Erick Thohir: Persiapan Mudik Lebaran 2022 Baik, Meski Ada Kekurangan

Reporter

Antara

Senin, 2 Mei 2022 13:09 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir usai meninjau arus mudik di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Sabtu, 30 April 2022. TEMPO/Lani Diana

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan bahwa persiapan mudik pada Lebaran tahun ini baik, meski masih ada kekurangan. "Insya Allah saya rasa persiapan mudik baik, walaupun masih ada kekurangan," ujar Erick Thohir di Masjid At-Thohir, Cimanggis, Depok, Jawa Barat, Senin.

Menurut Menteri BUMN, Lebaran 2022 merupakan ledakan atau boom mudik yang terjadi setelah pandemi Covid-19 selama dua tahun di Indonesia.

"Alhamdulillah baik, karena setelah dua tahun ini pandemi Covid-19 masyarakat kemarin bisa melakukan mudik luar biasa. Kemarin juga Alhamdulillah saya sempat mengecek bagaimana (situasi) di jalan tol, stasiun kereta api, pelabuhan, bandara dan sebagainya," kata Erick.

Ia juga berjanji akan terus memperbaiki kekurangan dalam mudik tahun ini. Selain itu dirinya juga mengapresiasi berbagai pihak yang telah bekerja sama dan maksimal dalam melayani masyarakat yang akan mudik.

"Insya Allah kita terus perbaiki dan terima kasih juga dengan semua kementerian, pihak kepolisian, TNI yang luar biasa pada mudik tahun ini benar-benar kita bekerja sama dengan baik dan maksimal untuk melayani masyarakat yang akan mudik," katanya.

Sebelumnya Erick Thohir mengatakan lonjakan luar biasa terjadi dalam arus mudik Lebaran 2022. Hal ini tak lepas dari kerinduan banyak orang yang sudah dua tahun tidak mudik.

Dalam pemantauannya, Erick menyebut kepadatan mulai terjadi saat kendaraan memasuki area luar Jakarta. Sementara jalur selatan dilaporkan belum dapat dimaksimalkan karena minimnya fasilitas umum seperti toilet hingga tempat makan.

Erick Thohir juga meminta Telkom dan Telkomsel membantu meningkatkan informasi bahwa kapasitas pesawat dan kereta api masih tersedia untuk mudik. Ia menilai penggunaan moda transportasi kereta dan pesawat membantu mengurangi kapasitas pemudik yang menggunakan jalur darat.

Baca Juga: Erick Thohir Salat Id di Masjid yang Diresmikan Jokowi: Ramai Sekali

Berita terkait

Terpopuler Bisnis: Penjelasan Bulog atas Harga Beras Mahal, Viral Tas Hermes hingga Kekayaan Dirjen Bea Cukai

13 jam lalu

Terpopuler Bisnis: Penjelasan Bulog atas Harga Beras Mahal, Viral Tas Hermes hingga Kekayaan Dirjen Bea Cukai

Penjelasan Bulog atas harga beras yang tetap mahal saat harga gabah terpuruk.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

1 hari lalu

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

Sejumlah pihak mengomentari hasil pertandingan Timnas Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

3 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

4 hari lalu

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

Ketua PSSI Erick Thohir mengatakan, Calvin Verdonk dan Jens Raven menjalani proses naturalisasi

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Konfirmasi Proses Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Sedang Berjalan

4 hari lalu

Erick Thohir Konfirmasi Proses Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Sedang Berjalan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan Calvin Verdonk dan Jens Raven diproyeksikan untuk memperkuat Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

5 hari lalu

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara atau BUMN Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan keterlibatan Kementerian BUMN dalam proyek percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

23 Pengusaha Sumbang Rp 23 Miliar untuk Timnas Indonesia, dari Aguan sampai Maruarar Sirait

5 hari lalu

23 Pengusaha Sumbang Rp 23 Miliar untuk Timnas Indonesia, dari Aguan sampai Maruarar Sirait

Kadin Indonesia Komite Tiongkok, disingkat KIKT inisiasi beri dukungan finansial untuk Timnas Indonesia sejumlah Rp 23 miliar kepada Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Gelar Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024, BIN Sebut Perjalanan Timnas U-23 Indonesia Luar Biasa

5 hari lalu

Gelar Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024, BIN Sebut Perjalanan Timnas U-23 Indonesia Luar Biasa

Setelah gagal ke final Piala Asia U-23 2024 usai dikalahkan Uzbekistan, timnas U-23 Indonesia kejar posisi ketiga demi tiket Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

5 hari lalu

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memotivasi timnas U-23 Indonesia usai kalah di semifinal Piala Asia U-23 2024 untuk kejar tiket Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

BNI Telah Salurkan Kredit hingga Rp 695,16 Triliun per Kuartal I 2024

5 hari lalu

BNI Telah Salurkan Kredit hingga Rp 695,16 Triliun per Kuartal I 2024

Tiga bulan pertama 2024, kredit BNI utamanya terdistribusi ke segmen kredit korporasi swasta.

Baca Selengkapnya