Sriwijaya Air Jual Tiket Murah Rp 170 Ribu Hari Ini, Garuda Promo AMAZ11.11NG

Reporter

Bisnis.com

Selasa, 10 November 2020 12:02 WIB

Pesawat Sriwijaya Air. Dok. TEMPO/Kink Kusuma Rein

TEMPO.CO, Jakarta - Maskapai Sriwijaya Air dan Nam Air menawarkan promo tiket pesawat murah Rp 170 ribu untuk semua rute domestik atau di dalam negeri. Mengutip akun Instagram resmi Sriwijaya Air (@sriwijayaair), promo tiket murah tersebut digelar untuk menyambut ulang tahun Sriwijaya Air ke-17.

"Ke mana aja mulai dari 170 ribu. Catet tanggalnya 10-11-2020 hanya di www.sriwijayaair.co.id dan mobile app. Jangan sampe kelewatan ya," tulis akun Instagram @sriwijayaair seperti dikutip Bisnis, Selasa, 10 November 2020.

Direktur Utama Sriwijaya Air Jefferson Jauwena mengatakan promo tersebut berlangsung untuk pembelian tiket maupun issued tiket pada 10 November 2020.

“Promo berlaku mulai pukul 08.00 hingga 16.00 WIB,” katanya seperti dikutip tempo.co, beberapa hari lalu.

Periode penerbangan untuk tiket murah itu berlaku mulai 11 November 2020 hingga 30 April 2021, baik bagi penumpang dewasa maupun anak-anak. Namun, promo tidak berlaku bagi penerbangan grup.

Untuk dapat menikmati promo tersebut, pelanggan harus membeli tiket melalui situs resmi perusahaan, yakni www.sriwijayaair.co.id. Pelanggan juga bisa mengakses tiket melalui aplikasi Sriwijaya Air Mobile di ponsel pintar.
<!--more-->
Syarat dan Ketentuan
1. Harga: Basic fare Rp170.000 (exclude PPN, IWJR, dan PSC).
2. Periode Terbang: 11 November 2020 - 30 April 2021
3. Waktu Pembelian: Mulai 10 November 2020, pukul 09.00-17.00 wib.
4. Rute: Seluruh rute reguler Sriwijaya Air dan Nam Air.
Jumlah tiket per rute: 4 Tiket
6. Tidak berkaku untuk group booking
7. Berlaku untuk tiket dewasa dan anak-ana (tidak termasuk infant)
8. Berlaku untuk pembelian di www.sriwijayaair.co.id dan mobile app.
9. Tidak tidak dapat diuangkan, dipindahtangankan, dan diubah rute (kecuali irregularities).
10. Tidak berlaku pada periode peak season (berlaku black out date).
11. Program ini tidak dapat digabungkan dengan program lainnya.

Lantaran harga tiket promo yang ditawarkan benar-benar murah, Sriwijaya Air pun membagikan tips kepada konsumen yang ingin mengikuti flash sale 17th Sriwijaya Air.

Berikut tips flash sale promo tiket Sriwijaya Air Rp170 Ribu untuk seluruh rute domestik:

Advertising
Advertising

1. Gunakan Mobile App Sriwijaya Air
(Update/download di Playstore/ App Store).
2. Disarankan untuk melakukan pembayaran melalui mobile banking atau internet banking.
3. Pastikan Anda sudah merencanakan tanggal dan waktu keberangkatan.
4. Baca dengan seksama syarat dan ketentuan, jika Anda memiliki pertanyaan silahkan menghubungi call center Sriwijaya Air 021-29279777.

Sementara itu, Garuda Indonesia menggelar promo AMAZ11.11NG DAYS untuk periode pembelian tiket 9-13 November 2020. Promo tersebut berlaku untuk periode perjalanan 9 November 2020-30 Juni 2021.

"Harga tiket diskon berlaku untuk pembelian tiket di www.garuda-indonesia.com, aplikasi GIA Mobile, Contact Center Garuda Indonesia (0804 1 807 807 atau 021 2351 9999), dan kantor penjualan Garuda Indonesia," tulis situs resmi Garuda.

