Suzuki Ertiga Siapkan Dua Varian Baru

Reporter

Minggu, 12 Januari 2014 05:23 WIB

Model berpose dengan MPV Suzuki terbaru, Ertiga, saat diluncurkan di Grand Melia, Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Minggu (22/04). Ertiga berkapasitas 7 penumpang ditawarkan mulai Rp143 juta hingga Rp 165 juta on the road Jakarta dan siap menggoyang pasar MPV. TEMPO/Dasril Roszandi

TEMPO.CO , Jakarta: Suzuki akan meluncurkan dua varian baru Ertiga pada tahun ini. Rencananya dua varian itu akan dirilis Februari, dan satu lagi varian pengembangan segera menyusul.

"Semua (varian) sudah ada dan tinggal meluncurkan," kata Product Development Section Head PT Suzuki Indomobil Sales, Doni Ismi Saputro di sela acara pesta keluarga Ertiga di Surakarta, Sabtu, 11 Januari 2014.

Doni menyatakan optimistis dua varian itu akan membantu Suzuki Ertiga mendongkel Daihatsu Xenia dari posisi nomor dua yang ditempatinya selama ini di bawah Toyota Avanza di kelas Low MPV. Suzuki Ertiga sendiri saat ini memiliki pangsa pasar 16 persen dengan produksi 65 ribu unit sepanjang 2013 yang menempatkannya di urutan ketiga.

Faktor lain yang dianggap bisa membantu Ertiga menggeser Xenia adalah bahwa tahun 2014 ini adalah tahun pemilu. Semua industri akan menahan produksinya untuk melihat siapa pemenang pemilu.

"Meski penjualan stagnan, tapi penjualan Ertiga akan tetap stabil sehingga membuat pangsa pasar kami meningkat," katanya.

UKKY PRIMARTANTYO

Terpopuler
Ini Kata Bakrie Setelah Beli Path Rp 304 Miliar

Pesan Anas Ketika Ditahan

Apple dan Samsung Tempuh Jalur Mediasi

Mereka yang Dijebloskan ke Sel pada 'Jumat Keramat'




Berita terkait

Harga Suzuki All New Ertiga Hybrid 2024 dan Spesifikasinya

52 hari lalu

Harga Suzuki All New Ertiga Hybrid 2024 dan Spesifikasinya

Berikut harga Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise dan All New Ertiga Hybrid GX per Maret 2024 OTR Jakarta serta spesifikasi mobilnya.

Baca Selengkapnya

Teten Dorong Industri Otomotif Bermitra dengan UMKM Komponen, Sambut Pengembangan EV

55 hari lalu

Teten Dorong Industri Otomotif Bermitra dengan UMKM Komponen, Sambut Pengembangan EV

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mendorong UMKM diberi andil lebih besar dalam industri otomotif.

Baca Selengkapnya

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

55 hari lalu

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?

Baca Selengkapnya

Ramai di Media Sosial, Berapa Harga Suzuki Jimny 5 Pintu di Indonesia?

59 hari lalu

Ramai di Media Sosial, Berapa Harga Suzuki Jimny 5 Pintu di Indonesia?

Viral harga Suzuki Jimny 5 pintu yang di-mark up sales hingga lebih mahal Rp 50 juta, ternyata segini harga aslinya.

Baca Selengkapnya

Kemenkomarves Bicara Industri Otomotif ASEAN, Indonesia Unggul di Mobil Penumpang

1 Maret 2024

Kemenkomarves Bicara Industri Otomotif ASEAN, Indonesia Unggul di Mobil Penumpang

Sebanyak 54 persen kendaraan yang diekspor merupakan mobil tujuh kursi. Karena itu Indonesia berpotensi menjadi hub industri otomotif ASEAN.

Baca Selengkapnya

Skema Cicilan Suzuki Jimny 5 Pintu, Angsuran Mulai Rp 9 Jutaan

24 Februari 2024

Skema Cicilan Suzuki Jimny 5 Pintu, Angsuran Mulai Rp 9 Jutaan

Tempo merangkum skema cicilan untuk Jimny 5 pintu, yang hadir di IIMS 2024 dengan tenor 60 bulan. Berikut ulasannya:

Baca Selengkapnya

Jajal Jimny 5 Pintu di IIMS 2024 Bisa Dapat Logam Mulia

24 Februari 2024

Jajal Jimny 5 Pintu di IIMS 2024 Bisa Dapat Logam Mulia

Suzuki menghadirkan fasilitas test drive khusus Jimny 5 pintu di IIMS 2024. Para konsumen yang menjajalnya juga berkesempatan mendapatkan logam mulia.

Baca Selengkapnya

Ganjar di IIMS 2024: yang Beli Mobil Banyak, Tapi yang Antre Beras Juga Banyak

23 Februari 2024

Ganjar di IIMS 2024: yang Beli Mobil Banyak, Tapi yang Antre Beras Juga Banyak

Ganjar mengatakan bahwa pembeli mobil saat ini cukup banyak, namun masyarakat yang mengantre beras juga disebut banyak.

Baca Selengkapnya

Suzuki Rilis Pelumas Ecstar Oil 0W-16 SN Khusus Jimny 5 Pintu

22 Februari 2024

Suzuki Rilis Pelumas Ecstar Oil 0W-16 SN Khusus Jimny 5 Pintu

Varian terbaru pelumas Ecstar Oil untuk Suzuki Jimny ini tersedia dalam satu ukuran yaitu 3,6 Liter dengan harga Rp 550 ribu.

Baca Selengkapnya

TMMIN Terima Penghargaan Lighthouse Industry 2024

21 Februari 2024

TMMIN Terima Penghargaan Lighthouse Industry 2024

TMMIN menerima penghargaan Lighthouse Industry 2024 setelah dianggap berkontribusi dalam meningkatkan produktivitas dan daya saing industri otomotif.

Baca Selengkapnya