Jadwal Ganjil-Genap Mudik di Tol Trans Jawa dan Kendaraan yang Dikecualikan

Reporter

Andika Dwi

Editor

Agung Sedayu

Sabtu, 6 April 2024 04:15 WIB

Petugas Sat Lantas Polres Bogor dan petugas Dishub Kabupaten Bogor mengarahkan mobil wisatawan saat penyekatan kendaraan bernomor polisi ganjil genap di jalur wisata Puncak, Gadog, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis 18 Mei 2023. Sat Lantas Polres Bogor memberlakukan sistem ganjil-genap bagi kendaraan bermotor menuju kawasan Puncak mulai Rabu (17/5) hingga Minggu (21/5). ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya

TEMPO.CO, Jakarta - Demi kenyamanan dan kelancaran arus mudik 2024, polisi menerapkan sejumlah kebijakan rekayasa lalu lintas, salah satunya ganjil genap. Aturan sistem ganjil-genap ini berlaku di Tol Trans Jawa dengan menyesuaikan kondisi di lapangan. Aturan ini berlaku mulai Jumat besok, 5 April 2024.

Kepala Korlantas Polri Irjen Pol Aan Suhanan mengatakan bahwa bagi pemudik yang melanggar, maka nantinya akan ditilang elektronik melalui kamera electronic traffic law enforcement (ETLE).

“Kami tempatkan kamera ETLE di gerbang-gerbang tol yang memang diberlakukan pembatasan melalui ganjil-genap,” ucap Aan dalam konferensi pers bertajuk Persiapan dan Rencana Operasi Angkutan Lebaran 2024 di Jakarta dalam keterangan resminya, Ahad, 17 Maret 2024. Lebih jelasnya, cek jadwal ganjil genap mudik Lebaran 2023 di Tol Trans Jawa berikut ini.

Jadwal Ganjil-genap Mudik Lebaran 2024 di Tol Trans Jawa

Pemberlakuan sistem ganjil-genap akan diterapkan di Tol Trans Jawa meliputi Tol Jakarta-Cikampek kilometer (Km) 0 hingga (Km) 141 dan Tol Semarang-Batang. Berikut jadwal lengkap pengenaan sistem ganjil-genap selama mudik Lebaran 2024:

Advertising
Advertising

Arus mudik:

- Jumat-Minggu, 5-7 April 2024 pukul 14.00-24.00 WIB.

- Senin, 8 April 2024 pukul 08.00-24.00 WIB.

- Selasa, 9 April 2024 pukul 08.00-24.00 WIB.

Arus balik:

- Jumat, 12 April 2024 pukul 14.00-24.00 WIB.

- Sabtu, 13 April 2024 pukul 08.00-24.00 WIB.

- Minggu-Selasa, 14-16 April 2024 pukul 08.00-08.00 WIB.

Selanjutnya: Kendaraan yang Dikecualikan di Aturan Ganjil-genap...

Berita terkait

6 Jenis Kendaraan Bebas Pajak dan Bea Balik Nama

1 hari lalu

6 Jenis Kendaraan Bebas Pajak dan Bea Balik Nama

Berikut adalah beberapa jenis kendaraan yang dibebaskan dari pajak dan bea balik nama.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Prabowo akan Ganti Mobil Dinas Menteri dengan Maung, Presiden Sebut IKN Ibu Kota Politik Dirampungkan dalam 4 Tahun

3 hari lalu

Terpopuler: Prabowo akan Ganti Mobil Dinas Menteri dengan Maung, Presiden Sebut IKN Ibu Kota Politik Dirampungkan dalam 4 Tahun

Wamenkeu Anggito Abimanyu mengungkapkan Presiden Prabowo Subianto meminta agar seluruh mobil dinas menteri dan eselon 1 menggunakan produksi Pindad.

Baca Selengkapnya

Prabowo Rencanakan Menteri hingga Wali Kota Gunakan Maung Pindad Jadi Kendaraan Dinas

3 hari lalu

Prabowo Rencanakan Menteri hingga Wali Kota Gunakan Maung Pindad Jadi Kendaraan Dinas

Presiden Prabowo Subianto berencana agar para pejabat dari tingkat menteri hingga walikota mengendarai kendaraan yang sama. Ini alasannya.

Baca Selengkapnya

Wamenkeu Anggito Abimanyu Ungkap Instruksi Prabowo Ganti Seluruh Kendaraan Menteri dan Eselon I Jadi Mobil Maung Pindad

3 hari lalu

Wamenkeu Anggito Abimanyu Ungkap Instruksi Prabowo Ganti Seluruh Kendaraan Menteri dan Eselon I Jadi Mobil Maung Pindad

Wamenkeu Anggito Abimanyu membeberkan rencana Presiden Prabowo mengganti seluruh kendaraan menteri dan eselon 1 jadi mobil Maung Pindad pekan depan

Baca Selengkapnya

Mengenal RON 92 pada BBM, Kelebihan, dan Kekurangannya

4 hari lalu

Mengenal RON 92 pada BBM, Kelebihan, dan Kekurangannya

Mengenal RON 92 pada BBM beserta kelebihan dan kekurangannya. Tidak semua kendaraan cocok menggunakan RON 92. Ini informasinya.

Baca Selengkapnya

Kisaran Biaya Membuat Plat Nomor Cantik untuk Kendaraan

9 hari lalu

Kisaran Biaya Membuat Plat Nomor Cantik untuk Kendaraan

Meski tampak sepele, memiliki plat nomor cantik membutuhkan biaya tambahan dan proses pengajuannya mengikuti aturan tertentu.

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Plat Nomor Cantik untuk Kendaraan

9 hari lalu

Cara Membuat Plat Nomor Cantik untuk Kendaraan

Pemilik kendaraan dapat memesan plat nomor cantik dengan kombinasi khusus.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Menindak 194 Pelanggar pada Hari Pertama Operasi Zebra Jaya 2024

16 hari lalu

Polda Metro Menindak 194 Pelanggar pada Hari Pertama Operasi Zebra Jaya 2024

Dari 194 pelanggar pada hari pertama Operasi Zebra Jaya 2024, sebanyak 164 diberikan teguran.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Beruntun di Wonogiri Libatkan 4 Kendaraan, 1 Korban Meninggal

17 hari lalu

Kecelakaan Beruntun di Wonogiri Libatkan 4 Kendaraan, 1 Korban Meninggal

Kecelakaan beruntun terjadi di jalan raya Pracimantoro-Wonogiri. Peristiwa yang melibatkan tiga mobil dan satu motor itu mengakibatkan satu korban meninggal.

Baca Selengkapnya

Apakah Sepeda Listrik Boleh Digunakan di Jalan Raya? Begini Aturannya

22 hari lalu

Apakah Sepeda Listrik Boleh Digunakan di Jalan Raya? Begini Aturannya

Sepeda listrik tidak diperbolehkan melintas di jalan raya, terutama jalan umum yang dipadati oleh kendaraan bermotor lainnya.

Baca Selengkapnya