IHSG Hari Ini Kemungkinan Rebound di Kisaran 6.880-6.971

Reporter

Magang KJI

Editor

Grace gandhi

Senin, 31 Juli 2023 08:50 WIB

Karyawan mengamati layar pergerakan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis, 10 September 2020. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun tajam sebesar lima persen pada level 4.892,87 atau turun 257,49 poin. ANTARA/Reno Esnir

TEMPO.CO, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG akhir pekan lalu sempat melemah ke area demand 6.850-6.880, lalu kembali menguat ke 6.900. Vice President dan Senior Analis Teknikal PT Samuel Sekuritas Indonesia Muhammad Alfatih memproyeksikan kemungkinan awal pekan ini cenderung bergerak naik di kisaran 6.870-6.930.

Menurut Alfatih, saham-saham yang layak diperhatikan pada perdagangan hari ini adalah:

MEDC (last 1.130) – Buy
Target 1165, next 1.220
Stop <1.090
Continuation pattern toward triangle target
Alfatih mengatakan harga akhir pekan lalu kembali menguat, memberi pola bullish continuation, sehingga memperbesar kemungkinan kenaikan harga menuju target triangle (pola sejak Februari 2023), di sekitar 1.165-1.220. Batas risiko terdekat di 1.090.

NCKL (last 950) – Buy
Target 1.005-1.060
Stop <920
Rebound from support
Alfatih berujar harga akhir pekan lalu rebound dari support upchannel (pola sejak Juni 2023). Kemungkinan kenaikan dalam pola upchannel ke arah 1.005-1.060. Batas risiko <920.

ADRO (last 2.470) – Buy
Target 2.600- 2.650
Stop <2.410
Rebound in upchannel
Menurut Alfatih, harga akhir pekan lalu rebound dari support dalam pola upchannel sejak akhir Mei 2023. Potensi kenaikan ke 2.600- 2.650. Batas risiko <2.410.

Advertising
Advertising

MAPI (last 2020) – Buy
Target 2.070-2.100
Stop <1.975
Upchannel
"Harga akhir pekan lalu kembali menguat dan berpotensi melanjutkan kenaikan ke arah 2.070-2.100, selanjutnya ke 2.300. Batas risiko terdekat 1.975," kata Alfatih.

ICBP (last 11.200) – Buy
Target 11.450-11.700
Stop <11.050
Rebound from support
Alfatih mengatakan harga akhir pekan lalu rebound dari support (pola sejak Mei 2023) Sementara itu harga gandum dunia gagal melanjutkan kenaikan dan cenderung turun dalam konsolidasi. "Potensi kenaikan ke 11.450-11.700. Batas risiko <11.050," kata Alfatih.

NSSS (last 224) – Buy
Target 234, next 245
Stop <220
Testing resistance within upchannel
Harga masih menguat dalam pola kenaikan sejak awal pekan lalu. Potensi kenaikan ke 234, lalu 245. Batas risiko 220.

Disclaimer: Berita ini merupakan hasil kerja sama dengan PT Samuel Sekuritas Indonesia. Berita ini tidak bertujuan mengajak pembaca untuk membeli atau menjual saham. Keputusan investasi sepenuhnya berada di tangan pembaca.

Pilihan Editor: Foto Ala Luffy One Piece, Sri Mulyani: Jangan Mudah Kehilangan Harapan

Berita terkait

Akhir Pekan, Harga Emas Antam Tembus Rp 1.350.000 per Gram

1 hari lalu

Akhir Pekan, Harga Emas Antam Tembus Rp 1.350.000 per Gram

Harga emas PT Aneka Tambang atauharga emas Antam melonjak ke level Rp 1.350.000 per gram dalam perdagangan akhir pekan, Sabtu, 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Airlangga Sebut IA-CEPA Dorong Perdagangan RI-Australia Melonjak 90 Persen

2 hari lalu

Airlangga Sebut IA-CEPA Dorong Perdagangan RI-Australia Melonjak 90 Persen

Menteri Airlangga menyatakan IA-CEPA pada tahun 2020 telah berhasil menggenjot nilai perdagangan Indonesia dan Australia melonjak hingga 90 persen.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

2 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

IHSG menutup sesi di level 7,328.1 atau +1,12 persen.

Baca Selengkapnya

Tingkatkan Ekspor ke Amerika Selatan, Kemendag Akan Pakai Perjanjian Perdagangan Bilateral dengan Cile

2 hari lalu

Tingkatkan Ekspor ke Amerika Selatan, Kemendag Akan Pakai Perjanjian Perdagangan Bilateral dengan Cile

Kemendag berencana memanfaatkan perjanjian dagang bilateralnya dengan Cile untuk meningkatkan ekspor ke Amerika Selatan.

Baca Selengkapnya

Rupiah Menguat ke Level Rp 15.923 per Dolar AS

3 hari lalu

Rupiah Menguat ke Level Rp 15.923 per Dolar AS

Kurs rupiah hari ini ditutup menguat 104 poin ke level Rp 15.923 per dolar AS.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

3 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

Analis PT Samuel Sekuritas Indonesia menyebutkan Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG melanjutkan pergerakan positifnya

Baca Selengkapnya

Kementerian Perdagangan Antisipasi Fenomena Alih Mitra Dagang di Pasar Global

3 hari lalu

Kementerian Perdagangan Antisipasi Fenomena Alih Mitra Dagang di Pasar Global

Kementerian Perdagangan mengungkapkan saat ini fenomena alih mitra dagang sejumlah negara telah mempengaruhi ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Rupiah Menguat Setelah Rilis Indeks Harga Produsen Amerika Serikat Membaik

4 hari lalu

Rupiah Menguat Setelah Rilis Indeks Harga Produsen Amerika Serikat Membaik

Rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Rabu ditutup menguat setelah rilis data inflasi Indeks Harga Produsen (PPI) Amerika Serikat menguat.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

4 hari lalu

Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebut bantuan beras merupakan langkah konkret untuk meringankan beban masyarakat.

Baca Selengkapnya

RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

4 hari lalu

RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto dan Duta Besar China untuk Indonesia Lu Kang bertemu untuk membahas penguatan kerja sama

Baca Selengkapnya