AirAsia Berminat Kembangkan Terminal LCC di Bandara Soetta

Kamis, 2 Agustus 2018 17:16 WIB

Pesawat A330-900 AirAsia X

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Utama PT AirAsia Indonesia Dendy Kurniawan menyampaikan minatnya kepada PT Angkasa Pura II untuk mengembangkan Terminal 2 Bandara Internasional Soekarno-Hatta sebagai terminal maskapai berbiaya hemat atau low cost carrier terminal (LCCT). Namun, ia mengatakan masih akan menunggu skema yang ditawarkan oleh pemerintah.

BACA: Mayat Bayi Terbungkus Tisu Toilet Ditemukan di AirAsia

"Bisa pengelola, bisa juga investasi, kami juga menunggu bagaimana skema yg ditawarkan. Kami berminat juga ikut mengelola atau investasi kalo dibutuhkan biaya invest,” kata dia di Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta, Kamis, 2 Agustus 2018.

Ia menuturkan dari informasi yang didapatkannya, AP II akan menggunakan dana internal untuk mengembangkan Terminal 2 Soekarno-Hatta. “Kami sih fine-fine saja, jadi kami nanti gunakan sebagai infrasruktur kami aja,” tutur dia.

Dendy menjelaskan salah satu cara yang bisa dilakukan untuk menambah kapasitas di Terminal 2 sebagai yaitu dengan menghilangkan garbarata yang saat ini digunakan untuk menghubungkan ruang tunggu penumpang ke pintu pesawat. Namun ia menyerahkan segala keputusannya kepada AP II. “Supaya lebih banyak parkir pesawat. Kalau itu dipotong mungkin bisa gunakan tangga, pergerakan penumpang dan boarding juga akan lebih cepat karena pakai tangga bisa dua pintu juga. Pintu belakangnya bisa dibuka,” ujar dia.

Baca berita lainnya tentang AirAsia di Tempo.co.

Berita terkait

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

7 hari lalu

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

Tony Fernandes ditunjuk sebagai penasihat dan pengurus Grup Chief Executive Officer (Advisor and Steward Group Chief Executive Officer) AirAsia.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

9 hari lalu

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.

Baca Selengkapnya

Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

9 hari lalu

Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

Maskapai penerbangan berbiaya hemat Indonesia AirAsia menawarkan promo hemat 20 persen untuk pembelian tiket penerbangan di 28 rute internasional.

Baca Selengkapnya

Dampak Erupsi Gunung Ruang, Indonesia AirAsia Batalkan Seluruh Penerbangan Menuju Kota Kinabalu

13 hari lalu

Dampak Erupsi Gunung Ruang, Indonesia AirAsia Batalkan Seluruh Penerbangan Menuju Kota Kinabalu

Maskapai penerbangan Indonesia AirAsia membatalkan dua penerbangan dari dan menuju Kota Kinabalu, Malaysia akibat sebaran abu vulkanik Gunung Ruang, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara.

Baca Selengkapnya

Pemudik Arus Balik di Bandara Soetta Meningkat Polisi Imbau Jaga Barang Bawaannya

17 hari lalu

Pemudik Arus Balik di Bandara Soetta Meningkat Polisi Imbau Jaga Barang Bawaannya

Kepolisian meminta pemudik arus balik menjaga barang bawaannya dan mematuhi aturan bandara.

Baca Selengkapnya

Puncak Arus Balik, Polisi Imbau Waspada Pencurian Bagasi Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta

17 hari lalu

Puncak Arus Balik, Polisi Imbau Waspada Pencurian Bagasi Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta

Penumpang pesawat di Bandara Soekarno-Hatta mengalami lonjakan saat arus balik lebaran

Baca Selengkapnya

Ada Rekayasa Lalu Lintas di Bandara Soekarno-Hatta: Uji Coba Lintas Jalan East Flyover

26 hari lalu

Ada Rekayasa Lalu Lintas di Bandara Soekarno-Hatta: Uji Coba Lintas Jalan East Flyover

Polres Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) memberlakukan rekayasa lalu lintas seiring dengan berlangsungnya uji coba di lintas jalan East Flyover.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024, Indonesia AirAsia Sediakan 62 Penerbangan Tambahan

26 hari lalu

Mudik Lebaran 2024, Indonesia AirAsia Sediakan 62 Penerbangan Tambahan

Maskapai penerbangan Indonesia AirAsia menyediakan 62 penerbangan tambahan atau sekitar 11.160 kursi pada arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Musim Mudik, Polres Bandara Soekarno-Hatta Siagakan 230 Petugas dan Dirikan 3 Posko

27 hari lalu

Musim Mudik, Polres Bandara Soekarno-Hatta Siagakan 230 Petugas dan Dirikan 3 Posko

Sebanyak 230 personel dikerahkan Polres Bandara Soekarno-Hatta pada pengamanan dan pelayanan arus mudik lebaran 2024

Baca Selengkapnya

AirAsia Beri Diskon Penerbangan ke Luar Negeri saat Lebaran

30 hari lalu

AirAsia Beri Diskon Penerbangan ke Luar Negeri saat Lebaran

Maskapai penerbangan AirAsia memberikan diskon tiket penerbangan langsung ke luar negeri. Harga mulai Rp 389.000.

Baca Selengkapnya