Gerbong Pembangkit KA Gajayana Alami Kebakaran di Stasiun Nganjuk

Minggu, 17 Juni 2018 14:23 WIB

Evakuasi gerbong Kereta Api Gajayana, Malang, Jawa Timur (5/1). ANTARA/Ari Bowo Sucipto

TEMPO.CO, Jakarta - Gerbong Kereta Api Gajayana tujuan Malang, Jawa Timur, mengalami kebakaran di Stasiun Nganjuk pada Minggu siang, 17 Mei 2018 pukul 11.12 WIB. "Kami informasikan bahwa telah terjadi kebakaran pada kereta Pembangkit di KA Gajayana Lebaran," ujar Humas PT Kereta Api Indonesia Daop 7 Madiun Supriyanto kepada Tempo, Minggu.

Supriyanto mengatakan kereta yang berangkat 23.30 WIB itu tiba di Stasiun Nganjuk pada pukul 11.10 WIB dan berhenti secara resmi. Kebakaran itu lantas diketahui oleh petugas pengatur perjalanan kereta api Nganjuk dua menit kemudian. Ia melihat adanya kebakaran pada gerbong kereta paling belakang, yaitu gerbong pembangkit.

BACA: Tak Niat Mudik, Keluarga Ini Beruntung Dapat Kereta Sleeper

Melihat adanya kebakaran, gerbong tersebut lantas dilepas dari rangkaian itu. Sang petugas pun lalu melakukan pemadaman dengan menggunakan alat pemadam api ringan yang tersedia. Sembari itu, petugas pusat pengendali langsung menghubungi unti pemadam kebakaran Kabupaten Nganjuk.

Pemadam kebakaran pun tiba di Stasiun Nganjuk sekitar pukul 11.20 WIB. Dengan bantuan perugas pemadam, api bada kereta pembangkit itu pun berhasil dipadamkan sekitar pukul 11.35 WIB. Kereta Leebaran itu kemudian diberangkatkan kembali sekitar pukul 11.46 WIB, atau terlambat sekitar 42 menit.

Advertising
Advertising

BACA:Kereta Api 'Sleeper' Sekelas Bisnis di Pesawat Diluncurkan Besok

Selanjutnya, akan ada penggantian kereta pembangkit di Stasiun Kertosono. Gerbong pengganti itu akan dikirim dari Madiun dengan menggunakan KA Logawa. "PT KAI menyampaikan permohonan maaf atas kejadian ini. Dan kami akan melakukan tindakan pengamanan untuk menjamin keselamatan perjalanan KA," Kata Supriyanto.

Peristiwa kebakaran itu sempat tersebar di media sosial melalui video yang diunggah akun @miphz. Dalam video itu tampak sebuah gerbong yang terbakar. Asap hitam mengepul dari gerbong itu. Tampak warga sekitar mengerumuni gerbong itu sembari mengabadikan kebakaran itu.

Berita terkait

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

1 hari lalu

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

Berikut tiga tips yang dapat membantu mengurangi risiko kebakaran rumah dari dampak musim kemarau.

Baca Selengkapnya

Kereta Api Indonesia Angkut 15,7 Juta Ton Barang di Triwulan Pertama 2024

2 hari lalu

Kereta Api Indonesia Angkut 15,7 Juta Ton Barang di Triwulan Pertama 2024

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mencatat jumlah barang yang diangkut sepanjang triwulan pertama 2024 sebanyak 15.758.465 ton.

Baca Selengkapnya

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

4 hari lalu

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.

Baca Selengkapnya

Larangan Merokok Ganja di Stasiun, Mengenal Deutsche Bahn Perusahaan Kereta Jerman yang Mengumumkan Aturan Ini

6 hari lalu

Larangan Merokok Ganja di Stasiun, Mengenal Deutsche Bahn Perusahaan Kereta Jerman yang Mengumumkan Aturan Ini

Operator kereta di Jerman Deutsche Bahn atau DB mengumumkan melarang merokok ganja di area-area stasiun. Aturan ini berlaku mulai 1 Juni 2024

Baca Selengkapnya

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

7 hari lalu

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

Diduga terjadi kebocoran gas agen tabung dan air mineral di Gang Melati 1, Cinere, Depok, terbakar Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Volume Penumpang Kereta Api di Triwulan Pertama 2024 Mencapai 11 Juta Penumpang

8 hari lalu

Volume Penumpang Kereta Api di Triwulan Pertama 2024 Mencapai 11 Juta Penumpang

KAI mengoperasikan sejumlah kereta api baru, di antaranya seperti KA Argo Merbabu relasi Gambir-Semarang Tawang Bank Jateng (pp).

Baca Selengkapnya

5 Tips Memilih Kursi Kereta Api Jarak Jauh agar Tidak Mundur

8 hari lalu

5 Tips Memilih Kursi Kereta Api Jarak Jauh agar Tidak Mundur

Saat bepergian jarak jauh menggunakan kereta, ketahui beberapa tips memilih kursi kereta agar tidak mundur. Berikut ini tipsnya.

Baca Selengkapnya

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

8 hari lalu

KAI Sebut Penjualan Tiket Kereta Kelas Suite Compartment dan Luxury Laris saat Libur Lebaran, Laku hingga 112 Persen

EVP of Corporate Secretary PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Raden Agus Dwinanto Budiadji mengatakan penjualan tiket kereta api kelas Suite Class Compartment dan Luxury laris dibeli saat pelaksanaan angkutan masa Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Mengintip Desain Mewah Sleeper Train Venice Simplon-Orient-Express

9 hari lalu

Mengintip Desain Mewah Sleeper Train Venice Simplon-Orient-Express

Sleeper train L'Observatoire Venice Simplon-Orient-Express mulai beroperasi tahun 202

Baca Selengkapnya

Venice Simplon-Orient-Express Hadirkan Sleeper Train yang Dirancang Seniman

9 hari lalu

Venice Simplon-Orient-Express Hadirkan Sleeper Train yang Dirancang Seniman

Venice Simplon-Orient-Express pertama kalinya menghadirkan sleeper train yang dirancang khusus oleh seniman

Baca Selengkapnya