Kapal Pesiar Disiapkan sebagai Tambahan Akomodasi di Ajang MotoGP Mandalika

Reporter

Antara

Selasa, 21 Desember 2021 19:42 WIB

Sebuah pesawat melintas di atas KM Kirana VII saat peresmian pengoperasiannya di Pelabuhan Benoa, Denpasar, Bali, Sabtu, 18 Desember 2021. Kapal ini bertujuan mengembangkan sektor transportasi dan pariwisata termasuk untuk mendukung penyelenggaraan MotoGP di Sirkuit Mandalika tahun 2022. ANTARA/Fikri Yusuf

TEMPO.CO, Jakarta - Bupati Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat H Lalu Pathul Bahri mengatakan pemerintah pusat akan menyiapkan kapal pesiar sebagai tempat penginapan bagi wisatawan saat ajang MotoGP Mandalika.

"Kapal pesiar itu nantinya direncanakan akan bersandar di Pelabuhan Awang," kata H Lalu Pathul Bahri di Praya, Selasa, 21 Desember 2021. Ia mengatakan kapal pesiar disiapkan untuk mengantisipasi kekurangan akomodasi penginapan di Lombok.

Ia mengatakan kapal pesiar yang akan didatangkan itu nantinya memiliki kapasitas 2000 orang.

Selain itu juga, pemerintah pusat akan menyiapkan kapal cepat untuk penyeberangan Bali-Lombok, guna mempermudah akses masuk penonton yang menginap di luar Lombok."Kapal cepat juga akan disiapkan untuk mendukung MotoGP itu," katanya.

Ia mengatakan, selain itu Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi dalam arahanya meminta supaya homestay yang ada di lingkar Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) dan Desa Wisata supaya ditingkatkan supaya standar hotel bintang dua.

"Banyak yang harus dipersiapkan untuk mendukung MotoGP tersebut, seperti keberadaan homestay di lima desa penyangga lingkar Sirkuit Mandalika," katanya.

Untuk diketahui, Sirkuit Mandalika akan menjadi tuan rumah ajang balap MotoGP bulan Maret 2022 dengan jumlah penonton yang diprediksi datang itu mencapai 150 ribu wisatawan. Sedangkan jumlah akomodasi penginapan di NTB mencapai hanya 16 ribu kamar, sehingga wisatawan yang ada datang itu diprediksi menginap di luar Lombok.

Baca Juga: Kapal Pesiar Princess Cruises Keliling Dunia 111 Hari, Akan Singgah di Bali

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Mau Menginap di Rumah Terbang Film Up atau Museum di Paris? Airbnb Rilis 11 Rumah Icon

3 hari lalu

Mau Menginap di Rumah Terbang Film Up atau Museum di Paris? Airbnb Rilis 11 Rumah Icon

Airbnb mengumumkan 11 ikon yang dibuat ulang dari beberapa adegan paling populer dalam budaya pop.

Baca Selengkapnya

Komitmen untuk Pariwisata, Bandara Lombok Tetap Berstatus Internasional

5 hari lalu

Komitmen untuk Pariwisata, Bandara Lombok Tetap Berstatus Internasional

Bandara Lombok merupakan pintu masuk utama bagi wisatawan yang ingin berlibur ke Lombok dan destinasi lain di Nusa Tenggara Barat.

Baca Selengkapnya

Peserta JDM Funday Mandalika 2024 Menelusuri Keindahan Mandalika

7 hari lalu

Peserta JDM Funday Mandalika 2024 Menelusuri Keindahan Mandalika

JDM Funday Mandalika Time Attack 2024 digelar pada 28 April - 1 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Satgas Pasti Diminta Berantas Pinjol Ilegal, Ada Diskon 50 Persen Tiket MotoGP Mandalika

8 hari lalu

Terkini Bisnis: Satgas Pasti Diminta Berantas Pinjol Ilegal, Ada Diskon 50 Persen Tiket MotoGP Mandalika

YLKI minta Satgas Pasti berantas pinjol ilegal sampai ke akarnya.

Baca Selengkapnya

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

8 hari lalu

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

Harga tiket ajang MotoGP di Sirkuit Pertamina Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, didiskon 50 persen selama periode early bird.

Baca Selengkapnya

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

8 hari lalu

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

PLN NTB meneken Perjanjian Jual Beli Sertifikat Energi Terbarukan dengan Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika.

Baca Selengkapnya

Sirkuit Mandalika Bakal Didatangi Puluhan Mobil Sport Jepang untuk Berlaga

10 hari lalu

Sirkuit Mandalika Bakal Didatangi Puluhan Mobil Sport Jepang untuk Berlaga

Sebanyak 85 mobil Jepang performa tinggi dari seluruh Indonesia akan hadir di Pertamina Mandalika International Circuit untuk ikut kompetisi.

Baca Selengkapnya

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

12 hari lalu

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.

Baca Selengkapnya

Kunjungan Wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika Naik Drastis selama Libur Lebaran 2024

15 hari lalu

Kunjungan Wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika Naik Drastis selama Libur Lebaran 2024

ITDC mencatat jumlah kunjungan wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika pada periode 8-18 April mencapai 47.786 orang.

Baca Selengkapnya

Reza Permadi Hadirkan Alat untuk Data Pengunjung Desa Wisata di 14th SIA 2023

18 hari lalu

Reza Permadi Hadirkan Alat untuk Data Pengunjung Desa Wisata di 14th SIA 2023

Keunggulan AVMS adalah ia mudah digunakan oleh pengelola destinasi wisata atau desa wisata

Baca Selengkapnya