Lima Hari Lagi, Exxon Akan Beroperasi

Reporter

Editor

Selasa, 18 November 2003 08:23 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:PT Exxon Mobil Oil Indonesia akan beroperasi lima hari lagi, terhitung sejak hari ini. Hal itu dikemukakan Director Manager Production Sharing PT Pertamina, Iin Arifin Tahyan, sebelum rapat dengar pendapat umum dengan Komisi VIII DPR, Jakarta, Senin (11/6).

Rapat dengan Komisi VIII DPR itu dihadiri pula Menteri Pertambangan dan Energi Purnomo Yusgiantoro, dan dipimpin oleh Ketua Komisi VIII Iwan Prayitno. Rapat yang dimulai pukul 09.30 itu membicarakan masalah Rancangan Undang-Undang Migas. Kemudian rapat diskors karena Purnomo harus bertemu dengan wakil Presiden Megawati Sukanoputri, untuk membicarakan masalah kenaikkan BBM sebesar 30 persen.

Pada kesempatan tersebut, Iin Arifin Tahyan, juga menyatakan tentang jumlah supplai awal yang akan dilakukan PT Exxon Mobil Oil Indonesia. “Supplai pertama lima puluh juta kaki kubik,” ujar dia. Pasokan LNG (Liquid Natural Gas) ini rencananya akan dipasok ke PT Pupuk Iskandar Muda Banda Aceh.

Seperti diketahui, perusahaan milik Amerika ini, berhenti berproduksi sejak April lalu. Penghentian produksi ini diakibatkan oleh adanya gangguan yang terjadi pada kluster 1 dan 4. Pada kluster tersebut telah terjadi ledakan, yang menurut Direktur Exxon Mobil Oil di Amerika Serikat, diakibatkan oleh hubungan arus pendek. (Anggoro Gunawan)

Berita terkait

Bernalar Berdaya Spesial di Bulan April Tentang CIta-Cita dan Masa Depan

9 menit lalu

Bernalar Berdaya Spesial di Bulan April Tentang CIta-Cita dan Masa Depan

Bernalar Berdaya Edisi Spesial ini berhasil melibatkan lebih dari 100 peserta.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

9 menit lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

Alwi Farhan mengalahkan Cholan Kayan dengan 21-15, 21-12, sehingga Indonesia menang 5-0 atas Inggris di Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Kenali Gejala Imunodefisiensi yang Mengganggu Kesehatan Anak

17 menit lalu

Kenali Gejala Imunodefisiensi yang Mengganggu Kesehatan Anak

Masyarakat diminta mewaspadai imunodefisiensi pada anak bila ditemui gejala berikut. Simak penjelasan pakar kesehatan anak.

Baca Selengkapnya

Dinas di Polresta Manado, Brigadir RA yang Tewas dengan Luka Tembak Disebut Pengawal di Rumah Mampang

20 menit lalu

Dinas di Polresta Manado, Brigadir RA yang Tewas dengan Luka Tembak Disebut Pengawal di Rumah Mampang

Tetangga mengenal Brigadir RA sebagai pengawal sekaligus sopir di rumah Mampang tersebut. Ia ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala.

Baca Selengkapnya

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

21 menit lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

24 menit lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

Jorge Martin menjuarai sprint race MotoGP Spanyol 2024. Marc Marquez jatuh dan finis di posisi ketujuh.

Baca Selengkapnya

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

25 menit lalu

Hong Kong Meluncurkan Tiket Bus Khusus untuk Wisatawan

Mulai Sabtu, 27 Juli 2024, salah satu operator bus di Hong Kong menerapkan tiket satu hari tanpa batas untuk wisatawan

Baca Selengkapnya

Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

31 menit lalu

Fajar / Rian Tak Mau Terlalu Terbebani karena Jadi Tulang Punggung Ganda Putra di Piala Thomas 2024

Fajar / Rian menjadi yang paling senior di ganda putra untuk tim Indonesia yang tampil di Piala Thomas 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

34 menit lalu

Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

Pasukan Inggris mungkin ditugaskan untuk mengirimkan bantuan ke Gaza dari dermaga lepas pantai yang sedang dibangun oleh militer Amerika Serikat

Baca Selengkapnya

Gerindra Sebut Ketidakhadiran Prabowo di Halalbihalal PKS Bukan Sinyal Penolakan

45 menit lalu

Gerindra Sebut Ketidakhadiran Prabowo di Halalbihalal PKS Bukan Sinyal Penolakan

Sufmi Dasco membantah, ketidakhadiran Presiden Terpilih Prabowo Subianto dalam acara Halalbihalal yang digelar PKS merupakan sinyal penolakan

Baca Selengkapnya