Tanpa Tiket Masuk, REI Mandiri Property Expo 2018 Bidik Milenial

Sabtu, 17 November 2018 15:14 WIB

Suasana Mandiri Properti Expo 2018 yang diselenggarakan PT Bank Mandiri Persero Tbk bekerjasama dengan PT. Debindomulti Adhiswasti dan DPD Real Estate Indonesia (REI) DKI Jakarta di Jakarta Convention Center, Jakarta pada pada 5-13 Mei 2018. Pameran ini memberikan Grand Prize satu unit rumah bagi pengunjung yang beruntung. Dewi Nurita/Tempo

TEMPO.CO, Jakarta - DPP Real Estate lndonesna (DPP REI) dan Bank Mandiri menggelar pameran properti REI Mandlri Property Expo 2018 di Jakarta Convention Center (JCC). Sekretaris Jenderal DPP Real Estate lndonesia (REI) Paulus Totok Lusida mengatakan pameran itu menghadirkan perumahan dengan harga mulai dari Rp 100 juta untuk pasar fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan (FLPP).

Simak: Indonesia Siap Tampil Habis-habisan di World Expo Dubai 2020

Menurut Paulus, pameran ini juga menyasar kalangan milenial. ”Generasi milenial memiliki potensi cukup besar untuk menjadi Pasar Prospektif karena dengan cicilan yang cukup terjangkau, mereka sudah bisa memillki rumah layak huni, baik sebagai tempat tinggal maupun untuk investasi," kata Paulus di JCC Senayan, Sabtu, 17 November 2018.

Menurut Paulus properti merupakan salah satu sektor industri yang masih terus bergeliat, utamanya di kelas menengah atau perumahan dengan harga berkisar antara Rp 300 juta - Rp 500 juta.

Menurut Paulus, hal tersebut yang menjadi salah satu alasan REI dan Bank Mandlri menyelenggarakan pameran properti ini. "Kami di DPP REI yakin bahwa sektor properti akan terus bergerak," kata Paulus .

Advertising
Advertising

Paulus mengatakan kebutuhan masyarakat untuk memiliki tempat tinggal sendiri akan terus ada dan REI terus berusaha memenuhi permintaan perumahan yang layak huni.

Menurut Paulus untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat terutama dalam hal hunian Iayak, pemerintah telah mengeluarkan FLPP sebagai upaya untuk mencapai program nasional pembangunan sejuta rumah di bawah Kementerian Pekerjaan Umurn dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Paulus mengatakan KPR FLPP memberikan kesempatan kepada masyarakat yang berpenghasilan antara Rp 2,5 juta - Rp 4 juta untuk memiliki rumah yang layak huni.

Pameran expo ini menampilkan berbagai proyek properti ini berlangsung pada 17-25 November 2018 di Hall A. Pameran mulai pukul 10.00 WIB hingga pukul 21.00 WIB. Pameran inl terbuka untuk masyarakat umum tanpa ada biaya tiket masuk.

Berita terkait

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

3 hari lalu

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

Bank Mandiri merespons soal kenaikan suku bunga acuan oleh Bank Indonesia (BI).

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

8 hari lalu

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

Menjelang kompetisi voli terbesar di Indonesia, Proliga 2024, Bank Mandiri secara resmi mengumumkan tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin' Mandiri (JLM).

Baca Selengkapnya

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

8 hari lalu

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

Bank Mandiri memastikan kondisi likuiditasnya saat ini masih solid, meskipun terjadi fluktuasi nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

8 hari lalu

Bank Mandiri Raih Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Bank Mandiri menempati posisi pertama Top Companies 2024 di Indonesia versi LinkedIn.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

10 hari lalu

Bank Mandiri Kembali Gelar Kampiun LinkedIn Top Companies 2024

Bank Mandiri konsisten melengkapi dan mengadopsi berbagai elemen best practices dalam pengelolaan SDM

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Integrasikan Program Well-Being untuk Kesejahteraan Pegawai

11 hari lalu

Bank Mandiri Integrasikan Program Well-Being untuk Kesejahteraan Pegawai

Well-being dimaknai sebagai kesejahteraan insan grup BUMN yang menyeluruh.

Baca Selengkapnya

Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

18 hari lalu

Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

Berikut jadwal operasional Bak Mandiri, BCA, BNI, BRI dan BTN selama libur Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Komitmen Tingkatkan Kontribusi ke Target UN-SDGs

20 hari lalu

Bank Mandiri Komitmen Tingkatkan Kontribusi ke Target UN-SDGs

Begini Senarai Portofolio Hijau Bank Mandiri

21 hari lalu

Begini Senarai Portofolio Hijau Bank Mandiri

Produk dan jasa keuangan berkelanjutan Bank Mandiri menunjukkan geliatnya di pasar keuangan Indonesia.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri berangkatkan 6.525 Pemudik

22 hari lalu

Bank Mandiri berangkatkan 6.525 Pemudik

Sebanyak 6.525 lebih pemudik diberangkatkan secara bertahap pada 4-6 April 2024 dengan menggunakan 145 armada bus dengan rute menuju Pulau Sumatera, Jawa Tengah, Jawa Timur dan D.I Yogyakarta.

Baca Selengkapnya