Sejumlah Pengguna Parkir Keluhkan Harus Bayar Pakai Ovo

Rabu, 3 Juli 2019 17:24 WIB

Pintu masuk dan keluar parkir motor Mal Pejaten Village yang sudah memberlakukan pembayaran dengan OVO, Jakarta, 3 Juli 2019. TEMPO/EKO WAHYUDI

Sebagai informasi, untuk mereka yang tidak memiliki saldo Ovo, maka pengguna parkir harus membayar secara tunai yang biasanya ada kasih di pintu keluar parkir, tapi saat ini sudah ditiadakan. Seperti di Plaza Semanggi anda harus jalan menuju lantai UG yang posisi dekat pintu keluar mal. Sedangkan untuk Pejaten Village anda harus menaiki satu lantai parkir menuju GF untuk membayar secara tunai dan akan diberikan karcis yang berbeda ketika anda keluar nantinya.

Ketika Tempo melakukan pantauan langsung ke lokasi parkir mal Pejaten Village, terlihat parkir yang agak lenggang terdiri beberapa motor dan untuk tempat parkir mobil pun sama tidak lebih dari 20 unit roda empat di basement satu dan dua.

Ini terlihat berbeda ketika melihat situasi parkir di Mal Plaza Semanggi, di sini terlihat lebih banyak karena parkiran terlihat lebih rapat dengan kendaraan roda dua. Sedangkan, untuk parkir mobil juga cenderung ramai.

Saat Tempo mendatangi kedua kantor manajemen mal Pejanten Village yang terletak di basement dua dan Plaza Semanggi yang berada di lantai delapan, tidak ada yang mau memberikan keterangan terkait kebijakan pembayaran parkir menggunakan Ovo.

Sebelumnya diberitakan, Komisi Pengawas Persaingan Usaha atau KPPU membuka kemungkinan menyelidiki perusahaan penyedia aplikasi dompet digital, Ovo. Penelaahan itu dilakukan setelah KPPU memperoleh informasi terkait dugaan monopoli parkir menggunakan Ovo di sejumlah pusat perbelanjaan di Jakarta.

EKO WAHYUDI | MARTHA WARTA

Berita terkait

Libur Panjang, Wisatawan Malioboro Diminta Tak Malas Parkir di Tempat Resmi

2 hari lalu

Libur Panjang, Wisatawan Malioboro Diminta Tak Malas Parkir di Tempat Resmi

Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta mengimbau wisatawan yang mau ke Malioboro memarkirkan kendaraannya di tempat parkir yang resmi

Baca Selengkapnya

Cerita Ahok Soal Ide Bangun Parkir Bawah Tanah Monas untuk Atasi Kemacetan Jakarta

10 hari lalu

Cerita Ahok Soal Ide Bangun Parkir Bawah Tanah Monas untuk Atasi Kemacetan Jakarta

Mantan Gubernur DKI Jakarta Ahok mengatakan konsep tempat parkir bawah tanah Monas ini sempat masuk gagasannya.

Baca Selengkapnya

Cara Bayar Jalan Tol Tanpa Kartu: Pakai OBU

36 hari lalu

Cara Bayar Jalan Tol Tanpa Kartu: Pakai OBU

Anda lupa tidak bawa kartu e-tol? Jangan panik. Anda bisa bayar jalan tol tanpa kartu menggunakan OBU. Begini caranya.

Baca Selengkapnya

Libur Lebaran, Wisatawan di Yogyakarta Bisa Laporkan Aksi Nuthuk Lewat Medsos Pemerintah

37 hari lalu

Libur Lebaran, Wisatawan di Yogyakarta Bisa Laporkan Aksi Nuthuk Lewat Medsos Pemerintah

Tarif nuthuk di Yogyakarta bisa dikenai sanksi pidana karena masuk kategori pungutan liar.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

38 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Viral Karcis Parkir Resmi Ditempeli Tambahan Biaya Titip Helm, Dishub Kota Yogyakarta Bakal Bertindak

40 hari lalu

Viral Karcis Parkir Resmi Ditempeli Tambahan Biaya Titip Helm, Dishub Kota Yogyakarta Bakal Bertindak

Dalam foto yang beredar, terdapat tambahan karcis tidak resmi untuk penitipan helm yang membuat tarif parkir di Yogyakarta membengkak.

Baca Selengkapnya

GoTo Dikabarkan Bahas Merger dengan Grab, Guru Besar UI: Cukup Berisiko

12 Februari 2024

GoTo Dikabarkan Bahas Merger dengan Grab, Guru Besar UI: Cukup Berisiko

Sutanto Soehodho mengatakan sudah waktunya Grab dan GoTo peduli dengan bisnis sesungguhnya, yakni transportasi.

Baca Selengkapnya

3 Cara Transfer BCA ke OVO Lewat Mobile Banking hingga ATM

18 Januari 2024

3 Cara Transfer BCA ke OVO Lewat Mobile Banking hingga ATM

Cara transfer BCA ke OVO ada 3 cara, Bisa melalui BCA Mobile, KlikBCA, dan mesin ATM BCA. Simak langkah-langkahnya berikut ini.

Baca Selengkapnya

Bosch Hadirkan Sistem Parkir Valet Otomatis di Pameran CES 2024

10 Januari 2024

Bosch Hadirkan Sistem Parkir Valet Otomatis di Pameran CES 2024

Bosch menghadirkan sistem atau perangkat Automated Valet Parking System alias parkir valet otomatis dalam ajang Consumer Electric Show (CES) 2024.

Baca Selengkapnya

Mobil Listrik Xiaomi Bisa Cari Parkir Sendiri di Gedung Bertingkat, Lebih Canggih dari Tesla

3 Januari 2024

Mobil Listrik Xiaomi Bisa Cari Parkir Sendiri di Gedung Bertingkat, Lebih Canggih dari Tesla

Baru-baru ini beredar sebuah video yang memperlihat mobil listrik Xiaomi SU7 bisa secara otonom mencari parkiran di sebuah gedung bertingkat.

Baca Selengkapnya