BISNIS

Baca juga: Promo Tiket Pesawat Sriwijaya Air Rp 170 Ribu, Simak Cara Pesannya

Berita terkait

Bos Garuda Indonesia Respons Kebijakan Kemenhub yang Pangkas Jumlah Bandara Internasional

12 jam lalu

Bos Garuda Indonesia Respons Kebijakan Kemenhub yang Pangkas Jumlah Bandara Internasional

Maskapai Garuda Indonesia belum ada rencana menambah perjalanan internasional dari bandara yang lain.

Baca Selengkapnya

Prabowo-Gibran Akan Dilantik, Begini Aturan Memasang Foto Presiden dan Wapres

4 hari lalu

Prabowo-Gibran Akan Dilantik, Begini Aturan Memasang Foto Presiden dan Wapres

Foto Prabowo dan Gibran akan segera terpajang di berbagai kantor, lembaga dan instansi

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Kontroversi 1 Juta Hektare Padi Cina di Kalimantan, Deretan Alasan BI Naikkan Suku Bunga

4 hari lalu

Terpopuler: Kontroversi 1 Juta Hektare Padi Cina di Kalimantan, Deretan Alasan BI Naikkan Suku Bunga

Berita terpopuler bisnis pada 24 April 2024, dimulai rencana Cina memberikan teknologi padi untuk sejuta hektare lahan sawah di Kalimantan.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Sederet Kasus yang Menyeret Robert Bonosusatya, Jalur Alternatif Pansela hingga Diskon Garuda

25 hari lalu

Terpopuler Bisnis: Sederet Kasus yang Menyeret Robert Bonosusatya, Jalur Alternatif Pansela hingga Diskon Garuda

Berita terpopuler ekonomi dan bisnis sepanjang Rabu, 3 April 2024 dimulai dengan sederet kasus yang menyeret Robert Bonosusatya.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Dampak Jokowi Minta Desain Istana Wapres Direvisi, Menaker Ingatkan THR Cair H-7 Lebaran

46 hari lalu

Terpopuler: Dampak Jokowi Minta Desain Istana Wapres Direvisi, Menaker Ingatkan THR Cair H-7 Lebaran

Berita terpopuler ekonomi dan bisnis pada Rabu, 13 Maret 2024, dimulai dari instruksi Presiden Jokowi agar desain istana Wapres di IKN direvisi.

Baca Selengkapnya

Garuda Indonesia Menang Banding atas Gugatan Greylag Entities di Paris

59 hari lalu

Garuda Indonesia Menang Banding atas Gugatan Greylag Entities di Paris

Garuda Indonesia menang banding atas gugatan Greylag Entities dalam kasus judicial release (pembebasan yudisial).

Baca Selengkapnya

Garuda Indonesia Tebar Diskon Tiket Pesawat hingga 80 Persen, Tersedia Lebih dari 10 Ribu Kursi

20 Februari 2024

Garuda Indonesia Tebar Diskon Tiket Pesawat hingga 80 Persen, Tersedia Lebih dari 10 Ribu Kursi

Garuda Indonesia menghadirkan potongan harga hingga 80 persen untuk perjalanan domestik maupun internasional.

Baca Selengkapnya

Mulai 4 April 2024, Garuda Buka Rute Penerbangan Jakarta-Doha PP

7 Februari 2024

Mulai 4 April 2024, Garuda Buka Rute Penerbangan Jakarta-Doha PP

Garuda Indonesia akan mengoperasikan rute penerbangan Jakarta-Doha (pulang-pergi) mulai 4 April 2024.

Baca Selengkapnya

Garuda Indonesia Raih Predikat Maskapai Paling Tepat Waktu di Dunia Versi OAG

1 Februari 2024

Garuda Indonesia Raih Predikat Maskapai Paling Tepat Waktu di Dunia Versi OAG

Komitmen Garuda Indonesia untuk terus meningkatkan aspek operasional dan layanan penerbangan.

Baca Selengkapnya

Ramai Koper Airwheel Dilarang Masuk Kabin, Bos Garuda Ungkap Aturannya

19 Januari 2024

Ramai Koper Airwheel Dilarang Masuk Kabin, Bos Garuda Ungkap Aturannya

Direktur Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengungkapkan aturan airwheel alias koper pintar yang boleh masuk kabin.

Baca Selengkapnya