Tahun Ini, 14 BUMN Akan Diprivatisasi

Reporter

Editor

Kamis, 16 Oktober 2003 13:45 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Privatisasi BUMN, sesuai dengan GBHN 1999-2004, akan dilakukan terhadap BUMN yang usahanya tidak menyangkut kepentingan umum. Sementara pada tahun ini, direncanakan ada 14 BUMN yang akan diprivatisasi. Demikian Menteri Keuangan Prijadi Praptosuhardjo, Rabu (14/2), pada Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi IX DPR di Gedung MPR/DPR, Jakarta.

Menurut Menteri Prijadi, BUMN yang akan diprivatisasi ini didasari oleh pertimbangan kinerja perusahaan yang prospektif dan memiliki dayasaing. Sedangkan metode privatisasinya akan melalui Initial Public Offering (IPO), atau melalui kerja sama atas dasar kondisi pasar, potensi investor dan jenis usahanya.

Khusus mengenai IPO, lanjut dia, penunjukkan lembaga penunjang dilakukan melalui proses kontes kecantikan (beauty contest) yang diselenggarakan oleh BUMN serta partner strategisnya. Ini dilakukan melalui proses penawaran yang transparan.

Mengenai permintaan pemerintah daerah untuk memperoleh kontribusi dari BUMN, dikatakan bahwa BUMN adalah unit usaha yang mandiri. Jadi, tidak jauh berbeda dengan perusahaan lain. Tanpa adanya perhatian dan pengertian tentang hal tersebut, kinerja BUMN akan terus mengalami penurunan. Sebab, permintaan itu hanya akan memberatkan BUMN dan dapat mengurangi minat investor untuk melakukan investasi di daerah yang bersangkutan.

Sehubungan dengan tidak optimalnya keuangan BUMN, menurut Prijadi, jajaran Departemen Keuangan akan mengambil langkah-langkah kebijakan untuk memperbaiki kinerja BUMN. Kebijakan itu akan berupa restrukturisasi, baik menyangkut keuangan, operasional maupun sumber daya manusia.

Mengenai restrukturisasi ini, direktorat jenderal pengembangan BUMN dan BPPN telah sepakat untuk mempercepat penyelesaian restrukturisasi 44 BUMN. Dengan begitu, diharapkan masalah keuangan ini dapat diselesaikan dalam beberapa bulan ke depan. (Rifat Pasha)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Prabowo-Gibran Ajukan Permohonan Intervensi Gugatan PDIP di PTUN

57 detik lalu

Prabowo-Gibran Ajukan Permohonan Intervensi Gugatan PDIP di PTUN

Tim Hukum PDIP diketahui menggugat KPU karena diduga melakukan perbuatan melawan hukum atas penerimaan pendaftaran Gibran sebagai cawapres.

Baca Selengkapnya

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

1 menit lalu

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Digitalisasi menjadi salah satu langkah untuk memperluas akses masyarakat terhadap perbankan demi mencapai pertumbuhan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya

Ketahui 6 Perbedaan Smart TV dan Android TV Sebelum Membeli

2 menit lalu

Ketahui 6 Perbedaan Smart TV dan Android TV Sebelum Membeli

Jika Anda bingung memilih antara Smart TV dan Android TV, ketahui perbedaan Smart TV dan Android TV sebelum memutuskan membeli.

Baca Selengkapnya

Cak Imin Sebut 3 Kriteria Calon Kepala Daerah yang akan Diusung PKB, Apa Saja?

3 menit lalu

Cak Imin Sebut 3 Kriteria Calon Kepala Daerah yang akan Diusung PKB, Apa Saja?

Cak Imin menyebutkan PKB ingin mengembalikan semangat reformasi 1998.

Baca Selengkapnya

Feby Longgo Ketua Kelompok Mekaar Sukses Membantu Sesama

5 menit lalu

Feby Longgo Ketua Kelompok Mekaar Sukses Membantu Sesama

Feby Longgo mendapat mandat sebagai ketua kelompok semakin menjadikannya bersemangat dalam memajukan usahanya.

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Irak vs Indonesia di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024 Malam ini

6 menit lalu

Preview Timnas U-23 Irak vs Indonesia di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024 Malam ini

Duel Timnas U-23 Irak vs Indonesia akan tersaji pada pertandingan perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024. Kedua tim menghadapi tekanan.

Baca Selengkapnya

Natasha Rizky Bertemu Navito Halal di Jepang, Netizen Tak Lagi Berharap Rujuk dengan Desta

9 menit lalu

Natasha Rizky Bertemu Navito Halal di Jepang, Netizen Tak Lagi Berharap Rujuk dengan Desta

Natasha Rizky bertemu influencer makanan halal di Jepang, Navito Halal dan membuat konten bersama yang berujung harapan netizen agar berjodoh.

Baca Selengkapnya

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

10 menit lalu

Lagi, Pembocor Kasus Boeing Mendadak Meninggal Dunia

Seorang pelapor yang menuduh pemasok Boeing mengabaikan cacat produksi 737 MAX telah meninggal dunia

Baca Selengkapnya

10 Cara Download Video Reels di Instagram dengan Mudah

13 menit lalu

10 Cara Download Video Reels di Instagram dengan Mudah

Berikut cara download Reels Instagram menggunakan aplikasi dan situs web yang cukup praktis. Video langsung terdownload dengan mudah.

Baca Selengkapnya

Hardiknas 2024, UGM Ingin Wujudkan Kampus Inklusif

14 menit lalu

Hardiknas 2024, UGM Ingin Wujudkan Kampus Inklusif

Rektor UGM Ova Emilia mengatakan, UGM telah membangun ekosistem pendidikan yang inklusif, inovatif, strategis, berdaya saing, dan sinergis.

Baca Selengkapnya