Gunung Ruang, Indonesia AirAsia Batalkan Seluruh Penerbangan Menuju Kota Kinabalu

Maskapai penerbangan Indonesia AirAsia membatalkan dua penerbangan dari dan menuju Kota Kinabalu, Malaysia akibat sebaran abu vulkanik Gunung Ruang, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara.

Baca Selengkapnya

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

30 hari lalu

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

KNKT memiliki investigator dan sekretariat untuk membantu proses investigasi kecelakaan di Indonesia, termasuk di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024, Indonesia AirAsia Sediakan 62 Penerbangan Tambahan

37 hari lalu

Mudik Lebaran 2024, Indonesia AirAsia Sediakan 62 Penerbangan Tambahan

Maskapai penerbangan Indonesia AirAsia menyediakan 62 penerbangan tambahan atau sekitar 11.160 kursi pada arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

AirAsia Beri Diskon Penerbangan ke Luar Negeri saat Lebaran

41 hari lalu

AirAsia Beri Diskon Penerbangan ke Luar Negeri saat Lebaran

Maskapai penerbangan AirAsia memberikan diskon tiket penerbangan langsung ke luar negeri. Harga mulai Rp 389.000.

Baca Selengkapnya

AirAsia Tebar Promo Tiket Pesawat Lebaran, Penerbangan Internasional Rp 389 Ribu

41 hari lalu

AirAsia Tebar Promo Tiket Pesawat Lebaran, Penerbangan Internasional Rp 389 Ribu

Maskapai penerbangan berbiaya hemat Indonesia AirAsia meluncurkan promo tiket pesawat rute internasional dengan hargaspesial. Harga tiket dimulai dari Rp 389 ribu.

Baca Selengkapnya