Jokowi: Pemerintah Membutuhkan 40 Ribu Tenaga Penyuluh Pertanian

Minggu, 3 Februari 2019 15:22 WIB

Calon presiden nomor urut 01, Jokowi berswafoto saat menghadiri Deklarasi Dukungan Koalisi Alumni Diponegoro di kawasan Kota Lama Semarang, Jawa Tengah, Ahad, 3 Februari 2019. ANTARA

TEMPO.CO, SEMARANG -- Pemerintah mengungkapkan dibutuhkan sedikitnya 40.000 penyuluh pertanian untuk mengembangkan sektor pertanian di Tanah Air. Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan penyuluh pertanian sangat penting untuk memajukan potensi hasil tani di suatu daerah. Saat ini, ada 17.000 Tenaga Harian Lepas (THL) dan Tenaga Bantu Penyuluh Pertanian (TBPP).

Berita terkait: Wali Kota Semarang: Tak Pilih Jokowi Jangan Pakai Jalan Tol

"Tadi Pak Menteri Pertanian sudah menyampaikan jika pemerintah membutuhkan 40.000 tenaga penyuluh pertanian. Sementara itu, saat ini, baru ada 17.000 THL dan TBPP yang belum diangkat sebagai pegawai negeri," paparnya pada acara Silaturahim THL TBPP se-Indonesia di Semarang, Minggu 3 Februari 2019.

Jokowi menyampaikan dirinya akan segera berkoordinasi dengan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) untuk membahas pengangkatan para THL dan TBPP.

Kendati demikian, para THL dan TBPP belum tentu bisa langsung menjadi pegawai negeri. Pasalnya, pengangkatan harus sesuai dengan undang-undang yang berlaku agar tidak menabrak aturan yang sudah ditetapkan sebelumnya.

Ketua THL TBPP Indonesia Gunadi menuturkan peran tenaga penyuluh sangat penting dalam memajukan pertanian negeri ini. Menurutnya, dengan kehadiran tenaga penyuluh, para petani bisa mengetahui potensi pertanian tiap lahan yang dimiliki.

Gunadi menambahkan ada 6.058 THL dan TBPP yang sudah diangkat sebagai pegawai negeri pada 2017.

"Kami menyampaikan jika sepanjang 2017 ada 6.058 THL dan TBPP yang sudah menjadi pegawai negeri. Saya berharap 17.000 THL dan TBPP juga ikut diangkat menjadi pegawai negeri," ucapnya.

Simak berita tentang Jokowi hanya di Tempo.co

Advertising
Advertising

Berita terkait

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

36 menit lalu

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

Menurut Ujang Komarudin, pembentukan Presidential Club oleh Prabowo Subianto harus dilihat berdasarkan kebutuhan.

Baca Selengkapnya

Mentan Amran Genjot Produksi di NTB Melalui Pompanisasi

1 jam lalu

Mentan Amran Genjot Produksi di NTB Melalui Pompanisasi

Kekeringan El Nino sudah overlap dan harus waspada.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

2 jam lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

3 jam lalu

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

Setelah kalah melawan Irak, timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff untuk mengejar tiket berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi: Pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024 Layak Diapresiasi

3 jam lalu

Presiden Jokowi: Pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024 Layak Diapresiasi

Presiden Jokowi menilai pencapaian Timnas U-23 Indonesia yang mencapai semifinal di Piala Asia U-23 2024 layak diapresiasi.

Baca Selengkapnya

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

4 jam lalu

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan akan mempercepat investasi untuk percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

7 jam lalu

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

Terpopuler bisnis: Pria menyobek tas Hermes di depan petugas Bea Cukai karena karena diminta bayar Rp 26 juta, BTN didemo nasabah.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

9 jam lalu

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

Harga Jagung di tingkat petani anjlok saat panen raya. Presiden Jokowi mendorong hilirisasi untuk menstabilkan harga.

Baca Selengkapnya

Diperpanjang hingga 2061, Ini Kronologi Kontrak Freeport di Indonesia

19 jam lalu

Diperpanjang hingga 2061, Ini Kronologi Kontrak Freeport di Indonesia

Pemerintah memperpanjang kontrak PT Freeport Indonesia hingga 2061 setelah kontrak mereka berakhir pada 2041 dengan kompensasi penambahan saham 61%

Baca Selengkapnya

Gibran Sebut Siapkan Roadmap Soal Partai Politiknya ke Depan

19 jam lalu

Gibran Sebut Siapkan Roadmap Soal Partai Politiknya ke Depan

Gibran mengaku telah memiliki roadmap untuk partai politik yang dipilihnya setelah tak bergabung lagi dengan PDIP.

Baca Selengkapnya