Maju Mundur Akuisisi Saham Twitter, Elon Musk Matangkan Kajian Ini

Minggu, 15 Mei 2022 05:34 WIB

Dalam laporan kuartalan terbaru, Twitter menyatakan rata-rata akun palsu atau spam selama kuartal I/2022 mewakili kurang dari 5 persen pengguna aktif harian bulanan. Pohak perseroan telah menerapkan penilaian yang lebih signifikan, dan jumlah sebenarnya bisa saja lebih tinggi dari 5 persen.

CEO Twitter, Parag Agrawal mengatakan, perseroan perlu mempersiapkan diri untuk skenario apapun yang terjadi.

Sebagai informasi, Elon Musk berencana membeli Twitter untuk melakukan reformasi. Bulan lalu, dia menegaskan ingin mengautentikasi setiap pengguna dan membuat algoritmenya menjadi open source.

Twitter juga dibidik menjadi platform yang membentengi kebebasan berbicara dan melonggarkan batas moderasi konten.

Meski saat ini kehadiran bot diizinkan di Twitter, namun hanya sebatas bot yang berfungsi sebagai pengingat seperti @tinycarebot. Kehadiran bot spam tidak diperbolehkan.

Selain diduga meragukan bot spam di Twitter, Elon Musk masih mengamankan pendanaan untuk akuisisi. Dia dikabarkan telah melakukan perbincangan dengan investor untuk meningkatkan ekuitas dan mempertimbangkan opsi pembiayaan yang tepat untuk mencegah margin loan yang akan mempengaruhi saham Tesla.

Kepala Penelitian TMT Mirabaud Equity Research, Neil Campling menyatakan bahwa Musk tidak pernah memiliki dana utuh. Pasalnya, miliarder itu terus-menerus mencari dukungan finansial.

“Tidak ada pembeli lain yang akan muncul – jika Musk memutuskan dia masih tertarik, dia dapat menyebutkan harganya dan itu tidak akan lebih tinggi,” ujar Neil.

Musk sempat gamang antara membatalkan rencana akuisisi Twitter atau tetap melanjutkannya. Dalam hitungan minggu, dirinya berubah dari hanya menjadi prolific user, hingga akhirnya melakukan pengambilalihan tanpa diminta dan tanpa rencana pembiayaan terperinci.

Baca: Presiden Jokowi Bakal Bertemu Elon Musk di AS, Begini Penjelasan Menteri Luhut

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu

Berita terkait

Elon Musk Paripurnakan Branding X.com, Sebagian Pengguna Pilih Tetap Sebut Twitter

31 menit lalu

Elon Musk Paripurnakan Branding X.com, Sebagian Pengguna Pilih Tetap Sebut Twitter

Langkah final dilakukan Elon Musk dengan mengarahkan semua pengguna Twitter.com ke domain baru, X.com, per Jumat lalu, 17 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Hadiri World Water Forum Ke-10, Elon Musk Disambut Luhut Pandjaitan

9 jam lalu

Hadiri World Water Forum Ke-10, Elon Musk Disambut Luhut Pandjaitan

Presiden Joko Widodo bersama Elon Musk akan meluncurkan Starlink di salah satu Puskesmas di Denpasar, Bali.

Baca Selengkapnya

Layanan Starlink sudah Ada di IKN, Tersedia di Area Strategis Kawasan Inti Pemerintahan

10 jam lalu

Layanan Starlink sudah Ada di IKN, Tersedia di Area Strategis Kawasan Inti Pemerintahan

OIKN berkolaborasi dengan Tony Blair Institute Indonesia yang sudah menyediakan beberapa set Starlink Flat High-Performance Kit untuk dipasang di ibu kota baru tersebut

Baca Selengkapnya

Luhut Tawarkan Elon Musk Luncurkan Roket Starship ke Mars dari Biak

10 jam lalu

Luhut Tawarkan Elon Musk Luncurkan Roket Starship ke Mars dari Biak

Luhut pun sempat bertanya soal keseriusan Elon Musk meluncurkan roket ke Mars dan menawarkan peluncuran roket Starship dapat dilakukan di Biak, Papua

Baca Selengkapnya

Luhut Binsar Pandjaitan Jemput Elon Musk di Bali, Pastikan Peluncuran Starlink Hari Ini

12 jam lalu

Luhut Binsar Pandjaitan Jemput Elon Musk di Bali, Pastikan Peluncuran Starlink Hari Ini

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyambut kedatangan CEO SpaceX sekaligus Tesla Inc, Elon Musk di Bali

Baca Selengkapnya

Elon Musk Disebut-sebut Akan ke Denpasar Bali untuk Resmikan Starlink

1 hari lalu

Elon Musk Disebut-sebut Akan ke Denpasar Bali untuk Resmikan Starlink

Ini akan menjadi kunjungan langsung pertama Elon Musk ke Indonesia.

Baca Selengkapnya

Daftar Kasus Viral yang Menyeret Bea Cukai, Terbaru: Alat Paralayang Milik Atlet Ditahan

2 hari lalu

Daftar Kasus Viral yang Menyeret Bea Cukai, Terbaru: Alat Paralayang Milik Atlet Ditahan

Direktorat Jenderal Bea Cukai Kemenkeu kembali terseret kasus saat menangani barang impor masyarakat. Berikut beberapa kasus viral tersebut.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

2 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

IHSG menutup sesi di level 7,328.1 atau +1,12 persen.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

3 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

Analis PT Samuel Sekuritas Indonesia menyebutkan Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG melanjutkan pergerakan positifnya

Baca Selengkapnya

Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

4 hari lalu

Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

Harga Starlink per bulannya dimulai dari Rp750.000. Biaya ini belum termasuk dengan perangkat keras. Berikut rincian biaya paket lainnya.

Baca Selengkapnya