Jasa Marga: Ada Perbaikan Jalan di Tol JORR Non S Mulai Hari Ini, Sebagian Lajur Tak Dapat Dilintasi

Reporter

Riri Rahayu

Editor

Grace gandhi

Senin, 20 Mei 2024 09:15 WIB

Ambulans melintas di jalan Tol JORR II, Jakarta, Rabu, 14 Juli 2021. Menurut Pengurus Bidang Operasional Asosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI), Fitri Wiyanti, selama pembatasan aktivitas tersebut lalu lintas jalan tol merosot 30 - 40 persen dibanding rata-rata sebelum PPKM darurat. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Jasa Marga kembali melakukan pemeliharaan perkerasan jalan di ruas Tol Jakarta Outer Ring Road (JORR) Non S mulai hari ini, Senin, 20 Mei 2024. Pekerjaan ini dijadwalkan hingga Minggu, 26 Mei mendatang.

Adapun, berikut rincian titik lokasi pekerjaan rekonstruksi rigid tersebut:

Arah Cikunir

  • KM 17+010 sampai KM 17+020 di luar 1 sepanjang 10 meter, dilaksanakan Sabtu, 25 Mei 2024
  • KM 18+340 sampai KM 18+345 di lajur 2 sepanjang 5 meter, dilaksanakan Rabu, 22 Mei 2024
  • KM 18+640 sampai KM 18+645 di lajur 1 sepanjang 5 meter, dilaksanakan Kamis, 23 Mei 2024
  • KM 18+660 sampai KM 18+665 di lajur 1 sepanjang 5 meter, dilaksanakan Minggu, 26 Mei 2024
  • KM 19+530 sampai KM 19+535 di lajur 1 sepanjang 5 meter, dilaksanakan Selasa, 21 Mei 2024

Arah Pondok Ranji

  • KM 34+070 sampai KM 34+055 di lajur 1 sepanjang 15 meter, dilaksanakan Sabtu, 25 Mei 2024
  • KM 36+080 sampai KM 36+070 di lajur 1 sepanjang 10 meter, dilaksanakan Senin, 20 Mei 2024
  • KM 38+420 sampai KM 38+410 di lajur 1 sepanjang 10 meter, dilaksanakan Jum'at, 25 Mei 2024
  • KM 39+930 sampai KM 39+925 di lajur 1 sepanjang 5 meter, dilaksanakan Selasa, 21 Mei 2024
  • KM 40+150 sampai KM 40+140 di lajur 2 sepanjang 10 meter, dilaksanakan Rabu, 22 Mei 2024.

Senior Manager Representative Office 1 Regional Jasamarga Metropolitan Tollroad Alvin Andituahta Singarimbun mengatakan lajur yang menjadi objek pemeliharaan tidak dapat dilalui kendaraan selama pekerjaan berlangsung.

Advertising
Advertising

"Namun lajur lainnya dapat digunakan sebagai lajur lalu lintas," katanya melalui keterangan tertulis, Ahad malam, 19 Mei 2024. "Kami memohon maaf atas ketidaknyamanan akibat pekerjaan tersebut.

Alvin mengimbau pengguna jalan dapat mengatur perjalanan, mengecek kondisi lalu lintas sebelum melakukan perjalanan, serta mengikuti arahan petugas. Selai itu, memperbaharui informasi lalu lintas dengan mengakses Call Center 24 jam Jasa marga di nomor telepon 14080 atau melalui aplikasi Travoy.

Pilihan Editor: Dihadiri Elon Musk, Jokowi akan Buka KTT World Water Forum Senin Pagi Ini

Berita terkait

Volume Kendaraan yang Tinggalkan Jabodetabek Alami Penurunan, Menuju Puncak Masih Ramai

4 jam lalu

Volume Kendaraan yang Tinggalkan Jabodetabek Alami Penurunan, Menuju Puncak Masih Ramai

PT Jasamarga Metropolitan Tollroad menyebut, H-1 libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW terpantau 120.949 kendaraan meninggalkan Jabodetabek.

Baca Selengkapnya

561 Ribu Lebih Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Menjelang Libur Maulid Nabi

5 jam lalu

561 Ribu Lebih Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Menjelang Libur Maulid Nabi

Jasa Marga mencatat lebih dari 561 ribu kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek menjelang libur Maulid Nabi.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Maulid Nabi, Volume Lalu Lintas Kendaraan Masih Meningkat di Sekitar Tol Jawa Barat

5 jam lalu

Libur Panjang Maulid Nabi, Volume Lalu Lintas Kendaraan Masih Meningkat di Sekitar Tol Jawa Barat

Jasamarga Metropolitan Tollroad Plaza Tol Cililitan mengungkapkan masih terjadi peningkatan volume kendaraan di sekitar tol Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Maulid Nabi, Volume Lalu Lintas Tol Luar Pulau Jawa Alami Kenaikan

8 jam lalu

Libur Panjang Maulid Nabi, Volume Lalu Lintas Tol Luar Pulau Jawa Alami Kenaikan

Jasamarga Nusantara Tollroad mengatakan terjadi peningkatan volume lalu lintas di tiga ruas tol regional nusantara selama libur panjang.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Maulid Nabi Muhammad SAW 2024, Jasamarga: Terjadi Peningkatan Volume Lalu Lintas

9 jam lalu

Libur Panjang Maulid Nabi Muhammad SAW 2024, Jasamarga: Terjadi Peningkatan Volume Lalu Lintas

Periode libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 2024 dalam pantauan Jasamarga Metropolitan Tollroad Regional secara umum terjadi kenaikan volume lalu lintas

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Koper yang Aman untuk Traveling, Minim Risiko Lecet dan Bocor

1 hari lalu

Rekomendasi Koper yang Aman untuk Traveling, Minim Risiko Lecet dan Bocor

Pramugari berbagi tips memilih koper yang tepat untuk traveling, memastikan semua barang bawaan tetap aman di dalam bagasi pesawat.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Maulid Nabi, Lebih dari 156.000 Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek

1 hari lalu

Libur Panjang Maulid Nabi, Lebih dari 156.000 Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek

Jasa Marga mencatat adanya peningkatan lalu lintas di beberapa ruas tol metropolitan menjelang libur panjang Maulid Nabi 2024.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Maulid Nabi, Jumlah Kendaraan Naik 8,6 Persen di Sekitar Tol Jabodetabek

1 hari lalu

Libur Panjang Maulid Nabi, Jumlah Kendaraan Naik 8,6 Persen di Sekitar Tol Jabodetabek

Jasa Marga Metropolitan Tollroad mengungkapkan peningkatan volume kendaraan di sekitar tol Jabodetabek menjelang libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Motif Perampokan Sopir Taksi Online di Tol JORR Bekasi

3 hari lalu

Polisi Ungkap Motif Perampokan Sopir Taksi Online di Tol JORR Bekasi

Tersangka perampokan sopir taksi online inDrive itu sengaja memilih driver perempuan karena memang niat jahat sejak awal.

Baca Selengkapnya

5 Barang-barang Penting yang Harus Disiapkan Saat Perjalanan Jauh di Musim Kemarau

6 hari lalu

5 Barang-barang Penting yang Harus Disiapkan Saat Perjalanan Jauh di Musim Kemarau

Musim kemarau menjadi hal yang dikhawatirkan. Mulai dari dampak sosial hingga kesehatannya. Seperti suhu udara yang tinggi dan udara yang kering

Baca Selengkapnya