Inflasi Inggris Naik Tak Terduga, Bank of England Bakal Naikkan Suku Bunga?

Kamis, 23 Maret 2023 11:08 WIB

Bank of England. AP/Matt Dunham

Inflasi keseluruhan untuk makanan dan minuman non-alkohol naik menjadi 18,0 psrsen, tertinggi sejak 1977. Ini mencerminkan cuaca dingin di Eropa selatan dan Afrika utara, serta berkurangnya produksi dari rumah kaca di Eropa Utara yang menghadapi tagihan tinggi energi.

Harga minuman beralkohol yang lebih tinggi menambahkan 0,17 poin persentase ke tingkat inflasi Februari, sementara kenaikan harga makanan dan minuman non-alkohol menambahkan 0,15 poin persentase. Harga bensin yang lebih rendah membantu mengimbangi beberapa kenaikan ini.

Inflasi tahunan di sektor jasa, yang dilihat oleh sebagian besar pembuat kebijakan sebagai ukuran yang baik dari tekanan harga yang mendasari ekonomi, naik menjadi 6,6 persen dari 6,0 persen di bulan Januari.

Upah pokok yang merupakan pendorong besar harga layanan naik 6,5 persen tahunan dalam tiga bulan hingga Januari. Sementara survei terhadap pemberi kerja pada Rabu, 22 Maret 2023 menunjukkan mereka akan menaikkan gaji rata-rata 5 persen tahun ini atau sekitar dua kali lipat sebelum pandemi.

IHK yang tidak termasuk energi, makanan, alkohol, dan tembakau juga diawasi oleh BoE . Ini naik menjadi 6,2 persen dari 5,8 persen di bulan Januari, dibandingkan perkiraan penurunan menjadi 5,7 persen.

"Angka-angka inflasi ini sedikit mirip dengan pengalaman AS baru-baru ini, di mana tampaknya inflasi inti mereda dengan cepat beberapa bulan yang lalu hanya untuk kembali berakselerasi karena aktivitas ekonomi terbukti tangguh," kata Kepala Ekonom Inggris di Capital Economics, Paul Dales.

Namun, analis lain menyebut kenaikan inflasi tampaknya disebabkan oleh faktor-faktor yang bersifat one-off.

Selanjutnya: Bulan lalu, BoE memperkirakan inflasi utama....

Berita terkait

Ajang Balap Formula 1 Pertama Diadakan 74 Tahun Lalu, Siapa Juaranya?

1 jam lalu

Ajang Balap Formula 1 Pertama Diadakan 74 Tahun Lalu, Siapa Juaranya?

Formula 1 pertama di Sirkuit Silverstone, Inggris dimenangkan oleh Guiseppe Farina, berikut profilnya

Baca Selengkapnya

Analis Perkirakan Harga Emas Terus Naik, Investor Diminta Tahan Dulu

2 hari lalu

Analis Perkirakan Harga Emas Terus Naik, Investor Diminta Tahan Dulu

Analis komoditas dan mata uang Lukman Leong mengatakan kenaikan harga emas Antam mengikuti tren harga emas dunia.

Baca Selengkapnya

Rishi Sunak Minta Universitas di Inggris Lindungi Mahasiswa Yahudi dari Pelecehan

3 hari lalu

Rishi Sunak Minta Universitas di Inggris Lindungi Mahasiswa Yahudi dari Pelecehan

Rishi Sunak menyerukan pada universitas di Inggris agar melindungi mahasiswa pemeluk yahudi dari pelecehan menyusul unjuk rasa pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Apindo Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Tercapai

4 hari lalu

Apindo Optimistis Target Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Tercapai

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) optimistis target pertumbuhan ekonomi sebesar 5 persen pada tahun ini dapat tercapai.

Baca Selengkapnya

Bank Danamon Belum Berencana Naikkan Suku Bunga KPR

4 hari lalu

Bank Danamon Belum Berencana Naikkan Suku Bunga KPR

Bank Danamon Indonesia belum berencana menaikkan suku bunga KPR meski suku bunga acuan BI naik menjadi 6,25 persen

Baca Selengkapnya

Kejati Bali Periksa Tujuh Saksi soal Dugaan Bendesa Adat Peras Investor

5 hari lalu

Kejati Bali Periksa Tujuh Saksi soal Dugaan Bendesa Adat Peras Investor

Seorang Bendesa Adat di Bali ditangkap Kejaksaan atas dugaan pemerasan terhadap investor

Baca Selengkapnya

Startup Runchise Kumpulkan Modal Segar Rp 16 Miliar, Akan Digunakan untuk Apa Saja?

5 hari lalu

Startup Runchise Kumpulkan Modal Segar Rp 16 Miliar, Akan Digunakan untuk Apa Saja?

Startup manajemen restoran dan waralaba kuliner dalam negeri, Runchise, memperoleh pendanaan segar sebesar US$1 juta atau sekitar Rp 16 miliar.

Baca Selengkapnya

Rupiah Ditutup Melemah 20 Poin Jadi Rp 16.046 per Dolar AS

5 hari lalu

Rupiah Ditutup Melemah 20 Poin Jadi Rp 16.046 per Dolar AS

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (dolar AS) yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa melemah 20 poin.

Baca Selengkapnya

Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

6 hari lalu

Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Menlu Belgia Hadja Lahbib mengatakan negaranya akan mendukung resolusi yang mengakui Palestina sebagai anggota penuh PBB

Baca Selengkapnya

Sadiq Khan, Muslim Pertama yang Terpilih Jadi Wali Kota London Tiga Periode

6 hari lalu

Sadiq Khan, Muslim Pertama yang Terpilih Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Sadiq khan terpilih untuk ketiga kalinya sebagai wali kota London.

Baca Selengkapnya