Investor Jepang Agresif di Pengolahan Makanan

Selasa, 15 Juli 2014 04:54 WIB

Produk minuman yang diimpor dari Taiwan. Foto: Asiaone

TEMPO.CO , Jakarta- Data Kementerian Perindustrian menunjukkan, pertumbuhan sektor industri makanan dan minuman pada triwulan pertama 2014 mencapai angka 9,47 persen. Sedangkan tahun triwulan tahun lalu hanya tumbuh sekitar 1,75 persen.

Ketua Gabungan Pengusaha Makanan dan Minuman (Gapmmi) Adhi Siswaja Lukman, mengatakan pertumbuhan yang tinggi tersebut ditopang oleh investasi yang masuk pada 2013 lalu dan tahun ini sudah mulai berproduksi. "Investasi yang banyak masuk ke Indonesia, terutama dari Jepang," kata Adhi saat dihubungi oleh Tempo, Senin 14 Juli 2014.

Investor dari Jepang itu tertarik menanamkan modal di sektor pengolahan makanan dan minuman terutama bumbu-bumbu cepat saji dan penyedap rasa. Animo investor pengolahan makanan dan minuman dari Jepang itu, puncaknya bukannya hanya terjadi tahun lalu, tapi hingga tahun ini mereka masih tetap agresif untuk menjajaki pasar Indonesia. "Beberapa waktu lalu, rombongan investor datang ke Indonesia untuk melakukan survei pasar. Bahkan ada juga yang sudah akan merealisasikan investasinya," ujar dia.

Potensi pasar yang besar yang tercermin dari jumlah penduduk yang besar, menjadi salah salah satu daya tarik investor pengolahan makanan dan minuman asal Jepang datang ke Indonesia. Apalagi jumlah penduduk Indonesia saat ini sekitar 40 persen dari jumlah penduduk ASEAN. (baca:Listrik Naik, Produk Impor Banjiri Pasar )

Menurut Adhi, para investor berpikir kalau 40 persennya sudah di tangan mereka, maka sisanya mudah bagi mereka menembus negara lain. Apalagi mereka mempunyai standar kualitas yang tinggi. "Tak sulit bagi mereka untuk menembus pasar negara lain," ujar dia.

AMIR TEJO



Terpopuler :
Soal Dukung Jokowi, Demokrat Tidak Haus Kekuasaan
Kepindahan Arturo Vidal ke MU Tinggal Tunggu Waktu
Saksi Prabowo di Tamansari Juga Tolak Tanda Tangan
Pendukung Prabowo Sepakat Tunggu Hasil KPU




Berita terkait

Bamsoet Dorong Peningkatan Ekspor Produk Olahan Makanan dan Buah

23 Januari 2024

Bamsoet Dorong Peningkatan Ekspor Produk Olahan Makanan dan Buah

Bambang Soesatyo, mengungkapkan apresiasi terhadap rencana kerjasama antara PT Banjarnegara Agro Mandiri Sejahtera (PT BAMS) dengan Singapore Food Industry.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Peningkatan Industri Makanan Minuman

5 Januari 2024

Bamsoet Dorong Peningkatan Industri Makanan Minuman

Bambang Soesatyo mendorong berkembangnya industri makanan dan minuman di tanah air.

Baca Selengkapnya

Industri Bumbu Masakan Ikut Food Ingredients Asia 2023, Kemenperin: Ekspansi Pasar Global

8 Oktober 2023

Industri Bumbu Masakan Ikut Food Ingredients Asia 2023, Kemenperin: Ekspansi Pasar Global

Kementerian Perindustrian atau Kemenperin mendorong pelaku industri bumbu masakan untuk berekspansi dan memasarkan produk-produknya di pasar global.

Baca Selengkapnya

Menperin Agus Gumiwang: Industri Makanan dan Minuman Berpotensi Menjadi Pemain Kunci Pasar Global

7 Oktober 2023

Menperin Agus Gumiwang: Industri Makanan dan Minuman Berpotensi Menjadi Pemain Kunci Pasar Global

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan industri makanan dan minuman berpotensi menjadi pemain kunci pasar global.

Baca Selengkapnya

BPS Sebut Impor Indonesia Juni 2023 Turun 19,40 Persen

17 Juli 2023

BPS Sebut Impor Indonesia Juni 2023 Turun 19,40 Persen

BPS mencatat nilai impor Indonesia Juni 2023 mencapai US$ 17,15 miliar atau turun 19,40 persen dibandingkan Mei 2023 sebesar US$ 21,28 miliar.

Baca Selengkapnya

Hannover Messe 2023, Industri Makanan dan Minuman RI Diharapkan Tampilkan Teknologi 4.0

19 Maret 2023

Hannover Messe 2023, Industri Makanan dan Minuman RI Diharapkan Tampilkan Teknologi 4.0

Indonesia berpartisipasi sebagai official partner country pada pameran teknologi industri internasional Hannover Messe 2023.

Baca Selengkapnya

Asal-usul Superfood, Makanan Sehat atau Klaim Industri Pangan?

9 Maret 2023

Asal-usul Superfood, Makanan Sehat atau Klaim Industri Pangan?

Istilah superfood pertama kali dibuat oleh industri makanan sehat

Baca Selengkapnya

Hadir Kembali Offline, 300 Produsen Makanan dan Minuman Ramaikan di Fi Asia JIExpo

8 September 2022

Hadir Kembali Offline, 300 Produsen Makanan dan Minuman Ramaikan di Fi Asia JIExpo

Food Ingredients Asia bertujuan untuk mendorong pertumbuhan serta mengikuti tren pasar secara berkelanjutan di industri makanan dan minuman.

Baca Selengkapnya

Kemenperin Sebut Industri Makanan dan Minuman Jadi Mesin Pertumbuhan Industri Nonmigas

7 September 2022

Kemenperin Sebut Industri Makanan dan Minuman Jadi Mesin Pertumbuhan Industri Nonmigas

Industri makanan dan minuman tumbuh 3,68 persen pada kuartal II tahun 2022.

Baca Selengkapnya

Alasan Kemenperin Sebut Industri Makanan dan Minuman Bisa Tumbuh 7 Persen

7 September 2022

Alasan Kemenperin Sebut Industri Makanan dan Minuman Bisa Tumbuh 7 Persen

Optimisme industri makanan dan minuman tumbuh 7 persen ditunjukkan dengan geliat kegiatan wisata masyarakat.

Baca Selengkapnya