Jokowi Minta Daya Ungkit Ekonomi Desa Diperkuat Lewat Pengembangan Potensi Lokal

Reporter

Antara

Kamis, 24 September 2020 11:53 WIB

Presiden Jokowi didampingi Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar meninjau penanaman pohon di Desa Pasir Madang, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin, 3 Februari 2020. Desa ini sebelumnya sempat terisolasi lantaran aksesnya terputus karena longsor yang terjadi awal Januari 2020 lalu. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar daya ungkit ekonomi desa diperkuat dengan mengembangkan potensi lokal yang ada di desa-desa di seluruh Indonesia.

“Memperkuat daya ungkit ekonomi desa. Setiap desa perlu kembangkan potensi desa, potensi lokal, baik yang berkaitan dengan pertanian, wisata desa, industri yang ada di desa,” kata Presiden saat menyampaikan pengantar di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rapat Terbatas “Percepatan Peningkatan Ekonomi Desa”, melalui video conference, Kamis, 24 September 2020.

Presiden menegaskan agar kebijakan pengembangan tersebut dilakukan bukan dari atas ke bawah atau “top down”. Sebaliknya dengan memberikan ruang partisipasi, ruang kreasi warga desa untuk mengembangkan potensi lokalnya.

“Jangan semuanya dilakukan ‘top down’ dari atas tapi beri ruang partisipasi, ruang kreasi warga desa untuk kembangkan potensi lokalnya,” katanya.

Karena itu, Kepala Negara meminta agar masyarakat desa kemudian diberikan dukungan berbagai fasilitas yang diperlukan.

Selain itu, Presiden mendorong perkuatan kerja sama antar-desa sehingga terbentuk jejaring desa yang lebih luas sehingga masyarakat atau UMKM di dalamnya bisa meningkatkan skala usahanya.

“Saya kira kalau perkembangannya kelihatan ini yang harus difasilitasi akses permodalan, teknologi, maupun di sisi skill, keterampilan, dan juga didorong kerja sama antar desa agar bisa masuk ke ‘supply chain’ yang lebih luas, sehingga pelaku usaha desa bisa upscalling dan bisa naik kelas,” kata Presiden.

ANTARA

Berita terkait

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

1 jam lalu

Jokowi Soal Susunan Kabinet Prabowo: Kalau Enggak Diminta Saran tapi Ikut Nimbrung, Enggak Boleh

Menurut Jokowi, berbagai masukan tentang susunan kabinet mendatang itu boleh diberikan jika Prabowo meminta.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

3 jam lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Nadiem Berterima Kasih ke Jokowi atas Dukungan terhadap Merdeka Belajar

3 jam lalu

Nadiem Berterima Kasih ke Jokowi atas Dukungan terhadap Merdeka Belajar

Nadiem mengatakan, semua keberhasilan gerakan Merdeka Belajar selama ini berkat dukungan dan arahan dari Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

3 jam lalu

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

Presiden Jokowi menyebut Indonesia memiliki peluang pasar yang besar untuk mengembangkan ekosistem kendaraan motor listrik. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Respons Positif soal Wacana Presidential Club, Berharap Bisa Dilakukan Setiap 2 Hari Sekali

4 jam lalu

Jokowi Respons Positif soal Wacana Presidential Club, Berharap Bisa Dilakukan Setiap 2 Hari Sekali

Jokowi merespons positif wacana Presidential Club yang digagas Presiden terpilih Prabowo Subianto

Baca Selengkapnya

Jokowi Tegaskan Penyusunan Kabinet Baru Hak Prerogatif Prabowo: Kalau Usul-usul Boleh

4 jam lalu

Jokowi Tegaskan Penyusunan Kabinet Baru Hak Prerogatif Prabowo: Kalau Usul-usul Boleh

Jokowi menegaskan susunan kabinet pada pemerintahan mendatang merupakan hak prerogatif Presiden Terpilih dalam hal ini Prabowo

Baca Selengkapnya

Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang Bakal Direlokasi ke Bolaang Mongondow

5 jam lalu

Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang Bakal Direlokasi ke Bolaang Mongondow

Kementerian PUPR bakal merelokasi merelokasi warga terdampak erupsi Gunung Ruang di Sulawesi Utara.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bakal Bentuk Presidential Club, Megawati, SBY dan Jokowi Masuk di Dalamnya

6 jam lalu

Prabowo Bakal Bentuk Presidential Club, Megawati, SBY dan Jokowi Masuk di Dalamnya

Prabowo disebut akan membentuk Presidential Club yang menjadi wadah pertemuan mantan presiden.

Baca Selengkapnya

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

8 jam lalu

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

Jokowi meminta pendataan penduduk terdampak erupsi Gunung Ruang dan persiapan tempat relokasi

Baca Selengkapnya

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

9 jam lalu

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana menanggapi wacana pembentukan presidential club yang disampaikan juru bicara Prabowo

Baca Selengkapnya